Kabar Gembira Bagi Gamer yang Suka Tidur, Bakatmu Tak Sia - sia di Game Ini

Pokemon Sleep adalah kabar gembira bagi gamer yang suka tidur.

Angga Roni Priambodo | Rezza Dwi Rachmanta
Kamis, 30 Mei 2019 | 16:00 WIB
Ilustrasi menangkap Pokemon ketika tidur. (Pokemon Company)

Ilustrasi menangkap Pokemon ketika tidur. (Pokemon Company)

Hitekno.com - Nintendo baru saja melakukan konferensi pers dan mengumumkan sesutau yang mengejutkan. Salah satu pengumumannya adalah sebuah game baru yang memungkinkan pengguna menangkap Pokemon saat mereka tertidur.

Itu tentunya merupakan sebuah kabar gembira bagi seorang gamer yang suka tidur.

Dalam keterangannya, Nintendo diharapkan dapat menghadirkan aplikasi yang "mengubah tidur menjadi sebuah hiburan''.

Baca Juga: Gokil, Kakek Pemburu Pokemon Go Disponsori 21 Smartphone dari ASUS

Game terbaru Nintendo yang akan menjadi kabar gembira bagi penyuka tidur bernama Pokemon Sleep.

Nintendo akan meluncurkan game tersebut di tahun 2020.

Karena waktu peluncurannya masih lama, Nintendo hanya memberikan sedikit detail mengenai game terbarunya itu.

Baca Juga: Terungkap, Harry Potter: Wizard Unite Pakai Teknologi Serupa Pokemon GO

Pengumuman mengenai Pokemon Sleep. (Twitter/ Pokemon)
Pengumuman mengenai Pokemon Sleep. (Twitter/ Pokemon)

Pokemon Sleep akan bekerja dengan perangkat terbaru Pokémon Go Plus +.

Perangkat menggunakan sensor accelerometer untuk melacak waktu tidur pengguna.

Alat itu akan mengirimkan informasi ke smartphone melalui konektivitas Bluetooth.

Baca Juga: Diam-diam, Pendapatan Pokemon Go Lebih dari Rp 34 Triliun

Perangkat baru mereka memiliki fungsi yang sama dengan perangkat Pokémon Go Plus yang asli.

Itu memungkinkan Trainer dapat menggunakannya dengan Pokemon Go di siang hari dan melanjutkannya dengan Pokemon Sleep di malam hari.

Perangkat Pokemon Go Plus + yang mempunyai sensor untuk mendeteksi kebiasaan pengguna. (YouTube/ PkmnMasterHolly)
Perangkat Pokemon Go Plus + yang mempunyai sensor untuk mendeteksi kebiasaan pengguna. (YouTube/ PkmnMasterHolly)

Dikutip dari Futurism, bersamaan dengan pengumuman di atas, Pokemon Company juga mengumumkan Pokemon Masters.

Baca Juga: Nintendo Umumkan Pokemon Sword dan Pokemon Shield, Kapan Rilis?

Game tersebut merupakan game mandiri terpisah khusus iOS dan Android yang berfokus pada pertarungan tiga lawan tiga.

Jika Pokemon Go di awal peluncurannya mampu membuat orang ke luar rumah, Pokemon Sleep sepertinya akan membuat orang betah untuk tidur di dalam rumah.

Berita Terkait
TERKINI

Acara Khusus Fan Art Genshin Impact HoYoFair2024 akan disiarkan secara langsung pada 13 April 2024....

games | 10:21 WIB

Astra Carnival: The Prince Cup 2024 digelar dengan sistem kompetisi yang telah diperbarui....

games | 11:44 WIB

HoYoverse akan menghadirkan event menarik dan keseruan lainnya di Tears of Themis....

games | 09:50 WIB

Kota mana saja gelaran Genshin Impact ini berlangsung....

games | 10:16 WIB

Setelah rilis di Xbox Series X/S dan PC, kini Hi-Fi RUSH dihadirkan ke PS5....

games | 14:10 WIB

Tak hanya update, HoYoverse juga perayakan anniversary pertama Honkai Star Rail....

games | 10:29 WIB

Jangan lewatkan tes amplifikasi Zenless Zone Zero....

games | 12:37 WIB

Film dokumenter "Suara Alam" merupakan Genshin Impact dan Discovery Channel bertujuan untuk meningkatkan kesadaran akan ...

games | 15:51 WIB

Garena CODM Indonesia memberikan hadiah spesial untuk para pemain yang bisa didapatkan melalui event spesial Ramadan Ral...

games | 15:16 WIB

Chiori, karakter baru yang dikenalakan HoYoverse untuk Genshin Impact....

games | 16:35 WIB

Serangkaian event waktu terbatas dan bonus dalam game akan hadir untuk menyambut perilisan Honkai Impact 3 Bagian 2....

games | 08:31 WIB

Seperti apa game PC ini? Nightingale adalah game survival-crafting PVE....

games | 18:13 WIB

Early access game Nightingale ini akan segera hadir di PC melalui Steam dan Epic Game Store....

games | 21:19 WIB

Brasil akan menjadi tuan rumah kompetisi Free Fire tertinggi dunia untuk kedua kalinya....

games | 15:54 WIB

Undawn akan mendapatkan petualangan baru dengan hadirnya map Dragon Gate Street....

games | 20:51 WIB

Zenless Zone Zero adalah ARPG fantasi urban terbaru dari HoYoverse....

games | 13:38 WIB

Banyak hadiah menarik dan alur cerita seru yang sayang untuk dilewatkan dari event terbatas Tears of Themis ini....

games | 13:31 WIB

Selama periode 31 Januari 14 Februari, pengguna pertama dapat berlangganan PC Game Pass hanya dengan Rp. 14,999! Penawa...

games | 09:49 WIB
Tampilkan lebih banyak