Punya Penambang Bitcoin Mini, Pria Ini Menambang di Starbucks

Penambang bitcoin mini miliknya mencuri perhatian.

Dinar Surya Oktarini
Jum'at, 30 Juli 2021 | 09:45 WIB
Ilustrasi Bitcoin. (Pixabay/MichaelWuensch)

Ilustrasi Bitcoin. (Pixabay/MichaelWuensch)

Hitekno.com - Salah satu pria di San Fernando Valley di Los Angeles mengatakan jika dirinya tengah menambang bitcoin degan alat mini.

Pria bernama Idan Abada ini mengunggah video dirinya saat menggunakan listrik Starbucks gratisan untuk menjalankan rig penambangan butcoin mini milik dirinya.

Unggahannya tersebut lantas mencuri perhatian, pasalnya tampilan rig tersebut sangat berbeda dari deretan ASIC yang berputar yang sangat identik dengan penambangan kripto.

Baca Juga: Belanja Kerupuk Rp 20 Ribu, Wanita Syok Segini Banyak yang Sampai Rumah

Dilansir dari CNBC, penambang milik Idan Abada sangat sederhana yang merupakan terdiri dari UGB multiport, kipas mini yang terpasang dan sepuluh stik USB.

Penambang bitcoin mini. (TikTok/howmuchchannel)
Penambang bitcoin mini. (TikTok/howmuchchannel)

Masing-masing stik USB berisi dua chip penambangan ASIC yang diproduksi Bitmain.

Idan Abada mengatakan ''Ini salah satu penambang termudah untuk diatur dan dijalankan, karena yang dibutuhkan hanyalah komputer atau laptop saja.''

Baca Juga: Ilmuwan Berhasil Deteksi Cahaya dari Sisi Lain Lubang Hitam

Alat trsebut bahkan mendukung USB, sehingga semua orang bisa menjadi penambang dan menjadi bagian dari dunia kripto.

Penambang seharga 875 dolar AS ini digunakan Idan Abada menambang bitcoin di kamarnya saat tahun 2015 bersama teman se kamarnya dan setuju membayar ekstra untuk listrik hingga 2017 lalu.

Baca Juga: Microsoft Ungkap Spesifikasi Minimum Windows 11 Tak Bisa Ditawar

Berita Terkait
TERKINI

Jaringan internet yang ditawarkan HSPnet berkapasitas tinggi hingga 6 Tb/s....

internet | 10:48 WIB

Intel juga mengumumkan jajaran sistem-sistem AI baru yang skalabel dan terbuka, produk-produk generasi berikutnya dan ko...

internet | 18:50 WIB

Seluruh transaksi di acara JakCloth Ramadan 2024 akan menggunakan QRIS dan transfer bank melalui BI FAST....

internet | 14:12 WIB

PointStar menyatakan dukungannya terhadap misi pemerintah dengan memungkinkan integrasi seluruh proses bisnis organisasi...

internet | 17:09 WIB

Grab menjadi perusahaan teknologi pertama yang menerima Sertifikat Penetapan Program Kepatuhan Persaingan Usaha dari KPP...

internet | 17:15 WIB

Seminar di UI memfokuskan pada perkembangan terkini dalam ilmu data, komputasi super, AI generatif, dan etika AI....

internet | 21:26 WIB

Dalam acara ini, peserta bertukar pendapat mengenai tren saat ini dan prospek masa depan AI dalam pendidikan....

internet | 16:31 WIB

Aplikasi Merchant BCA ini didesain sebagai solusi untuk memberdayakan bisnis dari berbagai skala....

internet | 09:36 WIB

Keberadaan CCTV selama ini nyatanya tak cukup mencegah aksi kejahatan....

internet | 12:24 WIB

Berdasarkan feedback pengguna, Samsung akan menyediakan opsi dan pengalaman yang semakin ditingkatkan melalui SamsungGal...

internet | 20:46 WIB

Nuon Digital Indonesia menjajakibisnis baru dan melakukan inovasi pada produk-produk andalannya....

internet | 17:48 WIB

Perubahan nama ini merupakan langkah strategis Google untuk menggabungkan chatbot Bard dan layanan AI lainnya di bawah s...

internet | 18:15 WIB

Program AI TEACH for Indonesia merupakan program pengembangan kapasitas yang bertujuan untuk mengembangkan lanskap pendi...

internet | 17:14 WIB

Pinhome mengumumkan kerja sama dengan BPJS Ketenagakerjaan dalam pengadaan proteksi keselamatan kerja bagi seluruh Rekan...

internet | 09:56 WIB

Didukung Kominfo dan universitas-universitas setempat, kampanye ini bertujuan mengeksplorasi lanskap AI dan mendiskusika...

internet | 11:44 WIB

Di 14 kota, ribuan driver Grab bersama keluarga nonton bareng film Srimulat: Hidup Memang Komedi...

internet | 08:56 WIB

Mengakses konten Premier League melalui situs web atau perangkat streaming tidak resmi akan membuat diri mereka rentan t...

internet | 08:46 WIB
Tampilkan lebih banyak