Top 4 Berita Terkini: Cara Orang Korea Belah Durian Bikin Emosi

Gimana nggak emosi kalau cara belah duriannya seperti ini.

Agung Pratnyawan
Kamis, 19 Desember 2019 | 20:00 WIB
Buah durian. (Pixabay/PublicDomainPictures)

Buah durian. (Pixabay/PublicDomainPictures)

Hitekno.com - Meski dikenal sebagai rajanya para buah, tak semua orang pernah merasakan durian. Melihatnya pun belum pernah apa lagi mencicipinya.

Karena durian memang buah unik yang kebanyakan hanya tumbuh di kawasan Asia Tenggara saja. Orang-ornga dari belahan dunia lain tak mengetahuinya.

Seperti orang Korea Ini, yang mencoba untuk belah durian namun dengan cara yang tak biasa. Meski terbelah rapi, namun malah bikin netizen emosi.

Baca Juga: Lihat Cara Orang Korea Potong Durian, Netizen Indonesia: Ini Penistaan!

Netizen Indonesia yang sudah akrab dengan durian merasa terpanggil dengan cara belah durian orang Korea ini.

Bahkan sampai netizen Indonesia menyebutnya sebagai penistaan pada raja buah ini. Karena itu jadi heboh dan viral di media sosial.

Kabar cara orang kora belah durian ini termasuk salah satu berita terkini pilihan HiTekno.com untuk hari ini, Kamis (19/12/2019).

Baca Juga: Direkam Diam-Diam Saat di Toilet, Cewek Ini Langsung Labrak Pelaku

Lebih lengkapnya berikut ini empat berita terkini yang membuat heboh netizen di media sosial.

1. Panen Bintang Satu karena Hal Ini, Customer Sebut Driver Ojol Tidak Sopan

Ilustrasi driver ojol angkut penumpang. (suara.com/Muhaimin A Untung)
Ilustrasi driver ojol angkut penumpang. (suara.com/Muhaimin A Untung)

Seorang driver ojol mendapat kritikan pedas dari customer-nya usai menyelesaikan orderan. Bahkan sampai dapat bintang satu.

Baca Juga: Panen Bintang Satu karena Hal Ini, Customer Sebut Driver Ojol Tidak Sopan

Bintang satu dari si customer lalu mendarat di kolom penilaian dan ulasan driver ojol tersebut. Customer ini menyebut bahwa si driver ojol berperilaku tidak sopan.

Baca selengkapnya...

2. Direkam Diam-Diam Saat di Toilet, Cewek Ini Langsung Labrak Pelaku

Baca Juga: Menyelam di Selokan Pungut Sampah, Aksi Heroik Petugas PPSU Ini Tuai Pujian

Kamar mandi yang menjadi TKP pelecehan seksual dan hape milik pelaku. (Kolase Facebook)
Kamar mandi yang menjadi TKP pelecehan seksual dan hape milik pelaku. (Kolase Facebook)

Untuk mendapatkan keadilan, korban dugaan pelecehan seksual ini meminta netizen untuk menyebarkan kasus yang menimpa dirinya.

Pada tanggal 13 Desember 2019, dirinya tak menyangka bahwa seseorang yang tidak bertanggungjawab bisa merekamnya diam-diam saat berada di toilet.

Baca selengkapnya...

3. Menyelam di Selokan Pungut Sampah, Aksi Heroik Petugas PPSU Ini Tuai Pujian

Aksi heroik petugas PPSU. (Instagram/@bukan_tukang_sampah)
Aksi heroik petugas PPSU. (Instagram/@bukan_tukang_sampah)

Wilayah Indonesia kini sudah mulai diguyur hujan deras, permasalahan yang selalu dihadapi saat musim hujan adalah banjir di berbagai wilayah, tak terkecuali Jakarta.

Permasalahan banjir kerap menghantui warga Jakarta apabila musim hujan telah tiba, meski segala usaha telah dilakukan pemerintah mengatasi banjir ini.

Baca selengkapnya...

4. Lihat Cara Orang Korea Potong Durian, Netizen Indonesia: Ini Penistaan!

Cara membuka dan memotong durian dari orang Korea ini membuat netizen Indonesia geli. (Instagram/ mollyjjang)
Cara membuka dan memotong durian dari orang Korea ini membuat netizen Indonesia geli. (Instagram/ mollyjjang)

Buah yang begitu familiar di Asia Tenggara atau Indonesia belum tentu familiar juga di luar negeri.
Orang Korea yang membuka dan memotong durian dengan cara yang absurd ini membuat netizen Indonesia merasa geli saat melihatnya.

Sebuah fanspage Facebook parodi bernama Rakyat +62 membagikan postingan mengenai tutorial membuka durian dari orang Korea.

Baca selengkapnya...

Itulah empat berita terkini yang membuat heboh netizen. Dari cara belah durian orang Korea hingga aksi petugas PPSU.

Berita Terkait
TERKINI

Jaringan internet yang ditawarkan HSPnet berkapasitas tinggi hingga 6 Tb/s....

internet | 10:48 WIB

Intel juga mengumumkan jajaran sistem-sistem AI baru yang skalabel dan terbuka, produk-produk generasi berikutnya dan ko...

internet | 18:50 WIB

Seluruh transaksi di acara JakCloth Ramadan 2024 akan menggunakan QRIS dan transfer bank melalui BI FAST....

internet | 14:12 WIB

PointStar menyatakan dukungannya terhadap misi pemerintah dengan memungkinkan integrasi seluruh proses bisnis organisasi...

internet | 17:09 WIB

Grab menjadi perusahaan teknologi pertama yang menerima Sertifikat Penetapan Program Kepatuhan Persaingan Usaha dari KPP...

internet | 17:15 WIB

Seminar di UI memfokuskan pada perkembangan terkini dalam ilmu data, komputasi super, AI generatif, dan etika AI....

internet | 21:26 WIB

Dalam acara ini, peserta bertukar pendapat mengenai tren saat ini dan prospek masa depan AI dalam pendidikan....

internet | 16:31 WIB

Aplikasi Merchant BCA ini didesain sebagai solusi untuk memberdayakan bisnis dari berbagai skala....

internet | 09:36 WIB

Keberadaan CCTV selama ini nyatanya tak cukup mencegah aksi kejahatan....

internet | 12:24 WIB

Berdasarkan feedback pengguna, Samsung akan menyediakan opsi dan pengalaman yang semakin ditingkatkan melalui SamsungGal...

internet | 20:46 WIB

Nuon Digital Indonesia menjajakibisnis baru dan melakukan inovasi pada produk-produk andalannya....

internet | 17:48 WIB

Perubahan nama ini merupakan langkah strategis Google untuk menggabungkan chatbot Bard dan layanan AI lainnya di bawah s...

internet | 18:15 WIB

Program AI TEACH for Indonesia merupakan program pengembangan kapasitas yang bertujuan untuk mengembangkan lanskap pendi...

internet | 17:14 WIB

Pinhome mengumumkan kerja sama dengan BPJS Ketenagakerjaan dalam pengadaan proteksi keselamatan kerja bagi seluruh Rekan...

internet | 09:56 WIB

Didukung Kominfo dan universitas-universitas setempat, kampanye ini bertujuan mengeksplorasi lanskap AI dan mendiskusika...

internet | 11:44 WIB

Di 14 kota, ribuan driver Grab bersama keluarga nonton bareng film Srimulat: Hidup Memang Komedi...

internet | 08:56 WIB

Mengakses konten Premier League melalui situs web atau perangkat streaming tidak resmi akan membuat diri mereka rentan t...

internet | 08:46 WIB
Tampilkan lebih banyak