Spesifikasi PC FIFA 21 di Steam, Minimal RAM 8 GB

Akhirnya EA menghadirkan FIFA 21 ke Steam bersamaan dengan Origin.

Agung Pratnyawan
Jum'at, 19 Juni 2020 | 21:00 WIB
FIFA 21. (EA)

FIFA 21. (EA)

Hitekno.com - FIFA 21, game sepak bola yang disiapkan rilis untuk PC tahun ini. Seperti apa spesifikasi PC FIFA 21 ini? Apakah berat?

Tak seperti sebelumnya, EA juga menghadirkan FIFA 21 ini melalui Steam. Nantinya game sepak bola ini meluncur bersamaan di Steam dengan Origin.

FIFA 21 ini akan menarik secara teknis, kenapa? Karena menjadi game yang berada di transisi antara generasi konsol game.

Baca Juga: Hadir di Steam, Ini Spesifikasi PC Persona 4 Golden

Selain meluncur ke PlayStation 4 dan Xbox One, EA juga meluncurkan game sepak bola ini ke PlayStation 5 dan Xbox Series X dengan upgrade grafis.

Namun yang disayangkan, versi PC dari FIFA 21 ini akan mendapatkan kualitas grafis setara dengan PlayStation 4 dan Xbox One.

Memang disayangkan, namun kualitas grafis ini mempengaruhi spesifikasi PC FIFA 21 menjadi tidak terlau berat.

Baca Juga: Spesifikasi PC World War Z, Mabar Seru Lawan Zombie

Game PC FIFA 21 di Steam hanya membutuhkan CPU Core i3 atau lebih tinggi. Juga GPU hanya Radeon HD 7850 atau GeForce GTX 660 atau lebih tinggi.

Namun sayangnya, game PC ini membutuhkan RAM dengan kapasitas cukup besar. Setidaknya dibutuhkan RAM 8 GB untuk bisa memainkan game sepak bola ini.

FIFA 21. (EA)
FIFA 21. (EA)

Lebih lengkapnya, berikut ini spesifikasi PC FIFA 21 yang didistribusikan lewat Steam.

Baca Juga: Spesifikasi PC SpongeBob SquarePants Battle for Bikini Bottom Rehydrated

Minimum:
OS: Windows 7/8.1/10 64-Bit
Processor: Athlon X4 880K 4 GHz atau Core i3-6100 3,7GHz atau lebih tinggi
Memory: RAM 8 GB
Graphics: Radeon HD 7850 atau GeForce GTX 660
Storage: 50 GB available space

Recommended:
OS: Windows 10 64-Bit
Processor: FX 8150 3,6 GHz atau Core i5-3550 3,40 GHz
Memory: RAM 8 GB
Graphics: Radeon R9 270x atau GeForce GTX 670
Network: Broadband Internet connection
Storage: 50 GB available space

Itulah spesifikasi PC FIFA 21 dari versi Steam. Nampak tidak terlalu berat untuk CPU dan GPU, namun butuh RAM setidaknya 8 GB.

Baca Juga: Resmi Rilis, Spesifikasi PC Valorant Ternyata Enteng!

Rencananya EA akan meluncurkan game sepak bola ini pada 10 Oktober 2020 mendatang. Untuk versi Game PC akan ada di Steam dan Origin.

Dengan spesifikasi PC FIFA 21 di atas, apakah PC kamu telah siap menyambutnya? Tenang, masih ada waktu untuk upgrade sebelum game sepak bola ini rilis.

Berita Terkait
TERKINI

Astra Carnival: The Prince Cup 2024 digelar dengan sistem kompetisi yang telah diperbarui....

games | 11:44 WIB

HoYoverse akan menghadirkan event menarik dan keseruan lainnya di Tears of Themis....

games | 09:50 WIB

Kota mana saja gelaran Genshin Impact ini berlangsung....

games | 10:16 WIB

Setelah rilis di Xbox Series X/S dan PC, kini Hi-Fi RUSH dihadirkan ke PS5....

games | 14:10 WIB

Tak hanya update, HoYoverse juga perayakan anniversary pertama Honkai Star Rail....

games | 10:29 WIB

Jangan lewatkan tes amplifikasi Zenless Zone Zero....

games | 12:37 WIB

Film dokumenter "Suara Alam" merupakan Genshin Impact dan Discovery Channel bertujuan untuk meningkatkan kesadaran akan ...

games | 15:51 WIB

Garena CODM Indonesia memberikan hadiah spesial untuk para pemain yang bisa didapatkan melalui event spesial Ramadan Ral...

games | 15:16 WIB

Chiori, karakter baru yang dikenalakan HoYoverse untuk Genshin Impact....

games | 16:35 WIB

Serangkaian event waktu terbatas dan bonus dalam game akan hadir untuk menyambut perilisan Honkai Impact 3 Bagian 2....

games | 08:31 WIB

Seperti apa game PC ini? Nightingale adalah game survival-crafting PVE....

games | 18:13 WIB

Early access game Nightingale ini akan segera hadir di PC melalui Steam dan Epic Game Store....

games | 21:19 WIB

Brasil akan menjadi tuan rumah kompetisi Free Fire tertinggi dunia untuk kedua kalinya....

games | 15:54 WIB

Undawn akan mendapatkan petualangan baru dengan hadirnya map Dragon Gate Street....

games | 20:51 WIB

Zenless Zone Zero adalah ARPG fantasi urban terbaru dari HoYoverse....

games | 13:38 WIB

Banyak hadiah menarik dan alur cerita seru yang sayang untuk dilewatkan dari event terbatas Tears of Themis ini....

games | 13:31 WIB

Selama periode 31 Januari 14 Februari, pengguna pertama dapat berlangganan PC Game Pass hanya dengan Rp. 14,999! Penawa...

games | 09:49 WIB

ONIC CAMP Vol. 2 akan memberikan pembekalan tentang Ecosystem dan Opportunity yang ada di klub eSports....

games | 10:19 WIB
Tampilkan lebih banyak