Selain Kontool, 7 Nama Perusahaan Ini Bikin Tepok Jidat Netizen Indonesia

Adakah nama perusahaan di bawah ini yang kamu kenali?

Agung Pratnyawan
Selasa, 03 September 2019 | 16:55 WIB
Situs resmi dari aplikasi Kontool. (Kontool.de)

Situs resmi dari aplikasi Kontool. (Kontool.de)

Hitekno.com - Netizen Indonesia baru saja dihebohkan dengan nama perusahaan yang bikin geleng kepala. Kontool, perusahaan ini namanya sedang ramai disebut-sebut netizen.

Kontool sendiri adalah aplikasi yang berbasis di Berlin, Jerman. Aplikasi ini membantu perusahaan untuk melakukan transformasi digital dan manajemen keuangan.

Namun ternyata Kontool bukan satu-satunya perusahaan dengan nama unik. Ada pula nama perusahaan yang akan membuat geleng kepala netizen Indonesia.

Baca Juga: Heboh Aplikasi Kontool dari Jerman, Komentar Netizen Indonesia Malu-maluin

Pastinya karena nama perusahaan tersebut memiliki makna lain dalam Bahasa Indonesia. Sehingga pastinya membuat netizen Indonesia tertawa membacanya.

Apa perusahaan apa saja itu? Berikut ini 7 nama perusahaan yang akan bikin netizen Indonesia tepok jidat.

1. Bego, sebuah perusahaan asal Bremen, Jerman yang pasti karyawannya pintar-pintar.

Baca Juga: Bisakah Melafalkan 8 Nama Makanan Ini dengan Benar? Awas Lidah Terbelit

Bego, nama perusahaan unik. (Instagram/ @bego_group)
Bego, nama perusahaan unik. (Instagram/ @bego_group)

2. Tempix, sebuah perusahaan asal Swedia yang bacanya agak gimana gitu.

Tempix, nama perusahaan unik.. (Instagram/ @tempix_company)
Tempix, nama perusahaan unik.. (Instagram/ @tempix_company)

3. Nama perusahaan pembuat alat masak dan kebutuhan rumah tangga.

Silit, nama perusahaan unik.. (Instagram/ @jeyna1004)
Silit, nama perusahaan unik.. (Instagram/ @jeyna1004)

4. Sangean, merek radio dan peralatan elektronik dari Taiwan

Baca Juga: 4 Promo Ini Buktikan Beruntungnya Nama Agus di Bulan Agustus

Sangean, nama perusahaan unik.(Instagram/ @sangeanradio.tw)
Sangean, nama perusahaan unik.(Instagram/ @sangeanradio.tw)

5. Perusahaan bergerak di bidang teknologi informasi.

ITIL, nama perusahaan unik. (ITIL)
ITIL, nama perusahaan unik. (ITIL)

6. Ada yang tahu ini nama perusahaan apa?

Entod, nama perusahaan unik. (Instagram/ @rajasa)
Entod, nama perusahaan unik. (Instagram/ @rajasa)

7. Sebuah perusahaan desain arsitektur yang sangat Kasian.

Baca Juga: Unik, Pasangan Orang Tua Ini Beri Nama Anak Keduanya Google

Kasian, nama perusahaan unik. (Instagram/ @kasiandesign)
Kasian, nama perusahaan unik. (Instagram/ @kasiandesign)

Itulah 7 nama perusahaan unik yang pasti bikin netizen Indonesia ngakak bacanya. Adakah yang lebih kocak dari Kontool dan 7 di atas?

Berita Terkait
TERKINI

Seluruh transaksi di acara JakCloth Ramadan 2024 akan menggunakan QRIS dan transfer bank melalui BI FAST....

internet | 14:12 WIB

PointStar menyatakan dukungannya terhadap misi pemerintah dengan memungkinkan integrasi seluruh proses bisnis organisasi...

internet | 17:09 WIB

Grab menjadi perusahaan teknologi pertama yang menerima Sertifikat Penetapan Program Kepatuhan Persaingan Usaha dari KPP...

internet | 17:15 WIB

Seminar di UI memfokuskan pada perkembangan terkini dalam ilmu data, komputasi super, AI generatif, dan etika AI....

internet | 21:26 WIB

Dalam acara ini, peserta bertukar pendapat mengenai tren saat ini dan prospek masa depan AI dalam pendidikan....

internet | 16:31 WIB

Aplikasi Merchant BCA ini didesain sebagai solusi untuk memberdayakan bisnis dari berbagai skala....

internet | 09:36 WIB

Keberadaan CCTV selama ini nyatanya tak cukup mencegah aksi kejahatan....

internet | 12:24 WIB

Berdasarkan feedback pengguna, Samsung akan menyediakan opsi dan pengalaman yang semakin ditingkatkan melalui SamsungGal...

internet | 20:46 WIB

Nuon Digital Indonesia menjajakibisnis baru dan melakukan inovasi pada produk-produk andalannya....

internet | 17:48 WIB

Perubahan nama ini merupakan langkah strategis Google untuk menggabungkan chatbot Bard dan layanan AI lainnya di bawah s...

internet | 18:15 WIB

Program AI TEACH for Indonesia merupakan program pengembangan kapasitas yang bertujuan untuk mengembangkan lanskap pendi...

internet | 17:14 WIB

Pinhome mengumumkan kerja sama dengan BPJS Ketenagakerjaan dalam pengadaan proteksi keselamatan kerja bagi seluruh Rekan...

internet | 09:56 WIB

Didukung Kominfo dan universitas-universitas setempat, kampanye ini bertujuan mengeksplorasi lanskap AI dan mendiskusika...

internet | 11:44 WIB

Di 14 kota, ribuan driver Grab bersama keluarga nonton bareng film Srimulat: Hidup Memang Komedi...

internet | 08:56 WIB

Mengakses konten Premier League melalui situs web atau perangkat streaming tidak resmi akan membuat diri mereka rentan t...

internet | 08:46 WIB

Dell Technologies menyoroti tren-tren baru yang akan membentuk industri teknologi pada tahun 2024 dan di masa depan....

internet | 12:06 WIB

Meningkatkan sistem keamanan menjadi langkah yang baik, tetapi upaya tersebut hanya menjangkau permukaan penyalahgunaan ...

internet | 07:24 WIB
Tampilkan lebih banyak