Akun Instagram Tamara Bleszynski Bakal Dihapus? Ternyata Ini yang Terjadi

Ternyata ada yang berusaha menyerang akun Instagram Tamara Bleszynski.

Agung Pratnyawan
Selasa, 12 November 2019 | 08:11 WIB
Tamara Bleszynski. (Instagram/ @tamarableszynskiofficial)

Tamara Bleszynski. (Instagram/ @tamarableszynskiofficial)

Hitekno.com - Tamara Bleszynski mengunggah sebuah screen capture yang bikin heboh. Disebutkan kalau akun Instagram Tamara Bleszynski akan dihapus.

Dalam screen capture ini, menampilkan sebuah pemberitahuan kalau akun Instagram Tamara Bleszynski akan dihapus dengan sejumlah alasan.

"Wow..tiba2 saya dpt email dari @instagram bahwa account saya akan di delete," tulisnya dalam caption postingan di akun @tamarableszynskiofficial.

Baca Juga: Akun Instagram Diretas? Begini Cara Mengatasinya

Namun ada sesuatu yang mencurigakan dalam screen capture yang dipotingkannya pada Senin 11 November 2019 malam tersebut.

Tidak berselang lama, selebriti ternama ini mengunggah screen capture lain dari email yang didapatkannya tersebut.

Dalam postingan ini, ia mengungkap alamat email pengirim pemberitahuan kalau akun Instagram Tamara Bleszynski akan dihapus.

Baca Juga: Akun Instagram Luna Maya Diretas, Berubah Jadi Orang Turki

Namun alamat email tersebut bukanlah dari Instagram sendiri, melainkan sebuah email dengan layanan Gmail gratisan dari Google.

Akun Instagram Tamara Bleszynski terancam dihapus. (Instagram/ tamarableszynskiofficial)
Akun Instagram Tamara Bleszynski terancam dihapus. (Instagram/ tamarableszynskiofficial)

Tentu saja, email pemberitahuan ini bukan asli dari Instagram. Melainkan ada pihak tertentu yang mencoba mengelabui Tamara Bleszynski.

Pihak ini mengaku-ngaku dari pihak Instagram yang nanti pada akhirnya mengambil informasi yang akhirnya dipakai untuk mengambil alih akun tersebut.

Baca Juga: Gabung Instagram, Jennifer Aniston Cetak Rekor Dunia

Teknik ini biasa disebut phishing, sebuah teknik hacking sosial engineering yang berusaha mencuri data dengan cara menipu sasarannya.

Pelaku mengaku-ngaku dari Instagram yang memberikan ancaman akan menghapus akun Instagram Tamara Bleszynski dengan sejumlah alasan.

Jika selebriti cantik ini tidak cermat, ia bisa saja terjebak dengan memberitahukan sejumlah informasi dari akun miliknya.

Baca Juga: Misterius, Akun IG BIN dengan 100 Ribu Post Tanpa Following dan Followers

Dari informasi mengenai data pribadi, bahkan password untuk login. Sehingga pelaku bisa mengambil alih akun Instagram tersebut.

-

Jika kamu mendapati hal serupa dengan akun Instagram Tamara Bleszynski ini, sebaiknya berhati-hati dan lebih cermat lagi.

Berita Terkait
TERKINI

Garmin Run ini akan berlangsung pada 29 September 2024 mendatang di ICE BSD, Tangerang....

internet | 10:25 WIB

Jaringan internet yang ditawarkan HSPnet berkapasitas tinggi hingga 6 Tb/s....

internet | 10:48 WIB

Intel juga mengumumkan jajaran sistem-sistem AI baru yang skalabel dan terbuka, produk-produk generasi berikutnya dan ko...

internet | 18:50 WIB

Seluruh transaksi di acara JakCloth Ramadan 2024 akan menggunakan QRIS dan transfer bank melalui BI FAST....

internet | 14:12 WIB

PointStar menyatakan dukungannya terhadap misi pemerintah dengan memungkinkan integrasi seluruh proses bisnis organisasi...

internet | 17:09 WIB

Grab menjadi perusahaan teknologi pertama yang menerima Sertifikat Penetapan Program Kepatuhan Persaingan Usaha dari KPP...

internet | 17:15 WIB

Seminar di UI memfokuskan pada perkembangan terkini dalam ilmu data, komputasi super, AI generatif, dan etika AI....

internet | 21:26 WIB

Dalam acara ini, peserta bertukar pendapat mengenai tren saat ini dan prospek masa depan AI dalam pendidikan....

internet | 16:31 WIB

Aplikasi Merchant BCA ini didesain sebagai solusi untuk memberdayakan bisnis dari berbagai skala....

internet | 09:36 WIB

Keberadaan CCTV selama ini nyatanya tak cukup mencegah aksi kejahatan....

internet | 12:24 WIB

Berdasarkan feedback pengguna, Samsung akan menyediakan opsi dan pengalaman yang semakin ditingkatkan melalui SamsungGal...

internet | 20:46 WIB

Nuon Digital Indonesia menjajakibisnis baru dan melakukan inovasi pada produk-produk andalannya....

internet | 17:48 WIB

Perubahan nama ini merupakan langkah strategis Google untuk menggabungkan chatbot Bard dan layanan AI lainnya di bawah s...

internet | 18:15 WIB

Program AI TEACH for Indonesia merupakan program pengembangan kapasitas yang bertujuan untuk mengembangkan lanskap pendi...

internet | 17:14 WIB

Pinhome mengumumkan kerja sama dengan BPJS Ketenagakerjaan dalam pengadaan proteksi keselamatan kerja bagi seluruh Rekan...

internet | 09:56 WIB

Didukung Kominfo dan universitas-universitas setempat, kampanye ini bertujuan mengeksplorasi lanskap AI dan mendiskusika...

internet | 11:44 WIB

Di 14 kota, ribuan driver Grab bersama keluarga nonton bareng film Srimulat: Hidup Memang Komedi...

internet | 08:56 WIB
Tampilkan lebih banyak