Gegara Google Maps, Rombongan Pengantin Nyasar Salah Masuk Rumah

Google Maps kadang-kadang kurang ajar emang kelakuannya.

Agung Pratnyawan
Senin, 12 April 2021 | 11:30 WIB
Ilustrasi Google Maps. (Unsplash/henry perks)

Ilustrasi Google Maps. (Unsplash/henry perks)

Hitekno.com - Google Maps menjadi aplikasi peta digital yang banyak digunakan dan dipercayai. Namun tidak jarang ada kisah kesasar karena terlalu percaya pada layanan ini.

Seperti kisah viral di media sosial satu ini, rombongan pengantin di Magelang yang nyasar gegara Google Maps. 

Dikisahkan berawal dari fitur berbagi lokasi atau share location yang ramai digunakan, termasuk dalam aplikasi perpesanan. Namun siapa sangka, malah berujung salah lokasi alias menyasarkan rombongan pengantin tersebut ke rumah yang salah.

Baca Juga: Google Maps Hadirkan Beberapa Fitur Baru, Termasuk Kembalinya Kompas

Hal serupa juga dialami rombongan pengantin yang akan memberikan seserahan di rumah salah satu mempelai, tapi rombongan tersebut salah masuk ke dalam rumah akibat Share Locations.

Dibagikan kembali oleh akun Twitter @txtdrMagelang pada 5 April, akun tersebut mengunggah video berdurasi 28 detik yang merekam kejadian itu.

Terekam rombongan pengantin yang keluar dari sebuah rumah membawa seserahan. Mereka terlihat pergi ke satu arah dan beberapa orang tampak tertawa karena salah masuk ke rumah orang lain.

Baca Juga: Google Maps Siapkan Fitur "Ramah Lingkungan", Ini Rinciannya

"Tamu salah alamat ini guys, bikin ngakak. Diangkut semua itu barang-barang," ucap suara perempuan yang merekam video viral di media sosial tersebut.

Seserahan salah alamat gegara Google Maps. (Twitter/ txtdrMagelang)
Seserahan salah alamat gegara Google Maps. (Twitter/ txtdrMagelang)

Menurut keterangan pemilik akun, video tersebut direkam di daerah Pakis, Magelang, Jawa Tengah.

"Sudah terlanjur duduk, seserahan sudah diberikan, ternyata salah alamat gara-gara Google Maps," tulis pemilik akun dalam bahasa Jawa.

Baca Juga: Lewat Jalan Sempit Gegara Google Maps, Endingnya Malah Bikin Kaget

Video yang telah dilihat sebanyak lebih dari 44.200 penayangan dan dibagikan sebanyak lebih dari 581 kali ke sesama pengguna Twitter itu pun menuai beragam komentar.

"Ngakak. Aku langsung ngebayangin ekspresi orang yang pertama buka pintunya," kata akun @sabilshere.

"Bisa-bisanya yang salah serombongan," komentar @putrapetirrrrr.

Baca Juga: Ini Keyword Tujuan Wisata yang Paling Banyak Dicari Pengguna Google Maps

"Orang yang punya rumah: loh ada apa ini," tambah @tobrysyuhada_.

"Lah emang calon pengantinnya nggak ngerti rumahnya apa gimana," cuit @MuhKhoirulAsnaf.

"Google Maps kadang-kadang kurang ajar emang kelakuannya. Aku mau ke pantai malah disasarin ke tengah sawah," ungkap @theidiranidaa.

Itulah kisah viral di media sosial, rombonga pengantin nyasar salah alamat gegara Google Maps. (Suara.com/ Lintang Siltya Utami).

Berita Terkait
TERKINI

Jaringan internet yang ditawarkan HSPnet berkapasitas tinggi hingga 6 Tb/s....

internet | 10:48 WIB

Intel juga mengumumkan jajaran sistem-sistem AI baru yang skalabel dan terbuka, produk-produk generasi berikutnya dan ko...

internet | 18:50 WIB

Seluruh transaksi di acara JakCloth Ramadan 2024 akan menggunakan QRIS dan transfer bank melalui BI FAST....

internet | 14:12 WIB

PointStar menyatakan dukungannya terhadap misi pemerintah dengan memungkinkan integrasi seluruh proses bisnis organisasi...

internet | 17:09 WIB

Grab menjadi perusahaan teknologi pertama yang menerima Sertifikat Penetapan Program Kepatuhan Persaingan Usaha dari KPP...

internet | 17:15 WIB

Seminar di UI memfokuskan pada perkembangan terkini dalam ilmu data, komputasi super, AI generatif, dan etika AI....

internet | 21:26 WIB

Dalam acara ini, peserta bertukar pendapat mengenai tren saat ini dan prospek masa depan AI dalam pendidikan....

internet | 16:31 WIB

Aplikasi Merchant BCA ini didesain sebagai solusi untuk memberdayakan bisnis dari berbagai skala....

internet | 09:36 WIB

Keberadaan CCTV selama ini nyatanya tak cukup mencegah aksi kejahatan....

internet | 12:24 WIB

Berdasarkan feedback pengguna, Samsung akan menyediakan opsi dan pengalaman yang semakin ditingkatkan melalui SamsungGal...

internet | 20:46 WIB

Nuon Digital Indonesia menjajakibisnis baru dan melakukan inovasi pada produk-produk andalannya....

internet | 17:48 WIB

Perubahan nama ini merupakan langkah strategis Google untuk menggabungkan chatbot Bard dan layanan AI lainnya di bawah s...

internet | 18:15 WIB

Program AI TEACH for Indonesia merupakan program pengembangan kapasitas yang bertujuan untuk mengembangkan lanskap pendi...

internet | 17:14 WIB

Pinhome mengumumkan kerja sama dengan BPJS Ketenagakerjaan dalam pengadaan proteksi keselamatan kerja bagi seluruh Rekan...

internet | 09:56 WIB

Didukung Kominfo dan universitas-universitas setempat, kampanye ini bertujuan mengeksplorasi lanskap AI dan mendiskusika...

internet | 11:44 WIB

Di 14 kota, ribuan driver Grab bersama keluarga nonton bareng film Srimulat: Hidup Memang Komedi...

internet | 08:56 WIB

Mengakses konten Premier League melalui situs web atau perangkat streaming tidak resmi akan membuat diri mereka rentan t...

internet | 08:46 WIB
Tampilkan lebih banyak