Penjalasan Apa Itu Ugly Cake Prank, Konten yang Mendadak Viral di TikTok

Apa itu ugly cake prank sebenarnya? Berikut informasinya.

Agung Pratnyawan
Senin, 05 September 2022 | 13:40 WIB
Ilustrasi kue Ugly Cake Prank. (Pixabay)

Ilustrasi kue Ugly Cake Prank. (Pixabay)

Hitekno.com - Sedang viral di TikTok, tren baru ugly cake prank. Apa itu ugly cake prank ini? Kenapa sampai seramai itu di media sosial?

Dikutip dari Suara.com, ugly cake prank adalah konten unik yang sedang tren bahkan viral di TikTok belakangan ini. Mulai bermunculan pengguna yang membuat konten semacam ini.

Dikarenakan ramai, banyak yang nonton dan melakukan kolaborasi, maka semakin banyak pengguna TikTok yang menghadirkan konten bertemakan Ugly Cake Prank.

Baca Juga: Nyaris Kena Prank, Spanduk Warung Mie Ini Bikin Netizen Ngamuk

Keunikannya adalah bisa menghibur dan membuat orang-orang yang menontonnya tertawa. Nah, apa itu ugly cake prank sebenarnya? Berikut informasinya seperti dimuat Suara.com

Bentuk Konten Ugly Cake Prank

Jika dilihat dari bentuk kontennya, Ugly cake prank merupakan konten yang sedang tren di sosial media TikTok di mana seseorang sengaja mengirimkan beberapa foto kue jelek kepada kenalan dan orang-orang terdekat mereka.

Baca Juga: Spanduk Promosi Ada Angka Tersembunyi, Cewek Curhat Kena Prank Penjual Sosis

Belum diketahui siapa yang memulai tren mengirim foto ugly cake ini, namun karena konten tersebut menghibur dan membuat orang tertawa maka para konten kreator yang lain pun mengikutinya.  Dilihat dari kemasannya, tujuan dari konten tersebut adalah untuk hiburan. 

Tren TikTok Ugly Cake Prank. (TikTok)
Tren TikTok Ugly Cake Prank. (TikTok)

Apa itu Ugly Cake Prank?

Agar lebih jelas, konten Ugly Cake Prank itu contohnya seseorang membuat cake dengan model karakter kartun seperti Doraemon, Sinchan, Nobita, dan lain sebagainya menjadi bentuk yang tidak sesuai dengan aslinya. Bentuk yang tidak sempurna itu dikirimkan kepada teman dan kenalan sehingga membuat mereka tertawa saat melihatnya.

Baca Juga: Driver Ojol Punya Wajah Mirip Atta Halilintar, Netizen: Pasti Lagi Konten Prank

Dalam unggahan, seseorang akan berpura-pura sebagai pembeli kue dan ia menjelaskan bahwa kue tersebut kue jualan temannya yang sedang merintis usaha. Ia kemudian meminta petunjuk kenalan terdekatnya, misalnya teman, sahabat, dan pacar untuk memilihkan salah satu dari beberapa foto kue jelek tersebut.

Dalam prank ini, pengirim akan mengatakan meminta tanggapan dari temannya dalam bentuk suara atau video, ia meyakinkan penerima gambar bahwa akan lebih baik kalau bisa mendapatkan respon langsung berupa video dan suara daripada pesan teks. 

Orang-orang yang melihat bentuk yang tidak karuan dari cake yang diunggah kebanyakan akan tertawa. Belum lagi dengan reaksi yang diberikan penonton terhadap konten tersebut. Selain kontennya yang sudah memicu tawa, reksi dari penontonya pun dapat meningkatkan kelucuan dari konten tersebut. 

Baca Juga: Niat Mau Prank Warga, Pocong Gadungan ini Malah Dikerjai Bocil Pakai Petasan

Tenang saja, foto kue yang dibagikan kepada teman tersebut tidak sungguhan buatan seseorang yang sedang merintis usaha. Foto kue itu hanya foto yang diambil dari internet, diedit kemudian diposting. Jadi, tidak ada pihak penjual tau perintis usaha kue secara khusus yang dirugikan di sini ya. Semuanya murni untuk hiburan. 

Demikian itu penjelasan soal apa itu ugly cake prank yang viral di TikTok. Apakah kalian tertarik juga untuk mengirim kue berbentuk jelek ini untuk temanmu? (Suara.com/ Mutaya Saroh).

Berita Terkait
TERKINI

Jaringan internet yang ditawarkan HSPnet berkapasitas tinggi hingga 6 Tb/s....

internet | 10:48 WIB

Intel juga mengumumkan jajaran sistem-sistem AI baru yang skalabel dan terbuka, produk-produk generasi berikutnya dan ko...

internet | 18:50 WIB

Seluruh transaksi di acara JakCloth Ramadan 2024 akan menggunakan QRIS dan transfer bank melalui BI FAST....

internet | 14:12 WIB

PointStar menyatakan dukungannya terhadap misi pemerintah dengan memungkinkan integrasi seluruh proses bisnis organisasi...

internet | 17:09 WIB

Grab menjadi perusahaan teknologi pertama yang menerima Sertifikat Penetapan Program Kepatuhan Persaingan Usaha dari KPP...

internet | 17:15 WIB

Seminar di UI memfokuskan pada perkembangan terkini dalam ilmu data, komputasi super, AI generatif, dan etika AI....

internet | 21:26 WIB

Dalam acara ini, peserta bertukar pendapat mengenai tren saat ini dan prospek masa depan AI dalam pendidikan....

internet | 16:31 WIB

Aplikasi Merchant BCA ini didesain sebagai solusi untuk memberdayakan bisnis dari berbagai skala....

internet | 09:36 WIB

Keberadaan CCTV selama ini nyatanya tak cukup mencegah aksi kejahatan....

internet | 12:24 WIB

Berdasarkan feedback pengguna, Samsung akan menyediakan opsi dan pengalaman yang semakin ditingkatkan melalui SamsungGal...

internet | 20:46 WIB

Nuon Digital Indonesia menjajakibisnis baru dan melakukan inovasi pada produk-produk andalannya....

internet | 17:48 WIB

Perubahan nama ini merupakan langkah strategis Google untuk menggabungkan chatbot Bard dan layanan AI lainnya di bawah s...

internet | 18:15 WIB

Program AI TEACH for Indonesia merupakan program pengembangan kapasitas yang bertujuan untuk mengembangkan lanskap pendi...

internet | 17:14 WIB

Pinhome mengumumkan kerja sama dengan BPJS Ketenagakerjaan dalam pengadaan proteksi keselamatan kerja bagi seluruh Rekan...

internet | 09:56 WIB

Didukung Kominfo dan universitas-universitas setempat, kampanye ini bertujuan mengeksplorasi lanskap AI dan mendiskusika...

internet | 11:44 WIB

Di 14 kota, ribuan driver Grab bersama keluarga nonton bareng film Srimulat: Hidup Memang Komedi...

internet | 08:56 WIB

Mengakses konten Premier League melalui situs web atau perangkat streaming tidak resmi akan membuat diri mereka rentan t...

internet | 08:46 WIB
Tampilkan lebih banyak