Pulang Salat Bawa Binatang Besar, Ayah Netizen Ini Diamuk

Ayah netizen ini pulang dari masjid dengan membawa seekor binatang besar yang ia gendong layaknya seorang anak kecil.

Agung Pratnyawan | Amelia Prisilia
Sabtu, 08 Februari 2020 | 17:00 WIB
Pulang salat bawa binatang besar. (twitter/Makmum_indie)

Pulang salat bawa binatang besar. (twitter/Makmum_indie)

Hitekno.com - Netizen pemilik akun @Makmum_indie baru-baru ini membagikan kisah ayahnya yang menemukan seekor binatang besar saat salat ke masjid. Karena aksinya ini, sang ayah justru diamuk ibunya.

Kisah yang dibagikan @Makmum_indie ini langsung saja menjadi viral di Twitter usai dibuat pada Rabu (5/2/2020) lalu dan mendapat berbagai komentar netizen.

Dalam unggahan tersebut, ayah netizen ini pulang dari masjid dengan membawa seekor binatang besar yang ia gendong layaknya seorang anak kecil.

Baca Juga: Bu Tumini Dikabarkan Meninggal Dunia, Penggemar Mie Ayam Berduka

Rupanya binatang yang dibawa oleh ayahnya ini adalah seekor musang berukuran besar yang dikenal sebagai binturong.

Berwarna cokelat gelap, binatang menggemaskan ini asik tidur bersandar ditubuh ayahnya yang menggendong binatang tersebut dengan bahagia.

Pulang salat bawa binatang besar. (twitter/Makmum_indie)
Pulang salat bawa binatang besar. (twitter/Makmum_indie)

"Bilangnya ke masjid pulang-pulang bawa musang gede banget. Ya ngamuk emak gua. Padahal lucu banget :(" tulis cuitan akun @Makmum_indie.

Baca Juga: CEK FAKTA: Benarkah WHO Serukan Dunia Isolasi China Gara-gara Virus Corona?

Langsung saja, usai mengetahui bahwa ayahnya yang pamit ke masjid untuk salat tiba-tiba pulang dengan membawa seekor musang, sang ibu dibuat ngamuk dan kesal.

Cukup mencuri perhatian hingga menjadi viral di Twitter, unggahan mengenai binatang besar yang dibawa pulang oleh ayah netizen ini lalu banjir komentar.

Pulang salat bawa binatang besar. (twitter/Makmum_indie)
Pulang salat bawa binatang besar. (twitter/Makmum_indie)

"Kenapa ya bapak-bapak suka gitu? Pamit perginya mau apa, pulangnya bawa apa." tulis netizen dengan akun @matchacaron.

Baca Juga: Dagny Zhu, Dokter Cantik yang Pakai TikTok untuk Edukasi Virus Corona

"Mas, tolong diupdate terus keberadaan musangnya karena lucu banget" komentar akun @lindungbulann.

"Lucu banget to, ampun. Kayanya gemesin kalau digendong dan diuwel-uwel gitu" ungkap akun @priambodo.

Ikut dibuat gemas dengan binatang besar satu ini, unggahan mengenai sang ayah yang diamuk ibu gara-gara musang ini sudah mendapat lebih dari 28 ribu retweets dan ribuan balasan dari netizen.

Baca Juga: Jakarta Banjir Lagi, Ramai #GubernurTerbodoh Sindir Anies Baswedan?

Berita Terkait

TERKINI

Simak profil Luis de La Fuente dalam artikel ini.
internet | 13:15 WIB
Sajadah Panjang: Sujud dalam Doa menjadi salah satu series bagus yang tayang di bulan Ramadhan. Ini link streaming dan sinopsisnya.
internet | 12:58 WIB
Meta yakin bahwa Metaverse dapat lebih berkembang pada 5 hingga 10 tahun mendatang.
internet | 06:47 WIB
Apa manfaat gabung TikTok Affiliate Program? Apa juga syaratnya? Intip penjelasannya di sini.
internet | 03:00 WIB
TikTok membantah bahwa mereka setor data, pemerintah Beijing membantah telah menerima data pengguna, AS tetap ngotot.
internet | 20:47 WIB
Anggota parlemen menghujani CEO TikTok dengan beragam pertanyaan, tapi malah menuai reaksi menohok.
internet | 20:02 WIB
TikTok membantah tuduhan bahwa aplikasi ini terlibat dengan kegiatan mata-mata pemerintah Beijing.
internet | 19:30 WIB
Berikut adalah link download nada alarm sahurKobo Kanaeru yang lagi viral belakangan ini.
internet | 19:12 WIB
Media sosial dihebohkan dengan beredarnya video seorang pria menjadi imam sholat tarawih sambil melakukan live di TikTok.
internet | 17:50 WIB
Video pria sedang sholat tarawih menjadi viral di bulan Ramadhan ini.
internet | 17:38 WIB
Melalui akun Instagram-nya, ia berbagi foto saat menggunakan hijab.
internet | 18:39 WIB
Aksi dangdutan yang digelar di depan masjid bersama sejumlah biduan baru-baru ini menjadi viral dan menuai berbagai reaksi dari netizen.
internet | 18:28 WIB
Layanan ini diharapkan dapat mempercepat proses pengembangan AI.
internet | 14:16 WIB
Mudah banget, tinggal klak-klik langsung jadi. Ikuti cara membuat kartu ucapan di Canva ini.
internet | 14:11 WIB
Niagahoster bersama KiriminAja menggandeng Google Ads dan Digital Marketing Expert, Hariyanto Chung, untuk mengajak para pebisnis menjelajahi potensi baru.
internet | 13:34 WIB
Buat yang mencari alternatif ChatGPT, menging sabar dulu deh karena Bard masih dirilis secara terbatas.
internet | 13:00 WIB
Indonesia salah satu dari 10 negara terdampak serangan Emotet, seberapa parah?
internet | 11:04 WIB
Tersedia dari Kemenag dan Muhammadiyah, inilah situs cek jadwal Imsak.
internet | 07:35 WIB
Tampilkan lebih banyak