Facebook Akan Luncurkan Satelit Athena di Awal Tahun 2019

Facebook siap meluncurkan satelit bernama Athena di awal 2019.

Dinar Surya Oktarini
Selasa, 24 Juli 2018 | 16:15 WIB
Facebook/under30ceo.com

Facebook/under30ceo.com

Hitekno.com - Wired dari Federal Communications Commission (FCC) mengkonfirmasi bahwa perusahaan milik Mark Zuckerberg, Facebook siap meluncurkan satelit bernama Athena di awal 2019.

Hal ini dilakukan karena beberapa perusahaan masih percaya bahwa cara yang lebih baik menghubungkan setengah popoulasi bumi yang diperkirakan masih offline adalah meluncurkan satelit yang lebih kecil.

Satelit yang lebih kecil dikirimkan ke orbit bumi yang rendah , sekitar 100-1.250 mil di atas planet kita.

Baca Juga: Rekomendasi 10 Smartphone Android RAM 4 GB Terbaik 2018

Facebook bergabung bersama SpaceX milik Elon Musk dan OneWeb yang didukung Softbank, dua organisasi yang didanai dengan baik mengerjakan proyek serupa.

Dikabarkan, bahwa Facebook ingin meluncurkan Athena, satelit internet sendiri miliknya.

Facebook/livemint.com
Facebook/livemint.com

Juru bicara Facebook mengatakan bahwa, meski mereka tidak memiliki spesifik apapun, tetapi mereka percaya teknologi satelit akan menjadi pendukung penting dari pembangunan broadband generasi mendatang.

Baca Juga: Ratusan Orang Ditangkap Karena Bermain Curang di Game PUBG

Karena hal tersebut, memungkinkan untuk membawa koneksi internet ke daerah pedesaan.

Proyek ini bukan pertama kalinya Facebook membuat sebuah proyek untuk memancarkan internet ke seluruh dunia.

Pada tahun 2013, perusahaan milik Mark Zuckerberg itu meluncurkan Internet.org di lebih dari 60 negara.

Baca Juga: Demi Eksis di Medsos, Selebgram Cantik Mencuri Foto dari Google

Seperti yang dilansir dari laman Suara.com, Facebook juga pernah mengambangkan drone pemancar internet yang bernama Aquila, namun terdengar proyek ini dihentikan.

Berita Terkait
TERKINI

Jaringan internet yang ditawarkan HSPnet berkapasitas tinggi hingga 6 Tb/s....

internet | 10:48 WIB

Intel juga mengumumkan jajaran sistem-sistem AI baru yang skalabel dan terbuka, produk-produk generasi berikutnya dan ko...

internet | 18:50 WIB

Seluruh transaksi di acara JakCloth Ramadan 2024 akan menggunakan QRIS dan transfer bank melalui BI FAST....

internet | 14:12 WIB

PointStar menyatakan dukungannya terhadap misi pemerintah dengan memungkinkan integrasi seluruh proses bisnis organisasi...

internet | 17:09 WIB

Grab menjadi perusahaan teknologi pertama yang menerima Sertifikat Penetapan Program Kepatuhan Persaingan Usaha dari KPP...

internet | 17:15 WIB

Seminar di UI memfokuskan pada perkembangan terkini dalam ilmu data, komputasi super, AI generatif, dan etika AI....

internet | 21:26 WIB

Dalam acara ini, peserta bertukar pendapat mengenai tren saat ini dan prospek masa depan AI dalam pendidikan....

internet | 16:31 WIB

Aplikasi Merchant BCA ini didesain sebagai solusi untuk memberdayakan bisnis dari berbagai skala....

internet | 09:36 WIB

Keberadaan CCTV selama ini nyatanya tak cukup mencegah aksi kejahatan....

internet | 12:24 WIB

Berdasarkan feedback pengguna, Samsung akan menyediakan opsi dan pengalaman yang semakin ditingkatkan melalui SamsungGal...

internet | 20:46 WIB

Nuon Digital Indonesia menjajakibisnis baru dan melakukan inovasi pada produk-produk andalannya....

internet | 17:48 WIB

Perubahan nama ini merupakan langkah strategis Google untuk menggabungkan chatbot Bard dan layanan AI lainnya di bawah s...

internet | 18:15 WIB

Program AI TEACH for Indonesia merupakan program pengembangan kapasitas yang bertujuan untuk mengembangkan lanskap pendi...

internet | 17:14 WIB

Pinhome mengumumkan kerja sama dengan BPJS Ketenagakerjaan dalam pengadaan proteksi keselamatan kerja bagi seluruh Rekan...

internet | 09:56 WIB

Didukung Kominfo dan universitas-universitas setempat, kampanye ini bertujuan mengeksplorasi lanskap AI dan mendiskusika...

internet | 11:44 WIB

Di 14 kota, ribuan driver Grab bersama keluarga nonton bareng film Srimulat: Hidup Memang Komedi...

internet | 08:56 WIB

Mengakses konten Premier League melalui situs web atau perangkat streaming tidak resmi akan membuat diri mereka rentan t...

internet | 08:46 WIB
Tampilkan lebih banyak