Daftar Lengkap Kode Cheat Need For Speed Most Wanted PS2 Bahasa Indonesia

Gunakan daftar kode cheat Need For Speed Most Wanted PS2 bahasa Indonesia ini dengan baik.

Agung Pratnyawan

Posted: Jum'at, 04 Maret 2022 | 16:53 WIB
Need For Speed Most Wanted . (EA)

Need For Speed Most Wanted . (EA)

Hitekno.com - Sedang mencari daftar lengkap kode cheat Need For Speed Most Wanted PS2 bahasa Indonesia yang bisa diandalkan? Kamu di tempat yang tepat. 

Kode cheat Need For Speed Most Wanted PS2 diibaratkan sebagai pintu belakang yang memang sengaja dibuat oleh developer untuk melakukan pengecekan game.

Ada kode cheat Need For Speed Most Wanted PS2 yang kini beredar di internet, ada yang bersumber dari bocoran developer, ada juga yang memang dipecahkan oleh para pemainnya sendiri.

Kode cheat Need For Speed Most Wanted PS2 menawarkan cara kemudahan bagi para pemain. Need for Speed: Most Wanted (NFS:MW) adalah permainan balapan multiplatform yang dikembangkan oleh EA Black Box dan pertama kali dirilis oleh Electronic Arts di Amerika Serikat pada 15 November 2005.

Permainan ini merupakan bagian dari serial Need for Speed. Cukup mudah untuk memasukkan cheat Need For Speed Most Wanted PS2. Kamu cukup menekan tombol kombinasi kode cheat dengan pengontrol PS2 di menu Start sebelum menekan tombol lainnya.

Need For Speed Most Wanted . (EA)
Need For Speed Most Wanted . (EA)

Berikut daftar lengkap kode cheat Need For Speed Most Wanted PS2 yang HiTekno.com rangkum untuk kamu.

  • Semua Mobil $100.000
    Press start, tekan: R1, L1, atas, bawah, atas, bawah, atas, bawah
  • Back Room (transmission, engine, tires, body kits)
    Press start, tekan: R1, L1, L2, R2, atas, bawah, bawah, atas.
  • Bounty: 4.999.999
    Press start, tekan: L1, R1, atas, bawah, atas, bawah, atas, bawah
  • Bounty dan Milestone terselesaikan
    Press start, tekan: atas, bawah, kiri, kanan, bawah.
  • Burger King Challenge
    Press start, tekan: atas, bawah, atas, bawah, kiri, kanan, kiri, kanan.
  • Castrol Syntec Ford GT
    Press start, tekan: kiri, kanan, kiri, kanan, atas, bawah, atas, bawah
  • Membuka Ford GT
    Press start, tekan: Atas, bawah, atas, bawah, kiri, kanan, kiri, kanan
  • Membuka Porsche Cayman:
    Press start, tekan:L1, R1, R1, R1, kanan, kiri, kanan, bawah.
  • Membuka Junkman Engine Part
    Press start, tekan: Atas, atas, bawah, bawah, kiri, kanan, atas, bawah
  • Semua mobil terbuka
    Press start, tekan: R1, O ,O,O, R1, R2, L2, L1, atas, bawah, L1, L1, L1.
  • Semua Mobil Musuh
    Press start, tekan: O ,O, atas ,atas, bawah, atas, L1, R1, atas, bawah.
  • Semua permainan terselesaikan
    Press start, tekan: kiri, kanan, atas ,atas,atas, bawah ,bawah,bawah,bawah, kiri ,kiri, kanan ,kanan,kanan, atas, bawah.
  • Shop Marker
    Press start, tekan: atas ,atas, bawah,bawah, kiri, kanan, atas, bawah.

Itulah daftar lengkap kode cheat Need For Speed Most Wanted PS2 bahasa Indonesia. Selamat bermain!

Kontributor: Pasha Aiga Wilkins
×
Zoomed
Berita Terkait Berita Terkini

Di bawah ini terdapat cara klaim kode redeem Mobile Legends hari ini, jenis hadiah yang bisa diperoleh, serta tips agar ...

games | 13:13 WIB

Para pemain juga bisa memanfaatkan diamond yang diperoleh dari klaim kode redeem FF hari ini untuk mendapatkan item eksk...

games | 12:35 WIB

Salah satu yang paling dinanti adalah SPOOKYGIFT, kode edisi spesial yang berisi 100 Rank Up dan paket pemain gratis bis...

games | 12:24 WIB

Dari M1014 Crimson Scorpio hingga AK47 Blue Flame Draco, semua bisa diklaim secara cuma-cuma melalui kode redeem FF MAX ...

games | 09:09 WIB

Semua hadiah ini bisa diklaim tanpa perlu mengeluarkan uang sepeser pun, asalkan kamu menukarkan kode redeem FF hari ini...

games | 08:53 WIB