Kenalan dengan 5 Karakter Game yang Dicap Forno

Siapa saja karakter game forno ini?

Agung Pratnyawan
Rabu, 22 Desember 2021 | 19:03 WIB
Karakter game. (HiTekno.com)

Karakter game. (HiTekno.com)

Hitekno.com - Berikut ini adalah lima karakter game yang dicap forno oleh para gamer. Apakah karakter favoritmu masuk daftar? Dari game forno apa saja?

Tak dapat dipungkiri, game dengan genre anime menjadi salah satu yang paling menjadi favorit para gamer.

Wajar saja, banyak orang yang menyukai hal-hal yang berbau Jepang, mereka bahkan punya sebutan sendiri, misalnya Waifu, Otaku, atau Wibu.

Baca Juga: Polisi Tampil ala Karakter Game FPS, Hasil Kreasi Polsek Cilandak

Dengan adanya karakter anime pada game, maka mereka seolah mendapat akses untuk mengenal lebih dekat tipe-tipe cowok atau cewek Jepang idaman mereka.

Bagi para Wibu, karakter-karakter ini bahkan bukan hanya sekadar anime semata, namun dianggap benar-benar hidup.

Itulah mengapa banyak wibu yang suka berkhayal jika dirinya adalah suami atau istri dari karakter anime tertentu.

Baca Juga: Punya Kisah Tak Terlupakan,Ini 10 Pasangan Karakter Game Paling Romantis

Memang hal-hal yang berkaitan dengan anime selalu menarik. Salah satunya dalah istilah game forno yang sempat booming belum lama ini.

BACA JUGA: Apa Itu Game Forno, Ada Hubungannya dengan Windah Basudara?

Sesuai dengan istilahnya, forno merujuk pada konten yang hampir malanggar batas katagori umur.

Baca Juga: Cantik Saja Tak Cukup, Ini 5 Karakter Game Cewek Terbaik 2018

Pada kesempatan kali ini, tim Hitekno.com mau mengajak kamu berkenalan dengan lima karakter game yang dianggap forno oleh para gamer.

1. Mona – Genshin Impact

Mona – Genshin Impact. (miHoYo)
Mona – Genshin Impact. (miHoYo)

Buat kamu penggemar game Genshin Impact, kamu pasti tahu dong dengan karakter yang bernama Astrologist Mona Megistus atau lebih sering dipanggil dengan nama Mona.

Baca Juga: Inilah Karakter Game Terpopuler 2018 di Situs Dewasa

Mona sendiri merupakan karakter yang ditampilkan dengan sangat seksi. Jika kamu perhatikan, Mona memakai sejenis leotard dan juga stocking kaki hitam yang panjang.

Banyak lho fanart menggunakan karakter Mona ini sebagai salah satu model dari karya mereka.

2. Atago – Azur Lane

Atago – Azur Lane. (Fandom)
Atago – Azur Lane. (Fandom)

Azur Lane memang dikenal sebagai game yang berbau forno. Namun jika kamu mau kenalan dengan salah satu karakter yang paling seksi, ialah Atago.

Atago digambarkan sebagai karakter game yang cantik dan manis. Namun gerak-geriknya begitu menggoda.

Belum lagi jika melihat gaya berpakaiannya yang kerap kali menggunakan kain tipis untuk menutupi lekuk tubuh indahnya.

Tidak salah jika memasukkannya dalam daftar karakter game forno.

3. Kasumi – Dead or Alive

Kasumi - Dead or Alive. (Koei Tecmo)
Kasumi - Dead or Alive. (Koei Tecmo)

Jika berbicara tentang karakter game forno, maka tak afdol jika tidak memasukkan Kasumi dari game Dead or Alive ke dalam daftar.

Jika kamu belum pernah kenalan dengan karakter yang satu ini, tim Hitekno.com kasih tahu ya.

Kasumi itu adalah karakter super cantik dengan tubuh sintal dan kaki jenjang. Ada banyak pakaian yang bisa kamu aplikasikan ke tubuh Kasumi ini.

Baik iti pakaian perang atau santai, Kasumi tetap menggoda bagi para "takeshi".

