Foto Remaja Happy Salma Tahun 1995, Netizen: Imut Banget Sih

Foto remaja Happy Salma ini lalu menuai berbagai komentar dari netizen.

Amelia Prisilia

Posted: Jum'at, 07 Januari 2022 | 19:00 WIB
Foto remaja Happu Salma tahun 1995. (instagram/asevw)

Foto remaja Happu Salma tahun 1995. (instagram/asevw)

Hitekno.com - Foto remaja aktris cantik Happy Salma menjadi sorotan netizen usai diunggah ke Instagram beberapa waktu yang lalu. Sejumlah netizen memuji wajah cantik dari pemain series Ali & Ratu Ratu Queens ini.

Diunggah pada Kamis (15/7/2021) lalu, foto remaja Happy Salma ini langsung menjadi viral di Instagram dalam waktu singkat usai diunggah oleh akun @asevw.

Melihat caption unggahan, foto remaja Happy Salma ini diambil pada tahun 1995 lalu saat dirinya menjadi finalis GADIS sampul. Masih berusia remaja, Happy Salma begitu mencuri perhatian dengan baju bermotif bunga-bunga dan kepang dua dengan pita merah.

''Happy Salma #FinalisGADISSampul1995'' tulis caption unggahan akun @asevw.

Setelah diunggah dan menjadi viral di Instagram, unggahan mengenai foto remaja Happy Salma ini lalu menuai berbagai komentar dari netizen yang pangling melihat wajah aktris cantik tersebut.

Foto remaja Happu Salma tahun 1995. (instagram/asevw)
Foto remaja Happu Salma tahun 1995. (instagram/asevw)

''Imut banget sih'' balas netizen.

''Cantik dan ayu tenan ya'' komentar akun lainnya.

''Mbak Happy Salma waktu remaja mirip banget sama teman saya waktu SD SMP'' ungkap netizen.

Sejak diunggah oleh akun @asevw dan menjadi viral di Instagram, foto remaja Happy Salma ini kemudian telah mendapat puluhan likes dan komentar dari netizen usai diunggah beberapa waktu yang lalu.

Baca Juga: Sony Alpha 7 IV Resmi Dikenalkan, Kamera Full Frame Hybrid Shooter

×
Zoomed
Berita Terkait Berita Terkini

Ingin menulis rumus matematika di Word tanpa ribet? Gunakan fitur Equation dan shortcut Alt + = untuk cara cepat dan rap...

internet | 14:10 WIB

Meski terdengar ekstrem, HP meledak bisa dicegah dengan kebiasaan sederhana. Berikut penjelasan lengkap tentang penyebab...

internet | 13:59 WIB

Perburuan link DANA kaget hari ini telah berevolusi dari sekadar mencari 'cuan' berupa saldo DANA gratis hari ini menjad...

internet | 13:38 WIB

Melalui artikel HiTekno.com kali ini, kalian harus memanfaatkan kesempatan mengklaim link DANA kaget hari ini untuk mend...

internet | 12:48 WIB

Ada enam rekomendasi HP Infinix Rp2 jutaan Oktober 2025 yang patut dipertimbangkan, baik untuk gaming ringan, aktivitas ...

internet | 10:25 WIB