Gokil Abis, Mobil Ford Ini Cocok Untuk Gamer Kelas Berat

Gamer yang suka touring sangat cocok menggunakan mobil ini.

Agung Pratnyawan | Rezza Dwi Rachmanta
Jum'at, 02 November 2018 | 08:00 WIB
Xbox Ranger. (Ford via The Drive)

Xbox Ranger. (Ford via The Drive)

Hitekno.com - Acara SEMA 2018 tak melulu soal penggemar mobil kelas berat. Mobil Ford dengan desain yang ''out of the box'' ini dijamin akan sangat cocok untuk gamer kelas berat.

SEMA (Specialty Equipment Market Association) yang diadakan di Las Vegas, Amerika Serikat, menjadi ajang resmi yang benar-benar dimanfaatkan oleh Ford.

Ford membawa 7 model mobil Ford Ranger yang dikhususkan untuk berbagai hobi termasuk berkemah dan bermain game.

Baca Juga: Viral Air Terjun Lawan Gravitasi, Jatuhnya ke Atas

Semua versi kendaraan khusus ini telah dimodifikasi dari model Ford Ranger SuperCrew 4x4 2019.

Semua varian memiliki paket trim Lariat atau XLT. Dari 7 model modifikasi yang dikenalkan oleh Ford, model berkemah dan bermain game menjadi sesuatu yang berhasil menarik perhatian pengunjung SEMA 2018.

Bagaimana tidak, tak melulu meluncurkan modifikasi mengenai mobil touring, mobil Ford edisi khusus ini dijamin akan memanjakan para gamer.

Baca Juga: 10 Potret Gamers Cantik Point Blank Indri Sherlyana

Ilustrasi mobil Ford. (News Wheel)
Ilustrasi mobil Ford. (News Wheel)

Bekerja sama dengan perusahaan desain yang bernama Addictive Desert Designs, mereka menghasilkan mobil gahar yang mengusung konsep gaming.

Dinamakan dengan ''Xbox Ranger'', mobil ini sangat cocok untuk gamer kelas berat yang menyukai sensasi touring.

Pengguna dapat mengendarai Ford Ranger 2019 di tengah padang pasir tanpa meninggalkan hobi bermain game.

Baca Juga: Tak Disangka, Ternyata Anin JKT48 Gamer PUBG Mobile

Setelah puas mengelilingi gurun, gamer dan juga penyuka Ford Ranger 2019 bisa beristirahat sebentar sambil bermain game.

Xbox One X akan ditempatkan di kursi belakang Xbox Ranger. (Wccftech)
Xbox One X akan ditempatkan di kursi belakang Xbox Ranger. (Wccftech)

Game seperti Red Dead Redemption 2 akan sangat cocok dimainkan dalam kondisi touring di alam bebas seperti ini.

Xbox Ranger memiliki stiker dan desain khas bertuliskan Xbox di bagian samping kendaraan.

Baca Juga: Teaser Honor Magic 2 Meluncur, Kamera Slider untuk Para Gamer

Desain berwarna silver dengan pola kamuflase khas tentara semakin membuat tampilan Xbox Ranger makin sangar.

Kursi penumpang di bagian dalam sudah didesain khusus dan dilengkapi dengan dua konsol Xbox One X .

Ranger Base Camp didesain khusus untuk berkemah. (Ford via The Drive)
Ranger Base Camp didesain khusus untuk berkemah. (Ford via The Drive)

Pengguna dapat bermain game di kursi belakang dengan nyaman karena konsol Xbox One X dan juga monitor sudah didesain secara khusus.

Dikutip dari The Drive, Xbox Ranger dilengkapi dengan bumper desain agresif, bar ringan, roda 17 inci, lift kit 6 inci dan tentunya desain yang sangat keren.

Masih belum diketahui berapa harga mobil Xbox Ranger khusus gamer kelas berat ini, namun sepertinya itu lebih mahal daripada versi original mereka.

Berita Terkait
TERKINI

Astra Carnival: The Prince Cup 2024 digelar dengan sistem kompetisi yang telah diperbarui....

games | 11:44 WIB

HoYoverse akan menghadirkan event menarik dan keseruan lainnya di Tears of Themis....

games | 09:50 WIB

Kota mana saja gelaran Genshin Impact ini berlangsung....

games | 10:16 WIB

Setelah rilis di Xbox Series X/S dan PC, kini Hi-Fi RUSH dihadirkan ke PS5....

games | 14:10 WIB

Tak hanya update, HoYoverse juga perayakan anniversary pertama Honkai Star Rail....

games | 10:29 WIB

Jangan lewatkan tes amplifikasi Zenless Zone Zero....

games | 12:37 WIB

Film dokumenter "Suara Alam" merupakan Genshin Impact dan Discovery Channel bertujuan untuk meningkatkan kesadaran akan ...

games | 15:51 WIB

Garena CODM Indonesia memberikan hadiah spesial untuk para pemain yang bisa didapatkan melalui event spesial Ramadan Ral...

games | 15:16 WIB

Chiori, karakter baru yang dikenalakan HoYoverse untuk Genshin Impact....

games | 16:35 WIB

Serangkaian event waktu terbatas dan bonus dalam game akan hadir untuk menyambut perilisan Honkai Impact 3 Bagian 2....

games | 08:31 WIB

Seperti apa game PC ini? Nightingale adalah game survival-crafting PVE....

games | 18:13 WIB

Early access game Nightingale ini akan segera hadir di PC melalui Steam dan Epic Game Store....

games | 21:19 WIB

Brasil akan menjadi tuan rumah kompetisi Free Fire tertinggi dunia untuk kedua kalinya....

games | 15:54 WIB

Undawn akan mendapatkan petualangan baru dengan hadirnya map Dragon Gate Street....

games | 20:51 WIB

Zenless Zone Zero adalah ARPG fantasi urban terbaru dari HoYoverse....

games | 13:38 WIB

Banyak hadiah menarik dan alur cerita seru yang sayang untuk dilewatkan dari event terbatas Tears of Themis ini....

games | 13:31 WIB

Selama periode 31 Januari 14 Februari, pengguna pertama dapat berlangganan PC Game Pass hanya dengan Rp. 14,999! Penawa...

games | 09:49 WIB

ONIC CAMP Vol. 2 akan memberikan pembekalan tentang Ecosystem dan Opportunity yang ada di klub eSports....

games | 10:19 WIB
Tampilkan lebih banyak