Santai Kayak di Pantai, Netizen Ini Gelar di Hammock di Mobil Bak Terbuka

Kelakuan siapa nih?

Dinar Surya Oktarini
Rabu, 20 Maret 2019 | 20:30 WIB
Menggelar hammock di kendaraan terbuka. (Twitter/@sahid__)

Menggelar hammock di kendaraan terbuka. (Twitter/@sahid__)

Hitekno.com - Menggantung hammock biasanya identik dengan pantai dan kegiatan santai lainnya, namun baru-baru ini jagad Twitter dihebohkan dengan pemandangan yang tak biasa.

Foto yang diunggah oleh akun @sahid__ di Twitter ini berhasil viral, bagaimana sejumlah pria di kendaraan bak terbuka menggelar hammock.

Penampakan aneh tersebut nyatanya juga menyedot perhatian orang di jalanan.

Baca Juga: Di GDC 2019, Google Luncurkan Layanan Cloud Gaming Stadia

Dalam foto tersebut terlihat kendaraan bak terbuka yang sedang berjalan sedang menggelar hammock di bagian belakang mobil layakanya sedang bersantai di pantai.

Menggelar hammock di kendaraan terbuka. (Twitter/@sahid__)
Menggelar hammock di kendaraan terbuka. (Twitter/@sahid__)

Santai layaknya di pantai, terdapat tiga hammock berwarna-warni terlihat terpasang di kendaraan tersebut.

Entah ingin berjemur di tengah terik panas jalanan, ketiganya tidur dengan santai di hammock.

Baca Juga: Dibanderol Rp 2,4 Juta, Ini Spesifikasi Lengkap Nokia 3.1 Plus

Tentu saja, pemandangan tersebut menyedot perhatian netizen yang melintasi kendaraan tersebut.

Tak hanya itu, unggahan ini viral di Twitter dengan beragam komentar di Twitter, tak jarang yang mempertanyakan apakah ketiganya tak kepanasan dengan hal itu.

Menggelar hammock di kendaraan terbuka. (Twitter/@sahid__)
Menggelar hammock di kendaraan terbuka. (Twitter/@sahid__)

@svr9495 ''Berasa di pantai kan panas wkwk''

Baca Juga: Bawa Tiga Kamera Utama, Ini Spesifikasi Vivo X27

@erfinamei ''Hammock dengan kearifan lokal''

@Reezzzaaaa_''Bangun - bangun belang deh itu antara muka sebelah kanan sama kiri (tergantung posisi muka pas tidur) wkwkwk''

@Niiaabcd ''Tidak bisa dilakukan di daerah cikarang yang kotanya di atas kompor''

Baca Juga: Mengupas Bawang dengan Cara Ini Anti Capek, Netizen Takjub

Tak diketahui di daerah mana penampakan unik berjemur dengan hammock di jalanan ini, namun unggahan ini viral di Twitter.

Unggahan pemandangan hammock di mobil bak terbuka ini mendapatkan lebih dari 1,2 retweets dan 578 likes.

Berita Terkait
TERKINI

Jaringan internet yang ditawarkan HSPnet berkapasitas tinggi hingga 6 Tb/s....

internet | 10:48 WIB

Intel juga mengumumkan jajaran sistem-sistem AI baru yang skalabel dan terbuka, produk-produk generasi berikutnya dan ko...

internet | 18:50 WIB

Seluruh transaksi di acara JakCloth Ramadan 2024 akan menggunakan QRIS dan transfer bank melalui BI FAST....

internet | 14:12 WIB

PointStar menyatakan dukungannya terhadap misi pemerintah dengan memungkinkan integrasi seluruh proses bisnis organisasi...

internet | 17:09 WIB

Grab menjadi perusahaan teknologi pertama yang menerima Sertifikat Penetapan Program Kepatuhan Persaingan Usaha dari KPP...

internet | 17:15 WIB

Seminar di UI memfokuskan pada perkembangan terkini dalam ilmu data, komputasi super, AI generatif, dan etika AI....

internet | 21:26 WIB

Dalam acara ini, peserta bertukar pendapat mengenai tren saat ini dan prospek masa depan AI dalam pendidikan....

internet | 16:31 WIB

Aplikasi Merchant BCA ini didesain sebagai solusi untuk memberdayakan bisnis dari berbagai skala....

internet | 09:36 WIB

Keberadaan CCTV selama ini nyatanya tak cukup mencegah aksi kejahatan....

internet | 12:24 WIB

Berdasarkan feedback pengguna, Samsung akan menyediakan opsi dan pengalaman yang semakin ditingkatkan melalui SamsungGal...

internet | 20:46 WIB

Nuon Digital Indonesia menjajakibisnis baru dan melakukan inovasi pada produk-produk andalannya....

internet | 17:48 WIB

Perubahan nama ini merupakan langkah strategis Google untuk menggabungkan chatbot Bard dan layanan AI lainnya di bawah s...

internet | 18:15 WIB

Program AI TEACH for Indonesia merupakan program pengembangan kapasitas yang bertujuan untuk mengembangkan lanskap pendi...

internet | 17:14 WIB

Pinhome mengumumkan kerja sama dengan BPJS Ketenagakerjaan dalam pengadaan proteksi keselamatan kerja bagi seluruh Rekan...

internet | 09:56 WIB

Didukung Kominfo dan universitas-universitas setempat, kampanye ini bertujuan mengeksplorasi lanskap AI dan mendiskusika...

internet | 11:44 WIB

Di 14 kota, ribuan driver Grab bersama keluarga nonton bareng film Srimulat: Hidup Memang Komedi...

internet | 08:56 WIB

Mengakses konten Premier League melalui situs web atau perangkat streaming tidak resmi akan membuat diri mereka rentan t...

internet | 08:46 WIB
Tampilkan lebih banyak