4. Mashu Kyrielight – Fate/Grand Order

Mashu Kyrielight – Fate/Grand Order. (Fandom)
Mashu Kyrielight – Fate/Grand Order. (Fandom)

Kalau kamu adalah tipe laki-laki yang suka dengan karakter cewek imut dan mungil. Mashu Kyrielight dari game Fate/Grand Order mungkin bakal langsung membuatmu jatuh cinta.

Meskipun pakaiannya tidak terlalu terbuka, namun kesan seksi tetap menyelimuti karakter yang satu ini.

Apalagi kalau kamu sudah melihat Mashu Kyrielight menggunakan kacamata dan seragam sekolah. Dijamin klepek-klepek.

5.  Narmaya – Granblue Fantasy

Narmaya – Granblue Fantasy. (Fandom)
Narmaya – Granblue Fantasy. (Fandom)

Karakter game terakhir yang masuk ke dalam daftar ini adalah Narmaya. Kalau paham zodiak Taurus, begitulah Narmaya digambarkan.

Dia memiliki tanduk khas banteng Taurus yang membuatnya tampak menggoda. Ia juga punya sorot mata yang tajam namun sendu.

Narmaya ini juga menjadi salah satu anime seksi yang disukai para gamer.

Itulah lima karakter anime yang mendapat label forno dari para gamer. Dari karakter game forno di atas, mana yang kamu kenali?

Kontributor: Damai Lestari

Berita Terkait

TERKINI

Berikut adalah penjelasan 12 battle spell di Mobile Legends lengkap dengan role hero yang cocok.
games | 20:45 WIB
Berikut adalah sederet hero tukang duel "by one", kalau dikeroyok ya mending kabur.
games | 20:24 WIB
CS:GO akan mendapat pembaharuan besar-besaran dalam wujud Counter Strike 2. Kapan hadir?
games | 19:42 WIB
Jika tertarik untuk mencoba, berikut 5 hero Mobile Legends paling ganteng.
games | 19:23 WIB
Usai beli Activision Blizzard, Microsoft malah mau sematkan fitur ekslusif di game Call of Duty untuk pengguna PS5.
games | 17:34 WIB
Dirangkum oleh tim HiTekno, berikut 5 hero counter tank jungler.
games | 15:59 WIB
Kamu pengguna Terizla? Berikut adalah rekomendasi build item. Kabur jika musuh pakai sederet hero ini.
games | 15:43 WIB
Anda pengguna Eudora? Simak dulu ulasan penting yang mungkin bisa bikin karakter andalan ini makin gacor.
games | 15:10 WIB
Mengenai raihan tim ini, Kairi mengakui pengaruh dua sosok penting di ONIC yaitu Sanz dan sang coach anyar, Adi.
games | 15:02 WIB
Game legendaris CS 2 mau nongol, begini bocorannya.
games | 15:01 WIB
Berikut 5 hero anti stun di Mobile Legends yang bisa dicoba agar kebal terhadap serangan dari lawan.
games | 14:42 WIB
Assassin mendominasi daftar hero Mobile Legends paling ditakuti pro player di MPL Season 11 sampai sejauh ini.
games | 14:24 WIB
Yang lama ditunggu-tunggu tiba juga, Valve akhirnya ungkap Counter-Strike 2.
games | 14:04 WIB
Berikut 5 hero counter Wanwan yang bisa kamu coba untuk membuat hero ini tidak maksimal digunakan.
games | 12:41 WIB
Sambil bercanda, Oura mengaku bahwa dirinya adalah anak Moonton usai mendapat hadiah diamond ini.
games | 12:21 WIB
Cek spesifikasi PC Resident Evil 4 Remake seperti apa untuk bisa mengaktifkan ray tracing.
games | 09:43 WIB
Tak diragukan lagi Fredrinn masih jadi hero OP. Lebih lengkap, berikut ini lima hero Mobile Legends paling banyak dipakai pro player.
games | 09:18 WIB
Intip tiga hero Mobile Legends andalan Baloyskie ini, kunci kesuksesan Geek Slate di MPL Season 11.
games | 08:55 WIB
Tampilkan lebih banyak