Bikin Gemas, V BTS Tampil ala Kartun di SpongeBob SquarePants

Gaya fashion V yang kerap kali mencuri perhatian, termasuk cosplay karakter SpongeBob SquarePants.

Dinar Surya Oktarini
Kamis, 01 Agustus 2019 | 12:00 WIB
V BTS. (Facebook/Bangtanatics Updates)

V BTS. (Facebook/Bangtanatics Updates)

Hitekno.com - Kepopuleran boy band BTS pastinya tak luput dari para member BTS itu sendiri. Selain RM yang dikenal sebagai leader boy band BTS, Taehyung atau yang lebih dikenal dengan nama panggung V ini juga sering kali mencuri perhatian.

Gaya fashion V yang kerap kali mencuri perhatian ini dibuktikan pada saat ia menghadiri sebuah acara.

Pria tampan yang baru merilis single solonya berjudul Scenery ini terlihat lucu saat meniru berpakaian salah satu karakter yang ada di film SpongeBob SquarePants.

Baca Juga: Putri Fadli Zon Raih Cum Laude di London, Begini Komentar Nyinyir Netizen

Entah sengaja atau tidak penampakan kocak ini diunggah di Facebook dan menjadi viral dengan ribuan komentar.

Dalam foto tersebut terlihat V BTS sedang menghadiri sebuah acara dengan baju hijau lengan panjang dengan sabuk hitam serta celana berwarna cokelat.

V BTS. (Facebook/Bangtanatics Updates)
V BTS. (Facebook/Bangtanatics Updates)

Tampil simpel, salah satu member tampan BTS ini cosplay salah satu karakter yang ada di kartun SpongeBob SquarePants.

Baca Juga: Yuk Cobain, Apa yang Kamu Lihat? Gambar Ini Ungkap si Dia Naksir atau Nggak

Tentu saja, fans BTS tak ketinggalan untuk berkomentar pada unggahan tersebut.

''Ini sangat mirip, bahkan lirikan matanya juga'' komentar netizen Yoan Pena.

''So Cute tho'' komentar lain dari Patricia Anne Esguerra.

Baca Juga: Dilecehkan, Video Driver Ojol Coba Elus Paha Customer Ini Viral

''Sorry it was funny'' tulis Edwin Jimenez.

Unggahan salah satu member V BTS yang cosplay pakaian salah satu karakter di SpongeBob SquarePants ini viral di Facebook dengan mendapat 10 ribu likes dan sebanyak 24 kali dibagikan.

Bagaimana menurut kamu tampilan V BTS yang cosplay karakter SpongeBob SquarePants ini lucu nggak?

Baca Juga: ARMY Patut Bangga, 3 Lagu BTS Ikut Serta dalam Misi NASA ke Bulan

Berita Terkait
TERKINI

Seminar di UI memfokuskan pada perkembangan terkini dalam ilmu data, komputasi super, AI generatif, dan etika AI....

internet | 21:26 WIB

Dalam acara ini, peserta bertukar pendapat mengenai tren saat ini dan prospek masa depan AI dalam pendidikan....

internet | 16:31 WIB

Aplikasi Merchant BCA ini didesain sebagai solusi untuk memberdayakan bisnis dari berbagai skala....

internet | 09:36 WIB

Keberadaan CCTV selama ini nyatanya tak cukup mencegah aksi kejahatan....

internet | 12:24 WIB

Berdasarkan feedback pengguna, Samsung akan menyediakan opsi dan pengalaman yang semakin ditingkatkan melalui SamsungGal...

internet | 20:46 WIB

Nuon Digital Indonesia menjajakibisnis baru dan melakukan inovasi pada produk-produk andalannya....

internet | 17:48 WIB

Perubahan nama ini merupakan langkah strategis Google untuk menggabungkan chatbot Bard dan layanan AI lainnya di bawah s...

internet | 18:15 WIB

Program AI TEACH for Indonesia merupakan program pengembangan kapasitas yang bertujuan untuk mengembangkan lanskap pendi...

internet | 17:14 WIB

Pinhome mengumumkan kerja sama dengan BPJS Ketenagakerjaan dalam pengadaan proteksi keselamatan kerja bagi seluruh Rekan...

internet | 09:56 WIB

Didukung Kominfo dan universitas-universitas setempat, kampanye ini bertujuan mengeksplorasi lanskap AI dan mendiskusika...

internet | 11:44 WIB

Di 14 kota, ribuan driver Grab bersama keluarga nonton bareng film Srimulat: Hidup Memang Komedi...

internet | 08:56 WIB

Mengakses konten Premier League melalui situs web atau perangkat streaming tidak resmi akan membuat diri mereka rentan t...

internet | 08:46 WIB

Dell Technologies menyoroti tren-tren baru yang akan membentuk industri teknologi pada tahun 2024 dan di masa depan....

internet | 12:06 WIB

Meningkatkan sistem keamanan menjadi langkah yang baik, tetapi upaya tersebut hanya menjangkau permukaan penyalahgunaan ...

internet | 07:24 WIB

Di tengah tingginya frekuensi insiden keamanan siber di Indonesia, hanya 53 persen yang siap untuk mencegah insiden ters...

internet | 07:25 WIB

Berikut adalah beberapa kata kunci yang perlu kita pahami, agar kita dapat lebih mengenali istilah AI....

internet | 09:45 WIB

Nokia Bell Labs mendemonstrasikan teknologi proof-of-concept ini untuk pertama kalinya....

internet | 08:53 WIB
Tampilkan lebih banyak