Cara Menambah Followers Instagram, Legal, Gratis, Mudah dan Cepat

Gunakan tips dan trik cara menambah followers Instagram berikut ini.

Agung Pratnyawan
Sabtu, 18 September 2021 | 20:23 WIB
Ilustrasi Instagram Story. (Pixabay)

Ilustrasi Instagram Story. (Pixabay)

Hitekno.com - Cek beberapa cara di bawah ini untuk menambah followers di Instagram. Bukan hanya cepat, tips dan trik cara menambah followers Instagram di bawah ini juga gratis, mudah dan legal.

Seperti diketahui, Instagram memang masih menjadi salah satu media sosial yang punya banyak penggemar.

Banyaknya pengguna Instagram, wajar platform media sosial ini tak hanya dijadikan sebagai tempat mengekspresikan diri, tetapi juga wadah untuk berbisnis.

Baca Juga: Ikutan Populer, 5 Followers Instagram Pemain Ikatan Cinta Ini Melejit

Instagram juga terkadang dijadikan salah satu media promosi yang cukup efektif, terutama jika kamu akan seorang pebisnis.

Meski demikian, ada yang sedikit butuh usaha lebih untuk membuat bisnis kamu sedang kamu geluti untung.

Percuma kan, kalau kamu posting setiap hari namun followers kamu sedikit? Biasanya, banyak orang menggunakan cara cepat untuk menambah followers Instagram.

Baca Juga: Punya Banyak Followers Instagram Tak Jamin Dapat Verifikasi, Kenapa?

Cara tersebut adalah membeli followers. Namun trik ini membuat kamu mengalami kerugian. Sebab lain ilegal, followers hasil beli juga tak akan berdampak banyak pada bisnis kamu.

Ilustrasi Instagram. (Pixabay)
Ilustrasi Instagram. (Pixabay)

Nah, jika kamu penasaran dengan cara menambah followers Instagram secara legal, gratis dan cepat, kamu bisa mengikuti langkah-langkah di bawah ini.

Sering-sering menggunakan hastag atau tag populer

Baca Juga: 5 Artis Indonesia Punya Followers Instagram Terbanyak, Ayu Ting Ting Juara

Tagar yang kamu sematkan pada setiap postingan kamu itu semacam kategori yang sesuai foto Instagram yang diunggah.

Hal ini akan membuat foto yang diunggah akan lebih mudah ditemukan oleh pengguna lain. Apalagi jika pengguna tersebut berminat dengan produk yang kamu unggah.

Daya tarik inilah yang membuat beberapa pengguna Instagram akan memutuskan untuk memfollow akun Instagram milikmu.

Baca Juga: Inilah Bobby Kucing Prabowo dengan Puluhan Ribu Follower Instagram

Foto dan caption menarik

Foto atau video adalah produk utama yang kamu jual di Instagram. Untuk bisa menarik hati pengguna yang lain, pastikan jika foto atau video yang kamu unggah menarik.

Selain itu, peran caption juga sangat penting. Sebab caption adalah keterangan dari maksud foto atau video yang kamu unggah di Instagram.

Gunakan quotes kece dari penulis atau tokoh terkenal sehingga bisa menambahkan tokoh tersebut dalam hashtag.

Oiya, cek kembali sebelum diunggah. Jangan sampai typo karena bisa membuat calon followers ilfeel.

Gunakan teknik Follow-Unfollow

Pengguna Instagram mungkin tak asing lagi dengan teknik ini. Cara menggunakannya adalah dengan memfollow akun yang punya tema yang sama dengan kamu.

Tentu saja, ketika kamu memfollow sebuah akun, akun tersebut akan memberikan follback.

Nah, ketika akun tersebut sudah follback, silahkan kamu unfollow akun tersebut secara diam-diam. Teknik ini efektif jika kamu memfollow akun selebritis.

Cara menambah followers ini bisa dilakukan dengan dengan catatan jika ingin follower orang Indonesia, follow selebritas Indonesia juga.

Follow akun sejenis yang punya followers banyak

Cara ini juga bisa kamu gunakan untuk menambah followers Instagram. Jika kamu adalah pebisnis sepatu, maka kamu bisa follow akun IG orang-orang yang jualan sepatu.

Dengan begitu, algoritma akan membuat akunmu tertaut pada beberapa pengikut akun penjual sepatu.

Nah, jika tawaranmu lebih baik, bisa jadi konsumen akan beralih ke kamu dan follow akun Instagrammu juga.

Itulah cara cepat, mudah, gratis, dan legal menambah followers Instagram. Tapi yang perlu kamu tahu, jika kamu bukan selebritis maka mendapat ribuan followers butuh waktu yang cukup panjang.

Gunakan tips dan trik cara menambah followers Instagram di atas. 

Kontributor: Damai Lestari
Berita Terkait
TERKINI

Jaringan internet yang ditawarkan HSPnet berkapasitas tinggi hingga 6 Tb/s....

internet | 10:48 WIB

Intel juga mengumumkan jajaran sistem-sistem AI baru yang skalabel dan terbuka, produk-produk generasi berikutnya dan ko...

internet | 18:50 WIB

Seluruh transaksi di acara JakCloth Ramadan 2024 akan menggunakan QRIS dan transfer bank melalui BI FAST....

internet | 14:12 WIB

PointStar menyatakan dukungannya terhadap misi pemerintah dengan memungkinkan integrasi seluruh proses bisnis organisasi...

internet | 17:09 WIB

Grab menjadi perusahaan teknologi pertama yang menerima Sertifikat Penetapan Program Kepatuhan Persaingan Usaha dari KPP...

internet | 17:15 WIB

Seminar di UI memfokuskan pada perkembangan terkini dalam ilmu data, komputasi super, AI generatif, dan etika AI....

internet | 21:26 WIB

Dalam acara ini, peserta bertukar pendapat mengenai tren saat ini dan prospek masa depan AI dalam pendidikan....

internet | 16:31 WIB

Aplikasi Merchant BCA ini didesain sebagai solusi untuk memberdayakan bisnis dari berbagai skala....

internet | 09:36 WIB

Keberadaan CCTV selama ini nyatanya tak cukup mencegah aksi kejahatan....

internet | 12:24 WIB

Berdasarkan feedback pengguna, Samsung akan menyediakan opsi dan pengalaman yang semakin ditingkatkan melalui SamsungGal...

internet | 20:46 WIB

Nuon Digital Indonesia menjajakibisnis baru dan melakukan inovasi pada produk-produk andalannya....

internet | 17:48 WIB

Perubahan nama ini merupakan langkah strategis Google untuk menggabungkan chatbot Bard dan layanan AI lainnya di bawah s...

internet | 18:15 WIB

Program AI TEACH for Indonesia merupakan program pengembangan kapasitas yang bertujuan untuk mengembangkan lanskap pendi...

internet | 17:14 WIB

Pinhome mengumumkan kerja sama dengan BPJS Ketenagakerjaan dalam pengadaan proteksi keselamatan kerja bagi seluruh Rekan...

internet | 09:56 WIB

Didukung Kominfo dan universitas-universitas setempat, kampanye ini bertujuan mengeksplorasi lanskap AI dan mendiskusika...

internet | 11:44 WIB

Di 14 kota, ribuan driver Grab bersama keluarga nonton bareng film Srimulat: Hidup Memang Komedi...

internet | 08:56 WIB

Mengakses konten Premier League melalui situs web atau perangkat streaming tidak resmi akan membuat diri mereka rentan t...

internet | 08:46 WIB
Tampilkan lebih banyak