Ibu-bu Buka Amplok Hajatan, Jadi Sorotan Gegara Lakukan Ini

Lihat aksi ibu-ibu ini, netizen ramai mebahasnya.

Agung Pratnyawan
Rabu, 04 Agustus 2021 | 15:24 WIB
Ilustrasi amplop. (Pixabay)

Ilustrasi amplop. (Pixabay)

Hitekno.com - Viral di media sosial, video yang menampilkan ibu-ibu sedang membuka amplop usai hajatan selesai digelar.

Video viral di media sosial itu ramai jadi sorotan netizen setela diunggah oleh akun Instagram @Makassar_iinfo, Selasa (3/8/2021).

Dalam rekaman, terlihat 9 ibu-ibu sedang membuka tumpukan amplop di sana.

Baca Juga: Lihat Cara Cuci Piring di Hajatan Ini, Netizen Baru Tahu Bisa Begitu

Mengenakan setelan daster santai, mereka membagi tugas mulai dari membuka amplop sampai merekap hasilnya.

"Buka amplop check," tulis sang pemilik akun sebagai keterangan videonya.

Viral Rekaman Ibu-ibu Buka Amplop Hajatan (Instagram)
Viral Rekaman Ibu-ibu Buka Amplop Hajatan (Instagram)

Sebagian ibu-ibu membuka amplop tersebut. Sebagian lainnya mencatat nama-nama tamu undangan yang tertulis di amplop.

Baca Juga: Nekat Gelar Hajatan saat Pandemi Virus Corona, Netizen Emosi Melihatnya

Ibu-ibu selanjutnya menghitung dan merapikan uangnya. Terlihat tumpukan uang berwarna merah dan juga biru.

Uang-uang tersebut bernilai Rp 50 ribu dan Rp 100 ribu. Dari keterangan suara yang ada di video, pemilik hajat berasal dari suku bugis.

Menurut keterangan unggahan, ibu-ibu tersebut mencatat jumlah sumbangan para tamu undangan agar dapat membalas mereka dengan jumlah yang sama.

Baca Juga: Hajatan Ini Anti Amplop Kosong, Netizen Heboh

Viral Rekaman Ibu-ibu Buka Amplop Hajatan (Instagram)
Viral Rekaman Ibu-ibu Buka Amplop Hajatan (Instagram)

Melihat unggahan video buka amplop dan dicatat nama juga jumlahnya ini, netizen turut memberikan pendapat hingga viral di media sosial.

"Balik modal," ujar netizen.

"Paling sibuk tante-tantenya nih pasti," canda netizen.

Baca Juga: Nekat Lewati Lokasi Hajatan, Driver Ojol Lakukan Hal Ini

"Sama sih akupun di Sunda yang amplop dan kado ditulis berapa dan isinya apa, suatu hari dia nikah kita kasih setara atau diatasnya," ucap netizen.

"Aku nikahan nggak sampai yang ngitung uang nya se-RT," tambah yang lain.

"Dicatetin kalo yang kondangan gede nanti dibalikin kalo dia hajatan lagi," tutur netizen.

"Yaps betul saya aja masih ada itu di buku tamu nama-namanya ada juga tanpa nama dan amplop kosong," tutur netizen.

"Paling seru klau ada yang kasi masuk amplop trus isinya, anda belum beruntung atau uang seribu sja isinya. Wkwk," canda netizen.

Itulah video viral di media sosial, ibu-ibu buka amplop sambil mencatat nama dan jumlah sumbangan yang diterima hingga jadi sorotan netizen. (Suara.com/ Aulia Hafisa).

Berita Terkait
TERKINI

Intel juga mengumumkan jajaran sistem-sistem AI baru yang skalabel dan terbuka, produk-produk generasi berikutnya dan ko...

internet | 18:50 WIB

Seluruh transaksi di acara JakCloth Ramadan 2024 akan menggunakan QRIS dan transfer bank melalui BI FAST....

internet | 14:12 WIB

PointStar menyatakan dukungannya terhadap misi pemerintah dengan memungkinkan integrasi seluruh proses bisnis organisasi...

internet | 17:09 WIB

Grab menjadi perusahaan teknologi pertama yang menerima Sertifikat Penetapan Program Kepatuhan Persaingan Usaha dari KPP...

internet | 17:15 WIB

Seminar di UI memfokuskan pada perkembangan terkini dalam ilmu data, komputasi super, AI generatif, dan etika AI....

internet | 21:26 WIB

Dalam acara ini, peserta bertukar pendapat mengenai tren saat ini dan prospek masa depan AI dalam pendidikan....

internet | 16:31 WIB

Aplikasi Merchant BCA ini didesain sebagai solusi untuk memberdayakan bisnis dari berbagai skala....

internet | 09:36 WIB

Keberadaan CCTV selama ini nyatanya tak cukup mencegah aksi kejahatan....

internet | 12:24 WIB

Berdasarkan feedback pengguna, Samsung akan menyediakan opsi dan pengalaman yang semakin ditingkatkan melalui SamsungGal...

internet | 20:46 WIB

Nuon Digital Indonesia menjajakibisnis baru dan melakukan inovasi pada produk-produk andalannya....

internet | 17:48 WIB

Perubahan nama ini merupakan langkah strategis Google untuk menggabungkan chatbot Bard dan layanan AI lainnya di bawah s...

internet | 18:15 WIB

Program AI TEACH for Indonesia merupakan program pengembangan kapasitas yang bertujuan untuk mengembangkan lanskap pendi...

internet | 17:14 WIB

Pinhome mengumumkan kerja sama dengan BPJS Ketenagakerjaan dalam pengadaan proteksi keselamatan kerja bagi seluruh Rekan...

internet | 09:56 WIB

Didukung Kominfo dan universitas-universitas setempat, kampanye ini bertujuan mengeksplorasi lanskap AI dan mendiskusika...

internet | 11:44 WIB

Di 14 kota, ribuan driver Grab bersama keluarga nonton bareng film Srimulat: Hidup Memang Komedi...

internet | 08:56 WIB

Mengakses konten Premier League melalui situs web atau perangkat streaming tidak resmi akan membuat diri mereka rentan t...

internet | 08:46 WIB

Dell Technologies menyoroti tren-tren baru yang akan membentuk industri teknologi pada tahun 2024 dan di masa depan....

internet | 12:06 WIB
Tampilkan lebih banyak