Tiru Avatar Kendalikan Angin, Video Pelajar Ini Bikin Ngakak Netizen

"Hahaha gokil, kreatif," tulis netizen.

Dinar Surya Oktarini
Minggu, 23 Februari 2020 | 10:41 WIB
Video Pelajar Kendalikan Angin Bagaikan Avatar. (Twitter/@kegblgnunfaedh)

Video Pelajar Kendalikan Angin Bagaikan Avatar. (Twitter/@kegblgnunfaedh)

Hitekno.com - Belum lama ini sebuah video viral seorang pelajar tiru gaya kartun Avatar taklukkan angin beredar di media sosial

Dalam video tampak seorang pelajar tengah memasang kuda-kuda di bawah guyuran hujan.

Pelajar yang memakai seragam pramuka tersebut bergaya bagaikan sedang mengatur angin yang tampak begitu kencangnya.

Baca Juga: Coffe Talk Laku Keras, Dapat Tanggapan Positif Internasional

Awalnya ia hanya mengangkat kedua tangannya seperti sedang menahan angin. Kemudian dengan memutar tangannya ia bak tengah mengendalikan angin.

Angin kencang tersebut seperti takluk oleh pelajar yang berseragam pramuka. Angin bergerak searah dengan tangan pelajar.

Video Pelajar Kendalikan Angin Bagaikan Avatar. Tangkapan layar (Twitter)
Video Pelajar Kendalikan Angin Bagaikan Avatar. Tangkapan layar (Twitter)

Sejumlah warganet pun membagikan ulang video tersebut di Twitter dan Youtube.

Baca Juga: Analis: Smartphone 5G Bakal Kuasai 15 Persen Pasar 2020

Sontak saja, video pelajar bak Avatar mengendalikan angin hujan ini pun mendapat tanggapan netizen.

"Hahaha gokil, kreatif," tulis netizen.

Ada pula netizen yang khawatir, pelajar tersebut justru ikut terbawa angin.

Baca Juga: AI Bantu Pengguna Smartphone Ini Tak Ambil Foto Telanjang, Canggih Banget!

"Aduh teman siapa sih ini, tolongin dong takut dia kebawa angin," komentar netizen.(Suara.com/Dany Garjito)

Berita Terkait
TERKINI

Seluruh transaksi di acara JakCloth Ramadan 2024 akan menggunakan QRIS dan transfer bank melalui BI FAST....

internet | 14:12 WIB

PointStar menyatakan dukungannya terhadap misi pemerintah dengan memungkinkan integrasi seluruh proses bisnis organisasi...

internet | 17:09 WIB

Grab menjadi perusahaan teknologi pertama yang menerima Sertifikat Penetapan Program Kepatuhan Persaingan Usaha dari KPP...

internet | 17:15 WIB

Seminar di UI memfokuskan pada perkembangan terkini dalam ilmu data, komputasi super, AI generatif, dan etika AI....

internet | 21:26 WIB

Dalam acara ini, peserta bertukar pendapat mengenai tren saat ini dan prospek masa depan AI dalam pendidikan....

internet | 16:31 WIB

Aplikasi Merchant BCA ini didesain sebagai solusi untuk memberdayakan bisnis dari berbagai skala....

internet | 09:36 WIB

Keberadaan CCTV selama ini nyatanya tak cukup mencegah aksi kejahatan....

internet | 12:24 WIB

Berdasarkan feedback pengguna, Samsung akan menyediakan opsi dan pengalaman yang semakin ditingkatkan melalui SamsungGal...

internet | 20:46 WIB

Nuon Digital Indonesia menjajakibisnis baru dan melakukan inovasi pada produk-produk andalannya....

internet | 17:48 WIB

Perubahan nama ini merupakan langkah strategis Google untuk menggabungkan chatbot Bard dan layanan AI lainnya di bawah s...

internet | 18:15 WIB

Program AI TEACH for Indonesia merupakan program pengembangan kapasitas yang bertujuan untuk mengembangkan lanskap pendi...

internet | 17:14 WIB

Pinhome mengumumkan kerja sama dengan BPJS Ketenagakerjaan dalam pengadaan proteksi keselamatan kerja bagi seluruh Rekan...

internet | 09:56 WIB

Didukung Kominfo dan universitas-universitas setempat, kampanye ini bertujuan mengeksplorasi lanskap AI dan mendiskusika...

internet | 11:44 WIB

Di 14 kota, ribuan driver Grab bersama keluarga nonton bareng film Srimulat: Hidup Memang Komedi...

internet | 08:56 WIB

Mengakses konten Premier League melalui situs web atau perangkat streaming tidak resmi akan membuat diri mereka rentan t...

internet | 08:46 WIB

Dell Technologies menyoroti tren-tren baru yang akan membentuk industri teknologi pada tahun 2024 dan di masa depan....

internet | 12:06 WIB

Meningkatkan sistem keamanan menjadi langkah yang baik, tetapi upaya tersebut hanya menjangkau permukaan penyalahgunaan ...

internet | 07:24 WIB
Tampilkan lebih banyak