Pakai Google Maps di Kuburan, Pria Ini Temukan Sosok Misterius

Sosok misterius ini menatap tanpa senyum di wajahnya.

Agung Pratnyawan | Amelia Prisilia
Rabu, 05 September 2018 | 09:30 WIB
Sosok misterius di Google Maps. (Express)

Sosok misterius di Google Maps. (Express)

Hitekno.com - Sekarang ini kamu sudah tidak perlu lagi khawatir harus salah arah saat sedang melakukan perjalanan di tempat baru. Beberapa aplikasi di smartphone bisa menjadi penunjuk arah yang tepat untukmu. Salah satunya adalah Google Maps.

Google Maps hadir dengan berbagai fitur yang semakin memudahkan kebutuhanmu. Salah satu fitur terbaiknya adalah Street View. Fitur ini membuatmu dapat melihat lingkungan sekitar dari lokasi atau tempat yang dicari.

Walaupun semakin canggih, Google Maps ternyata menyimpan banyak kisah misteri yang cukup menyeramkan. Hal ini karena banyak hal tidak terduga yang berhasil tertangkap oleh fitur Street View ini.

Baca Juga: Rusak Gagang Pintu, Driver Taksi Online dan Customer Adu Mulut

Seperti yang dialami oleh seorang pria yang berasal dari Texas, Amerika Serikat. Karena iseng menggunakan Google Street View di sebuah kuburan sakral, dirinya justru dikejutkan dengan penampakan sosok misterius.

Sosok misterius di Google Maps. (The Irish Post)
Sosok misterius di Google Maps. (The Irish Post)

Sekilas dalam tampilan Google Street View di kuburan tersebut terlihat biasa saja, tanpa ada hal janggal yang terjadi. Kuburan yang berada di area hijau berhutan indah ini sedang disinari sinar matahari sore yang terlihat melalui pepohonan.

Namun saat foto tersebut diperbesar, kamu akan menemukan sosok anak perempuan yang sedang mengintip dari belakang pohon besar di kuburan Martha Chapel ini.

Baca Juga: Terobosan Baru, Jepang Segera Uji Coba Lift Antariksa

Dari lokasi terlihat suasana sepi tanpa ada pengunjung yang mengunjungi kuburan tersebut. Kecuali si anak kecil yang terlihat seorang diri sambil mengintip.

Sosok misterius di Google Maps. (Express)
Sosok misterius di Google Maps. (Express)

Sosok anak perempuan ini memiliki kulit berwarna abu-abu dengan wajah pucat dan polos khas anak-anak tanpa senyum di wajahnya yang semakin membuat suasana terasa menyeramkan.

Tidak hanya itu, dari kejauhan terlihat sosok misterius lainnya yang juga sedang memandang ke arah gadis kecil tersebut berada.

Baca Juga: Wanita Ini Mengklaim Memiliki Anjing Vegetarian, Penonton Kaget

Sosok misterius tersebut terlihat mengenakan terusan berwarna hitam dengan wajah dan kulit yang sama sekali tidak terlihat.

Sejak diunggah pada 25 Agustus 2018 oleh pemilik akun dengan nama The Hidden Underbelly 2.0, video penampakan sosok misterius di Google Maps ini sudah ditonton sebanyak 538.695 kali.

Baca Juga: Ketiduran di Kelas, Video Kocak Bocah Ini Viral di Media Sosial

Berita Terkait
TERKINI

Jaringan internet yang ditawarkan HSPnet berkapasitas tinggi hingga 6 Tb/s....

internet | 10:48 WIB

Intel juga mengumumkan jajaran sistem-sistem AI baru yang skalabel dan terbuka, produk-produk generasi berikutnya dan ko...

internet | 18:50 WIB

Seluruh transaksi di acara JakCloth Ramadan 2024 akan menggunakan QRIS dan transfer bank melalui BI FAST....

internet | 14:12 WIB

PointStar menyatakan dukungannya terhadap misi pemerintah dengan memungkinkan integrasi seluruh proses bisnis organisasi...

internet | 17:09 WIB

Grab menjadi perusahaan teknologi pertama yang menerima Sertifikat Penetapan Program Kepatuhan Persaingan Usaha dari KPP...

internet | 17:15 WIB

Seminar di UI memfokuskan pada perkembangan terkini dalam ilmu data, komputasi super, AI generatif, dan etika AI....

internet | 21:26 WIB

Dalam acara ini, peserta bertukar pendapat mengenai tren saat ini dan prospek masa depan AI dalam pendidikan....

internet | 16:31 WIB

Aplikasi Merchant BCA ini didesain sebagai solusi untuk memberdayakan bisnis dari berbagai skala....

internet | 09:36 WIB

Keberadaan CCTV selama ini nyatanya tak cukup mencegah aksi kejahatan....

internet | 12:24 WIB

Berdasarkan feedback pengguna, Samsung akan menyediakan opsi dan pengalaman yang semakin ditingkatkan melalui SamsungGal...

internet | 20:46 WIB

Nuon Digital Indonesia menjajakibisnis baru dan melakukan inovasi pada produk-produk andalannya....

internet | 17:48 WIB

Perubahan nama ini merupakan langkah strategis Google untuk menggabungkan chatbot Bard dan layanan AI lainnya di bawah s...

internet | 18:15 WIB

Program AI TEACH for Indonesia merupakan program pengembangan kapasitas yang bertujuan untuk mengembangkan lanskap pendi...

internet | 17:14 WIB

Pinhome mengumumkan kerja sama dengan BPJS Ketenagakerjaan dalam pengadaan proteksi keselamatan kerja bagi seluruh Rekan...

internet | 09:56 WIB

Didukung Kominfo dan universitas-universitas setempat, kampanye ini bertujuan mengeksplorasi lanskap AI dan mendiskusika...

internet | 11:44 WIB

Di 14 kota, ribuan driver Grab bersama keluarga nonton bareng film Srimulat: Hidup Memang Komedi...

internet | 08:56 WIB

Mengakses konten Premier League melalui situs web atau perangkat streaming tidak resmi akan membuat diri mereka rentan t...

internet | 08:46 WIB
Tampilkan lebih banyak