Nasi Dibiarkan Selama Berhari-hari, Potret Rice Cooker Ini Bikin Muntah

Auto mual sih lihat ini.

Dinar Surya Oktarini
Selasa, 10 Agustus 2021 | 14:29 WIB
Ilustrasi nasi putih. (Pixabay/pasrasaa)

Ilustrasi nasi putih. (Pixabay/pasrasaa)

Hitekno.com - Selain digunakan untuk memasak nasi, Rice Cooker digunakan untuk menjaga nasi agar tetap hangat, namun tentu saja tidak boleh lebih lama menyimpannya. 

Nasi lama kelamaan tetap akan kering bahkan basi meski disimpan di dalam rice cooker terutama saat tidak dinyalakan. Salah satu contohnya seperti yang tampak pada unggahan akun Instagram @dagelan.

Dalam unggahan itu, tampak sebuah rice cooker berukuran kecil di dapur. Seseorang kemudian datang membuka rice cooker tersebut.

Baca Juga: Curhatan Wanita Terlilit Pinjaman Online, Mengaku Gaji Habis sampai 2025

Siapa sangka di dalamnya masih ada nasi yang telah basi dan tampak cukup mengerikan. Nasi yang sewajarnya berwarna putih, berubah menjadi cokelat, lembek, dan berair.

Nasi basi di rice cooker (Instagram @dagelan)
Nasi basi di rice cooker (Instagram @dagelan)

Tak hanya itu, nasi basi itu sudah dikerubungi belatung karena disimpan terlalu lama. Tampilannya cukup menjijikan hingga membuat mual.

Belatung itu tak hanya mengerubungi nasi tetapi juga bagian tutup rice cooker. Bisa dibilang tampilannya benar-benar mengerikan.

Baca Juga: Cowok Dandan Mirip Suzanna, Bikin Teman Syok Melihatnya Seperti Ini

Rice cooker tempat nasi basi itu tampak dalam kondisi mati. Hal ini bisa terjadi karena nasi dibiarkan dalam jangka waktu yang sangat lama.

Dalam kondisi rice cooker yang mati dan dibiarkan begitu saja dalam waktu lama, tak heran nasi tersebut jadi berbentuk demikian. Orang yang melihatnya pun seketika menjadi mual.

Video ini kemudian menarik banyak perhatian warganet. Beragam komentar memenuhi unggahan ini.

Baca Juga: Ringankan Warga Terdampak COVID-19 di Bogor, Blibli Diapresiasi

"Kalau aku di posisi itu langsung ku buang se-rice cooker-nya. Nggak sanggup ngebayangin kalau itu dipakai lagi meski udah dicuci," komentar seorang warganet.

Warganet lain ikut berkomentar. "Astaga gue lihatnya pas lagi makan. Auto pengen muntah. Sial," ujar warganet ini.

"Hihh jorok banget. Kok bisa ada yang ninggalin nasi sampai kayak gitu? Geliii," tulis warganet lainnya di kolom komentar.

Baca Juga: Beli Nasi Goreng, Netizen Ini Terkejut Spatula yang Dipakai Penjualnya

Unggahan video penampakan tak terduga di dalam rice cooker ini telah viral sudah disukai sebanyak lebih dari 190 ribu akun di Instagram.

Untuk melihat video selengkapnya, klik di sini!

(Suara.com/Hiromi Kyuna)

Berita Terkait
TERKINI

Seluruh transaksi di acara JakCloth Ramadan 2024 akan menggunakan QRIS dan transfer bank melalui BI FAST....

internet | 14:12 WIB

PointStar menyatakan dukungannya terhadap misi pemerintah dengan memungkinkan integrasi seluruh proses bisnis organisasi...

internet | 17:09 WIB

Grab menjadi perusahaan teknologi pertama yang menerima Sertifikat Penetapan Program Kepatuhan Persaingan Usaha dari KPP...

internet | 17:15 WIB

Seminar di UI memfokuskan pada perkembangan terkini dalam ilmu data, komputasi super, AI generatif, dan etika AI....

internet | 21:26 WIB

Dalam acara ini, peserta bertukar pendapat mengenai tren saat ini dan prospek masa depan AI dalam pendidikan....

internet | 16:31 WIB

Aplikasi Merchant BCA ini didesain sebagai solusi untuk memberdayakan bisnis dari berbagai skala....

internet | 09:36 WIB

Keberadaan CCTV selama ini nyatanya tak cukup mencegah aksi kejahatan....

internet | 12:24 WIB

Berdasarkan feedback pengguna, Samsung akan menyediakan opsi dan pengalaman yang semakin ditingkatkan melalui SamsungGal...

internet | 20:46 WIB

Nuon Digital Indonesia menjajakibisnis baru dan melakukan inovasi pada produk-produk andalannya....

internet | 17:48 WIB

Perubahan nama ini merupakan langkah strategis Google untuk menggabungkan chatbot Bard dan layanan AI lainnya di bawah s...

internet | 18:15 WIB

Program AI TEACH for Indonesia merupakan program pengembangan kapasitas yang bertujuan untuk mengembangkan lanskap pendi...

internet | 17:14 WIB

Pinhome mengumumkan kerja sama dengan BPJS Ketenagakerjaan dalam pengadaan proteksi keselamatan kerja bagi seluruh Rekan...

internet | 09:56 WIB

Didukung Kominfo dan universitas-universitas setempat, kampanye ini bertujuan mengeksplorasi lanskap AI dan mendiskusika...

internet | 11:44 WIB

Di 14 kota, ribuan driver Grab bersama keluarga nonton bareng film Srimulat: Hidup Memang Komedi...

internet | 08:56 WIB

Mengakses konten Premier League melalui situs web atau perangkat streaming tidak resmi akan membuat diri mereka rentan t...

internet | 08:46 WIB

Dell Technologies menyoroti tren-tren baru yang akan membentuk industri teknologi pada tahun 2024 dan di masa depan....

internet | 12:06 WIB

Meningkatkan sistem keamanan menjadi langkah yang baik, tetapi upaya tersebut hanya menjangkau permukaan penyalahgunaan ...

internet | 07:24 WIB
Tampilkan lebih banyak