Ternyata Gamer, Lady Gaga Ketagihan Main Bayonetta

Sudah nyoba Bayonetta? Lady Gaga saja ketagihan.

Agung Pratnyawan
Selasa, 06 November 2018 | 16:30 WIB
Lady Gaga mengaku ketagihan main Bayonetta. (Instagram/ladygaga, IGN)

Lady Gaga mengaku ketagihan main Bayonetta. (Instagram/ladygaga, IGN)

Hitekno.com - Siapa sangka penyanyi terkenal, Lady Gaga adalah seorang gamer juga. Baru-baru ini, terungkap kalau Lady Gaga ketagihan main Bayonetta.

Melalui akun Twitternya, Lady Gaga mengungkapkan kalau dirinya sedang memainkan game Bayonetta. Bahkan ia mulai ketagihan bermain.

Pada tweet 4 November 2018, penyanyi berkebangasaan Amerika Serikat ini mengaku telah menyelesaikan ke Chapter IV dari Bayonetta.

Baca Juga: 10 Potret Gamers Cantik Point Blank Indri Sherlyana

''Ketika kamu mengalahkan chapter IV Bayonetta dan kemudian menyadari kalau chapter V akan menendang pantat kamu (lebih susah) rahasia #gamergirl THE SHADOW REMAINS TOUGH!!!!!!'' tulisnya dalam akun Twitter @ladygaga.

Dengan mencantumkan tagar #gamergirl, kini Lady Gaga resmi mengakaui sebagai gamer. Mungkin nantinya bakal lebih banyak game lain yang akan dimainkan.

Lady Gaga mengakui kalau ketagihan main Bayonetta. (Twitter/@ladygaga)
Lady Gaga mengakui kalau ketagihan main Bayonetta. (Twitter/@ladygaga)

Tweet dari Lady Gaga soal Bayonetta ini mendapatkan respon dari akun Twitter resmi Nintendo Amerika. Akun Twitter @NintendoAmerica langsung membalasnya.

Baca Juga: Tak Disangka, Ternyata Anin JKT48 Gamer PUBG Mobile

''You got this!'' balas @NintendoAmerica.

Respon Nintendo pada tweet Lady Gaga. (Twitter/@NintendoAmerica).
Respon Nintendo pada tweet Lady Gaga. (Twitter/@NintendoAmerica).

Melihat ini, banyak fans yang meminta Nintendo untuk mengajak kolaborasi Lady Gaga. Atau mungkin Nintendo akan membaut game bertema Lady Gaga?

Bayonetta sendiri adalah game bergenre Hack and Slash. Atau game memadukan action dan advanture namun dalam tempo yang sangat cepat.

Baca Juga: Alodia Gosiengfiao, Gamer Seksi dan Ratu Cosplay asal Filipina

Game yang dikerjakan Platinum Games ini memang laris manis di pasaran. Tak heran sampai Nintendo rela mengucurkan dana untuk mendapatkan seri keduanya secara eksklusive.

Game Bayonetta 2. (Nintendo)
Game Bayonetta 2. (Nintendo)

Kamu sendiri sudah nyobaik Bayonetta belum? Seri pertama game ini tersedia untuk PlayStation 3, Xbox 360, PC, dan Nintendo Wii U.

Namun untuk Bayonetta 2, tersedia eksklusive untuk platform Nintendo. Hanya tersedia untuk Nintendo Switch dan Wii U.

Baca Juga: Deretan Atlet eSports Indonesia yang Cantik dan Berprestasi

Coba deh, Lady Gaga saja ketagihan main Bayonetta.

Berita Terkait
TERKINI

Kota mana saja gelaran Genshin Impact ini berlangsung....

games | 10:16 WIB

Setelah rilis di Xbox Series X/S dan PC, kini Hi-Fi RUSH dihadirkan ke PS5....

games | 14:10 WIB

Tak hanya update, HoYoverse juga perayakan anniversary pertama Honkai Star Rail....

games | 10:29 WIB

Jangan lewatkan tes amplifikasi Zenless Zone Zero....

games | 12:37 WIB

Film dokumenter "Suara Alam" merupakan Genshin Impact dan Discovery Channel bertujuan untuk meningkatkan kesadaran akan ...

games | 15:51 WIB

Garena CODM Indonesia memberikan hadiah spesial untuk para pemain yang bisa didapatkan melalui event spesial Ramadan Ral...

games | 15:16 WIB

Chiori, karakter baru yang dikenalakan HoYoverse untuk Genshin Impact....

games | 16:35 WIB

Serangkaian event waktu terbatas dan bonus dalam game akan hadir untuk menyambut perilisan Honkai Impact 3 Bagian 2....

games | 08:31 WIB

Seperti apa game PC ini? Nightingale adalah game survival-crafting PVE....

games | 18:13 WIB

Early access game Nightingale ini akan segera hadir di PC melalui Steam dan Epic Game Store....

games | 21:19 WIB

Brasil akan menjadi tuan rumah kompetisi Free Fire tertinggi dunia untuk kedua kalinya....

games | 15:54 WIB

Undawn akan mendapatkan petualangan baru dengan hadirnya map Dragon Gate Street....

games | 20:51 WIB

Zenless Zone Zero adalah ARPG fantasi urban terbaru dari HoYoverse....

games | 13:38 WIB

Banyak hadiah menarik dan alur cerita seru yang sayang untuk dilewatkan dari event terbatas Tears of Themis ini....

games | 13:31 WIB

Selama periode 31 Januari 14 Februari, pengguna pertama dapat berlangganan PC Game Pass hanya dengan Rp. 14,999! Penawa...

games | 09:49 WIB

ONIC CAMP Vol. 2 akan memberikan pembekalan tentang Ecosystem dan Opportunity yang ada di klub eSports....

games | 10:19 WIB

Dalam versi baru ini, selain latar tempat, alur cerita, dan rekan-rekan baru, Misi Trailblaze utama di Penacony juga aka...

games | 09:48 WIB

Apa saja yang dihadirkan dalam update baru The Elder Scrolls Online: Gold Road ini....

games | 13:23 WIB
Tampilkan lebih banyak