Beli Stiker Airpods di Online Shop, Barang yang Datang Bikin Kecewa

Memesan stiker untuk Airpods miliknya dari online shop, pria ini dibuat terkejut usai menerima barang yang datang.

Dinar Surya Oktarini | Amelia Prisilia
Kamis, 24 Oktober 2019 | 14:30 WIB
Beli stiker Airpods di online shop. (twitter/yatman_spinache)

Beli stiker Airpods di online shop. (twitter/yatman_spinache)

Hitekno.com - Seorang pria dengan akun @yatman_spinache baru-baru ini mengalami hal sial usai dibuat kecewa dengan barang yang ia beli di online shop. Nggak sesuai pesanan, bukannya stiker Airpods, barang yang datang justru membuat pria ini kesal.

Kisah pemilik akun @yatman_spinache ini ia bagikan dalam sebuah thread yang dibuat pada Senin (21/10/2019) lalu dan menjadi viral di Twitter.

Dalam cuitannya, pria ini dibuat bingung dan bertanya-tanya mengenai masalah antara dirinya dan si pemilik online shop hingga ia justru mendapat barang yang tidak sesuai pesanan.

Baca Juga: Tak Bisa Update, Netizen Keluhkan #instagramdown di Twitter

''Seller-nya ada masalah apasi sama gue?'' tulis @yatman_spinache bertanya-tanya.

Bagaimana tidak dibuat kecewa, memesan stiker untuk Airpods miliknya dari online shop, pria ini dibuat terkejut usai menerima barang yang datang. Jauh dari ekspektasi, barang yang datang adalah sebuah kupluk.

Beli stiker Airpods di online shop. (twitter/yatman_spinache)
Beli stiker Airpods di online shop. (twitter/yatman_spinache)

''Pesen stiker Airpods dikirim kupluk nenek-nenek'' tulisnya melanjutkan.

Baca Juga: Ucapkan Selamat pada Menteri, Unggahan Twitter KemenPU Jadi Sorotan

Entah karena kesalahan pengiriman atau apa, pria yang ingin membeli stiker Airpods seharga Rp 7.169 ini malah berakhir mendapatkan sebuah kupluk yang ia sebut kupluk nenek-nenek berwarna ungu.

Kekecewaan pria ini rupanya ditanggapi beragam oleh netizen. Banyak yang justru menjadikan kisah ini sebagai hal kocak. Bukan ganti rugi yang ia terima, pria ini malah mendapat berbagai komentar kocak dari netizen.

Beli stiker Airpods di online shop. (twitter/yatman_spinache)
Beli stiker Airpods di online shop. (twitter/yatman_spinache)

''Kegunaan airpods: untuk tutupin telinga. Kegunaan kupluk: untuk tutupin telinga juga. Mungkin yg ada dipikiran sellernya gunanya sama sama buat nutupin telinga'' tulis akun @peachyflawers bersama berbagai emoticon tertawa.

Baca Juga: Jadi Challenge, Netizen Coba Tiru Pose Duduk Jokowi saat Perkenalan Menteri

''YA ALLAH NGAKAKKKKKKKKKKK ASLI SERIUSSSS WOYYYY RAHANG GUE SAKITTT WWKWKWKW'' komentar akun @bucinbighit dibuat tertawa puas.

''Makasih mas, aku terhibur'' ungkap netizen dengan akun @maharanidianp.

Hingga artikel ini dibuat, cuitan dengan akun @yatman_spinache mengenai beli stiker Airpods di online shop ini sudah mendapat 9.817 retweets dan 577 balasan dari netizen.

Baca Juga: Ada yang Tak Biasa dengan Pemotor Ini, Kamu Menemukan Keunikannya?

Berita Terkait
TERKINI

Seminar di UI memfokuskan pada perkembangan terkini dalam ilmu data, komputasi super, AI generatif, dan etika AI....

internet | 21:26 WIB

Dalam acara ini, peserta bertukar pendapat mengenai tren saat ini dan prospek masa depan AI dalam pendidikan....

internet | 16:31 WIB

Aplikasi Merchant BCA ini didesain sebagai solusi untuk memberdayakan bisnis dari berbagai skala....

internet | 09:36 WIB

Keberadaan CCTV selama ini nyatanya tak cukup mencegah aksi kejahatan....

internet | 12:24 WIB

Berdasarkan feedback pengguna, Samsung akan menyediakan opsi dan pengalaman yang semakin ditingkatkan melalui SamsungGal...

internet | 20:46 WIB

Nuon Digital Indonesia menjajakibisnis baru dan melakukan inovasi pada produk-produk andalannya....

internet | 17:48 WIB

Perubahan nama ini merupakan langkah strategis Google untuk menggabungkan chatbot Bard dan layanan AI lainnya di bawah s...

internet | 18:15 WIB

Program AI TEACH for Indonesia merupakan program pengembangan kapasitas yang bertujuan untuk mengembangkan lanskap pendi...

internet | 17:14 WIB

Pinhome mengumumkan kerja sama dengan BPJS Ketenagakerjaan dalam pengadaan proteksi keselamatan kerja bagi seluruh Rekan...

internet | 09:56 WIB

Didukung Kominfo dan universitas-universitas setempat, kampanye ini bertujuan mengeksplorasi lanskap AI dan mendiskusika...

internet | 11:44 WIB

Di 14 kota, ribuan driver Grab bersama keluarga nonton bareng film Srimulat: Hidup Memang Komedi...

internet | 08:56 WIB

Mengakses konten Premier League melalui situs web atau perangkat streaming tidak resmi akan membuat diri mereka rentan t...

internet | 08:46 WIB

Dell Technologies menyoroti tren-tren baru yang akan membentuk industri teknologi pada tahun 2024 dan di masa depan....

internet | 12:06 WIB

Meningkatkan sistem keamanan menjadi langkah yang baik, tetapi upaya tersebut hanya menjangkau permukaan penyalahgunaan ...

internet | 07:24 WIB

Di tengah tingginya frekuensi insiden keamanan siber di Indonesia, hanya 53 persen yang siap untuk mencegah insiden ters...

internet | 07:25 WIB

Berikut adalah beberapa kata kunci yang perlu kita pahami, agar kita dapat lebih mengenali istilah AI....

internet | 09:45 WIB

Nokia Bell Labs mendemonstrasikan teknologi proof-of-concept ini untuk pertama kalinya....

internet | 08:53 WIB
Tampilkan lebih banyak