10 Situs Download Font Gratis dan Beragam

Cari font gratis yang menarik? Cek beberapa situs ini.

Agung Pratnyawan
Selasa, 15 Februari 2022 | 11:02 WIB
Situs Download Font - fontspace

Situs Download Font - fontspace

Hitekno.com - Bosan menggunakan font yang itu-itu saja? Kalau begitu kamu harus mengunjungi situs download font gratis yang menyediakan berbagai macam font dengan gaya yang menarik.

Font adalah sebuah rupa huruf yang memiliki ukuran, berat, dan gaya tertentu. Setiap font memiliki karakteristiknya masih-masing.

Oleh karena itu pemilihan font yang tepat sangat berpengaruh pada desain yang kamu buat sehingga bisa terlihat lebih menarik.

Baca Juga: Cara Mudah Ganti Font WhatsApp, Bisa Tanpa Aplikasi Tambahan

Beberapa font yang paling sering digunakan diantaranya Times New Roman, Comic San MS, Lucida handwriting, Arial, dan lain-lain.

Tapi siapa bilang untuk mendapatkan font yang bagus harus beli? Saat ini sudah banyak situs yang menyediakan font secara gratis kok.

Situs Download Font - dafont
Situs Download Font - dafont

Penasaran situs download font gratis apa saja sih yang bisa kamu kunjungi? Kalau begitu simak ulasan berikut ini:

Baca Juga: Cara Mengubah Font WhatsApp, dengan dan Tanpa Aplikasi

  • 1001 Fonts : menyediakan lebih dari 10.000 font yang dilengkapi dengan fitur pencarian dan kategori yang lengkap seperti memfilter pilihan font berdasarkan tema, gaya, ukuran, atau hanya menampilkan font terpopuler
  • Abstract Font : menyediakan koleksi font berkualitas tinggi dengan sistem kategori yang mudah
  • Dafont : menawarkan banyak sekali pilihan font mulai dari fancy, foreign look, techno, bitmap, gothic, basic, script, dingbats, hingga holiday
  • Fontspace : menawarkan lebih dari 75 ribu pilihan font yang terorganisir dengan rapi berdasarkan berbagai kategori
  • FFont : memiliki sekitar 104 ribu pilihan font dari berbagai kategori yang bisa kamu coba terlebih dahulu sebelum mengunduhnya
  • Fontasy : memiliki lebih dari 1.100 arsip font fantastik, unik, dan imajinatif yang bisa kamu download secara gratis
  • FontStruct : berisi lebih dari 43.000 font yang bisa kamu gunakan secara gratis, selain itu kamu juga bisa membuat desain font kamu sendiri
  • FontZone : menawarkan lebih dari 50.000 font gratis mulai dari font bayangan hingga font tulisan tangan atau tekno
  • Fawnt : menyediakan lebih dari 9.000 font gratis yang bisa dikonversi untuk digunakan pada laman web
  • Graphic Design Freebies : menampilkan font gratis dengan ratusan font bergaya modern seperti skrip, serif, kuas, dan banyak lagi

Itulah beberapa daftar situs download font gratis yang bisa kamu kunjungi untuk mendapatkan font-font yang menarik dan tentu saja legal ya. Selamat mencoba!

Kontributor: Jeffry francisco
Berita Terkait
TERKINI

Jaringan internet yang ditawarkan HSPnet berkapasitas tinggi hingga 6 Tb/s....

internet | 10:48 WIB

Intel juga mengumumkan jajaran sistem-sistem AI baru yang skalabel dan terbuka, produk-produk generasi berikutnya dan ko...

internet | 18:50 WIB

Seluruh transaksi di acara JakCloth Ramadan 2024 akan menggunakan QRIS dan transfer bank melalui BI FAST....

internet | 14:12 WIB

PointStar menyatakan dukungannya terhadap misi pemerintah dengan memungkinkan integrasi seluruh proses bisnis organisasi...

internet | 17:09 WIB

Grab menjadi perusahaan teknologi pertama yang menerima Sertifikat Penetapan Program Kepatuhan Persaingan Usaha dari KPP...

internet | 17:15 WIB

Seminar di UI memfokuskan pada perkembangan terkini dalam ilmu data, komputasi super, AI generatif, dan etika AI....

internet | 21:26 WIB

Dalam acara ini, peserta bertukar pendapat mengenai tren saat ini dan prospek masa depan AI dalam pendidikan....

internet | 16:31 WIB

Aplikasi Merchant BCA ini didesain sebagai solusi untuk memberdayakan bisnis dari berbagai skala....

internet | 09:36 WIB

Keberadaan CCTV selama ini nyatanya tak cukup mencegah aksi kejahatan....

internet | 12:24 WIB

Berdasarkan feedback pengguna, Samsung akan menyediakan opsi dan pengalaman yang semakin ditingkatkan melalui SamsungGal...

internet | 20:46 WIB

Nuon Digital Indonesia menjajakibisnis baru dan melakukan inovasi pada produk-produk andalannya....

internet | 17:48 WIB

Perubahan nama ini merupakan langkah strategis Google untuk menggabungkan chatbot Bard dan layanan AI lainnya di bawah s...

internet | 18:15 WIB

Program AI TEACH for Indonesia merupakan program pengembangan kapasitas yang bertujuan untuk mengembangkan lanskap pendi...

internet | 17:14 WIB

Pinhome mengumumkan kerja sama dengan BPJS Ketenagakerjaan dalam pengadaan proteksi keselamatan kerja bagi seluruh Rekan...

internet | 09:56 WIB

Didukung Kominfo dan universitas-universitas setempat, kampanye ini bertujuan mengeksplorasi lanskap AI dan mendiskusika...

internet | 11:44 WIB

Di 14 kota, ribuan driver Grab bersama keluarga nonton bareng film Srimulat: Hidup Memang Komedi...

internet | 08:56 WIB

Mengakses konten Premier League melalui situs web atau perangkat streaming tidak resmi akan membuat diri mereka rentan t...

internet | 08:46 WIB
Tampilkan lebih banyak