Bikin Ngakak, Netizen Samakan Karakter Spongebob dengan Artis Indonesia

Menurut kamu, mirip nggak?

Agung Pratnyawan | Amelia Prisilia
Senin, 19 Agustus 2019 | 15:54 WIB
Spongebob. (instagram/spongebob)

Spongebob. (instagram/spongebob)

Hitekno.com - Yang namanya netizen memang selalu super kreatif apalagi soal membuat meme. Yang terbaru, netizen samakan karakter Spongebob dengan deretan artis Indonesia ini. Lucinta Luna hingga Bude Sumiyati menjadi dua di antaranya.

Dirangkum dan diunggah oleh @fakta.unix hingga menjadi viral di Instagram, unggahan ini dibuat pada Minggu (18/8/2019) lalu.

Deretan karakter di kartun populer yang berkisah mengenai kehidupan sebuah Sponge di laut Bikini Bottom ini memang terbilang cukup ikonik dan mencuri perhatian.

Baca Juga: Dikaitkan dengan Ustaz Abdul Somad, Kaesang: Hubungannya Apa?

Untuk sama-sama dibuat ngakak, berikut aksi netizen samakan karakter Spongebob dengan artis Indonesia yang sudah tim HiTekno rangkum untuk kamu.

1. Berdandan ala perempuan dengan lipstik merah, potret Patrick Star ini membuatnya mirip seperti artis Lucinta Luna.

Karakter Spongebob dan artis Indonesia. (instagram/fakta.unix)
Karakter Spongebob dan artis Indonesia. (instagram/fakta.unix)

2. Suka dengan dunia musik, Squidward dirasa mirip dengan Addie MS. Mirip nggak?

Baca Juga: Analisa Ini Ungkap Kejanggalan di Video Sandiaga Uno Jalan Kaki ke MPR

Karakter Spongebob dan artis Indonesia. (instagram/fakta.unix)
Karakter Spongebob dan artis Indonesia. (instagram/fakta.unix)

3. Terkenal dengan kasus tabrak tiang listrik, menurut netizen, karakter Spongebob ini mirip dengan siapa hayo?

Karakter Spongebob dan artis Indonesia. (instagram/fakta.unix)
Karakter Spongebob dan artis Indonesia. (instagram/fakta.unix)

4. Memiliki kepala plontos dan janggut tebal. Netizen setuju jika karakter ini mirip dengan Ahmad Dhani.

Karakter Spongebob dan artis Indonesia. (instagram/fakta.unix)
Karakter Spongebob dan artis Indonesia. (instagram/fakta.unix)

5. Super tajir, Tuan Krab disamakan dengan Hotman Paris nih. Setuju nggak?

Baca Juga: 7 Foto Sandal Jepit Ini Sangat Kreatif, Anti Pencurian?

Karakter Spongebob dan artis Indonesia. (instagram/fakta.unix)
Karakter Spongebob dan artis Indonesia. (instagram/fakta.unix)

6. Ayah dan Ibu Patrick Star ini disebut mirip dengan pasangan suami-istri, Inul Daratista dan Adam Suseno.

Karakter Spongebob dan artis Indonesia. (instagram/fakta.unix)
Karakter Spongebob dan artis Indonesia. (instagram/fakta.unix)

7. Menurut netizen, tampilan Spongebob ini mirip Teuku Wisnu lho.

Karakter Spongebob dan artis Indonesia. (instagram/fakta.unix)
Karakter Spongebob dan artis Indonesia. (instagram/fakta.unix)

8. Demen nge-prank, karakter Spongebob ini disebut-sebut sama dengan Baim Wong.

Baca Juga: Kaki Tertusuk Paku Berkarat saat Bertugas, Kisah Paskibra Dina Bikin Salut

Karakter Spongebob dan artis Indonesia. (instagram/fakta.unix)
Karakter Spongebob dan artis Indonesia. (instagram/fakta.unix)

9. Punya gaya nyentrik, netizen menyebut karakter Spongebob ini mirip Bude Sumiyati. Iya nggak nih?

Karakter Spongebob dan artis Indonesia. (instagram/fakta.unix)
Karakter Spongebob dan artis Indonesia. (instagram/fakta.unix)

Itu tadi 9 potret karakter Spongebob yang mirip artis Indonesia di atas. Menurut kamu, mirip nggak?

Berita Terkait
TERKINI

Dalam acara ini, peserta bertukar pendapat mengenai tren saat ini dan prospek masa depan AI dalam pendidikan....

internet | 16:31 WIB

Aplikasi Merchant BCA ini didesain sebagai solusi untuk memberdayakan bisnis dari berbagai skala....

internet | 09:36 WIB

Keberadaan CCTV selama ini nyatanya tak cukup mencegah aksi kejahatan....

internet | 12:24 WIB

Berdasarkan feedback pengguna, Samsung akan menyediakan opsi dan pengalaman yang semakin ditingkatkan melalui SamsungGal...

internet | 20:46 WIB

Nuon Digital Indonesia menjajakibisnis baru dan melakukan inovasi pada produk-produk andalannya....

internet | 17:48 WIB

Perubahan nama ini merupakan langkah strategis Google untuk menggabungkan chatbot Bard dan layanan AI lainnya di bawah s...

internet | 18:15 WIB

Program AI TEACH for Indonesia merupakan program pengembangan kapasitas yang bertujuan untuk mengembangkan lanskap pendi...

internet | 17:14 WIB

Pinhome mengumumkan kerja sama dengan BPJS Ketenagakerjaan dalam pengadaan proteksi keselamatan kerja bagi seluruh Rekan...

internet | 09:56 WIB

Didukung Kominfo dan universitas-universitas setempat, kampanye ini bertujuan mengeksplorasi lanskap AI dan mendiskusika...

internet | 11:44 WIB

Di 14 kota, ribuan driver Grab bersama keluarga nonton bareng film Srimulat: Hidup Memang Komedi...

internet | 08:56 WIB

Mengakses konten Premier League melalui situs web atau perangkat streaming tidak resmi akan membuat diri mereka rentan t...

internet | 08:46 WIB

Dell Technologies menyoroti tren-tren baru yang akan membentuk industri teknologi pada tahun 2024 dan di masa depan....

internet | 12:06 WIB

Meningkatkan sistem keamanan menjadi langkah yang baik, tetapi upaya tersebut hanya menjangkau permukaan penyalahgunaan ...

internet | 07:24 WIB

Di tengah tingginya frekuensi insiden keamanan siber di Indonesia, hanya 53 persen yang siap untuk mencegah insiden ters...

internet | 07:25 WIB

Berikut adalah beberapa kata kunci yang perlu kita pahami, agar kita dapat lebih mengenali istilah AI....

internet | 09:45 WIB

Nokia Bell Labs mendemonstrasikan teknologi proof-of-concept ini untuk pertama kalinya....

internet | 08:53 WIB

Pasar generatif AI dan cloud di Indonesia diprediksi terus tumbuh....

internet | 14:44 WIB
Tampilkan lebih banyak