Terekam Kamera Google Maps, Lihat Kelakuan Pria Ini di Atas Mobil

Lihat apa yang dilakukan pria ini di atas mobil.

Agung Pratnyawan
Selasa, 05 Oktober 2021 | 19:00 WIB
Ilustrasi Google Maps. (Unsplash/ Jake Davies)

Ilustrasi Google Maps. (Unsplash/ Jake Davies)

Hitekno.com - Viral penampakan seorang pria tengah berulah di atas mobil. Momen ini terekam dalam kamera Google Maps hingga mencuri perhatian publik.

Bagaimana tidak, dalam potret yang beredar nampak ia sedang buang air kecil di atap mobil ketika kendaraan kamera Google Maps melintas.

Dilaporkan The Sun Jumat (1/10/2021), gambar itu mulai beredar melalui Reddit dengan seorang netizen menyindir potret tersebut sebagai 'Chicago Sunroof'.

Baca Juga: Cara Mengaktifkan Speedometer di Google Maps, Langkahnya Praktis!

Tampak seorang wanita dan anak kecil berdiri di dekat mobil hitam sementara seorang pria lainnya jongkok dengan santai di atap mobil.

Melihat posisi tubuhnya, pria berbaju biru itu diduga kuat sedang buang air. Foto itu dibagikan dengan judul 'Aww tidak, Ayah melakukan doo-doo di atap mobil lagi.'

Pria tertangkap Googe Maps seolah sedang buang air besar di atap mobil. (Google via The Sun)
Pria tertangkap Googe Maps seolah sedang buang air besar di atap mobil. (Google via The Sun)

Gambar yang diambil di Beaver Drive, Wyoming ini membuat orang tertawa dan seorang pengguna bergurau menyebutnya Chicago Sunroof yang lama, merujuk pada serial TV Better Call Saul.

Baca Juga: Kendaraan Google Maps Masuk Gang, Netizen: Jadi Ini yang Bikin Gue Nyasar

Istilah "Chicago sunroof" sering diartikan sebagai tindakan membuang sampah sembarangan melalui sunroof ketika atap mobil itu terbuka.

"Gadis dengan kemeja kuning di latar belakang itu terlihat seperti sedang menertawakannya."

Meski begitu tak semua orang setuju jika pria itu sedang buang air besar karena celananya terlihat masih terpasang dengan baik.

Baca Juga: Google Maps Tampilkan Bangunan Misterius di Korea Utara, Penuh Kaca Pecah

"Dia masih memakai celananya. Sepertinya dia baru saja bersiap untuk mengikat sepeda di atasnya."

"Saya pikir dia memperbaiki sesuatu di atap. Dalam satu foto dia benar-benar menutupi wajahnya dengan tangannya. Saya pikir dia melihat mobil google."

Itulah potret pria buang air di atas mobil yang viral, tak sengaja terkam kamera Google Maps. (Suara.com/ Rima Suliastini).

Baca Juga: Tertangkap Google Maps, Potret Aksi Driver Ojol di Jalan Ini Bikin Ngeri

Berita Terkait
TERKINI

Seminar di UI memfokuskan pada perkembangan terkini dalam ilmu data, komputasi super, AI generatif, dan etika AI....

internet | 21:26 WIB

Dalam acara ini, peserta bertukar pendapat mengenai tren saat ini dan prospek masa depan AI dalam pendidikan....

internet | 16:31 WIB

Aplikasi Merchant BCA ini didesain sebagai solusi untuk memberdayakan bisnis dari berbagai skala....

internet | 09:36 WIB

Keberadaan CCTV selama ini nyatanya tak cukup mencegah aksi kejahatan....

internet | 12:24 WIB

Berdasarkan feedback pengguna, Samsung akan menyediakan opsi dan pengalaman yang semakin ditingkatkan melalui SamsungGal...

internet | 20:46 WIB

Nuon Digital Indonesia menjajakibisnis baru dan melakukan inovasi pada produk-produk andalannya....

internet | 17:48 WIB

Perubahan nama ini merupakan langkah strategis Google untuk menggabungkan chatbot Bard dan layanan AI lainnya di bawah s...

internet | 18:15 WIB

Program AI TEACH for Indonesia merupakan program pengembangan kapasitas yang bertujuan untuk mengembangkan lanskap pendi...

internet | 17:14 WIB

Pinhome mengumumkan kerja sama dengan BPJS Ketenagakerjaan dalam pengadaan proteksi keselamatan kerja bagi seluruh Rekan...

internet | 09:56 WIB

Didukung Kominfo dan universitas-universitas setempat, kampanye ini bertujuan mengeksplorasi lanskap AI dan mendiskusika...

internet | 11:44 WIB

Di 14 kota, ribuan driver Grab bersama keluarga nonton bareng film Srimulat: Hidup Memang Komedi...

internet | 08:56 WIB

Mengakses konten Premier League melalui situs web atau perangkat streaming tidak resmi akan membuat diri mereka rentan t...

internet | 08:46 WIB

Dell Technologies menyoroti tren-tren baru yang akan membentuk industri teknologi pada tahun 2024 dan di masa depan....

internet | 12:06 WIB

Meningkatkan sistem keamanan menjadi langkah yang baik, tetapi upaya tersebut hanya menjangkau permukaan penyalahgunaan ...

internet | 07:24 WIB

Di tengah tingginya frekuensi insiden keamanan siber di Indonesia, hanya 53 persen yang siap untuk mencegah insiden ters...

internet | 07:25 WIB

Berikut adalah beberapa kata kunci yang perlu kita pahami, agar kita dapat lebih mengenali istilah AI....

internet | 09:45 WIB

Nokia Bell Labs mendemonstrasikan teknologi proof-of-concept ini untuk pertama kalinya....

internet | 08:53 WIB
Tampilkan lebih banyak