Sudah Tahu Belum, Ini Lho Mitos di Balik Friday the 13th

Jika pagi ini kamu berselancar di timeline Twitter, kamu akan menemukan Friday the 13th yang menempati urutan sembilan dengan 136 ribu cuitan.

Tinwarotul Fatonah | Amelia Prisilia

Posted: Jum'at, 13 April 2018 | 14:38 WIB
Friday the 13th

Friday the 13th

Hari Jumat tanggal 13 Memberi Nasib Buruk

Sekitar tahun 1690-an, sebuah kisah beredar bahwa tidak beruntung jika memiliki 13 orang untuk duduk bersama.

Jumat tanggal 13 juga dikaitkan dengan kisah perjamuan terakhir yang dilakukan oleh Yesus bersama murid-murid, sebelum kemudian tersalib besok harinya.

Penulis The Penguin Guide to the Superstitions of Britain and Ireland, Steve Roud, mengatakan bahwa percaya atau tidak mengenai hari Jumat dan nomor 13 dapat mendatangkan nasib buruk, merupakan hak masing-masing orang.

Nah, kamu percaya yang mana ni guys?

×
Zoomed
Berita Terkait Berita Terkini

Fenomena link DANA Kaget telah berevolusi menjadi sebuah kompetisi digital. Ini bukan lagi soal keberuntungan, melainkan...

internet | 16:25 WIB

Ada enam cara mengatur spasi di Microsoft Word dengan langkah-langkah praktis yang bisa langsung diterapkan, sehingga ka...

internet | 15:45 WIB

Link DANA kaget yang tersedia dalam artikel Hitekno.com kali ini membuka kesempatan kalian untuk mendapatkan saldo DANA ...

internet | 13:37 WIB

Microsoft Word sebenarnya sudah menyediakan fitur khusus untuk mengatur orientasi halaman portrait dan horizontal dalam ...

internet | 20:43 WIB

Agar hasil dokumenmu lebih terstruktur dan efisien, berikut cara membuat heading di Word dengan mudah dan anti ribet....

internet | 20:20 WIB