Dukung di Rumah Saja, Game Google Doodle Populer BIsa Dimainkan Hari Ini

Dengan memberikan hiburan berupa game Coding, Google mendukung gerakan di rumah saja.

Agung Pratnyawan
Senin, 27 April 2020 | 14:39 WIB
Google Doodle dukung di rumah saja. (Google)

Google Doodle dukung di rumah saja. (Google)

Hitekno.com - Banyak pihak yang mendukung anjuran di rumah saja, termasuk Google. Bahkan untuk betah di rumah, dihadirkan game Google Doodle populer sejak hari ini, Senin (27/4/2020).

Dalam seri Google Doodle throwback ini kembali menampilkan beberapa game doodle populer interaktif  yang dulunya sempat diberikan.

Game pertama yang muncul dalam seri ini adalah game super-hit 'Coding' dari 2017. Game doodle ini dibuat untuk merayakan Kids Coding ke-50 tahun.

Baca Juga: 5 Game yang Sebaiknya Tidak Dimainkan Saat Puasa Ramadan, Kenapa?

Permainan ini membuat coding lebih menyenangkan untuk anak-anak. Pada tampilan awal, pengguna dapat mengkik doodle tersebut dan menampilkan seekor kelinci putih yang berdiri di atas kode balok.

Untuk memenangkan permainan, pengguna harus mengumpulkan semua wortel. Pengguna dapat memasukkan coding perintah yang berbeda untuk membuat kelinci tersebut bergerak sesuai dengan program perintah yang dimasukkan.

Google memberikan game Coding. (Google)
Google memberikan game Coding. (Google)

"Ketika Covid-19 terus memengaruhi komunitas di seluruh dunia, orang-orang dan keluarga di mana pun menghabiskan lebih banyak waktu di rumah. Sehubungan dengan ini, kami meluncuran seri doodle throwback sambil melihat kembali beberapa game Google doodle interaktif populer kami. Bermain dan tetap berada di rumah dengan fitur unggulan hari ini: Game doodle 2017 kami merayakan 50 tahun Kids Coding," tulis Google dalam laman resmi Google doodle.

Baca Juga: Wow, Lisa BLACKPINK Gemar Main Animal Crossing New Horizons!

Pengguna yang merasa bosan di rumah dapat memainkan game coding sederhana ini. Game doodle ini dikembangkan oleh tiga tim termasuk tim Google doodle, tim Google Blockly, dan Scratch MIT.

Seperti diketahui, Google juga memberikan berbagai informasi seputar wabah Covid-19. Mulai dari hal sederhana, seperti memberikan tips menghentikan penyebaran virus corona dengan apa yang boleh dan tidak dilakukan.

Selain itu, Google juga menyediakan beberapa artikel terkait selama pandemi Covid-19.

Baca Juga: 4 Game Balap Mobil di Android, Cocok untuk Ngabuburit

Itulah Google Doodle hari ini, yang memberikan game Coding untuk mendukung gerakan di rumah saja atau stay at home. Selanjutnya, besok akan diberikan game Google Doodle populer lainnya. (Suara.com/ Lintang Siltya Utami).

Berita Terkait
TERKINI

Siap-siap, apa saja yang disiapkan dalam event waktu terbatas di Tears of Themis....

games | 16:23 WIB

Melalui update Genshin Impact ini, pemain dapat menantikan Arlecchino, Fatui Harbinger ke-4, sebagai anggota party yang ...

games | 13:07 WIB

Acara Khusus Fan Art Genshin Impact HoYoFair2024 akan disiarkan secara langsung pada 13 April 2024....

games | 10:21 WIB

Astra Carnival: The Prince Cup 2024 digelar dengan sistem kompetisi yang telah diperbarui....

games | 11:44 WIB

HoYoverse akan menghadirkan event menarik dan keseruan lainnya di Tears of Themis....

games | 09:50 WIB

Kota mana saja gelaran Genshin Impact ini berlangsung....

games | 10:16 WIB

Setelah rilis di Xbox Series X/S dan PC, kini Hi-Fi RUSH dihadirkan ke PS5....

games | 14:10 WIB

Tak hanya update, HoYoverse juga perayakan anniversary pertama Honkai Star Rail....

games | 10:29 WIB

Jangan lewatkan tes amplifikasi Zenless Zone Zero....

games | 12:37 WIB

Film dokumenter "Suara Alam" merupakan Genshin Impact dan Discovery Channel bertujuan untuk meningkatkan kesadaran akan ...

games | 15:51 WIB

Garena CODM Indonesia memberikan hadiah spesial untuk para pemain yang bisa didapatkan melalui event spesial Ramadan Ral...

games | 15:16 WIB

Chiori, karakter baru yang dikenalakan HoYoverse untuk Genshin Impact....

games | 16:35 WIB

Serangkaian event waktu terbatas dan bonus dalam game akan hadir untuk menyambut perilisan Honkai Impact 3 Bagian 2....

games | 08:31 WIB

Seperti apa game PC ini? Nightingale adalah game survival-crafting PVE....

games | 18:13 WIB

Early access game Nightingale ini akan segera hadir di PC melalui Steam dan Epic Game Store....

games | 21:19 WIB

Brasil akan menjadi tuan rumah kompetisi Free Fire tertinggi dunia untuk kedua kalinya....

games | 15:54 WIB

Undawn akan mendapatkan petualangan baru dengan hadirnya map Dragon Gate Street....

games | 20:51 WIB

Zenless Zone Zero adalah ARPG fantasi urban terbaru dari HoYoverse....

games | 13:38 WIB
Tampilkan lebih banyak