Bukannya Serem, Aksi Pria Pamer Tato Ini Malah Bikin Netizen Ngakak

Awalnya sih serem, ujung-ujungnya kok gini ya.

Agung Pratnyawan
Kamis, 04 Maret 2021 | 14:15 WIB
Tato sangar tapi nyeleneh [Instagram/@jakarta.keras]

Tato sangar tapi nyeleneh [Instagram/@jakarta.keras]

Hitekno.com - Orang menato tubuhnya bukan hanya sekadar seni, namun sering kali jadi pengingat hingga menjadi penanda khusus. Namun bagaimana dengan pria yang pamer tato ini?

Viral di media sosial, video seorang pria sedang memamerkan tato miliknya. Awalnya terkesar garang dan sangar, namun ujung-ujungnya malah berbeda.

Bagaimana tidak, dalam video viral tersebut ia memamerkan tato wajah iblis yang tergambar di lengannya.

Baca Juga: Cewek Bertato Ini Ngaku Mualaf tapi Disindir, Netizen Auto Menyemangati

Tapi, alih-alih menampilkan kesar sangar, bentuk tato itu langsung berubah menggelikan jika pria itu berdiri.

Hal itu terlihat dalam video yang belakangan ini viral. Akun Instagram @jakarta.keras pun ikut membagikan momen pria itu pamer tato.

Tato sangar tapi nyeleneh [Instagram/@jakarta.keras]
Tato sangar tapi nyeleneh [Instagram/@jakarta.keras]

Mulanya, pria itu duduk dengan menyangga sikunya di atas lutut hingga tampak rupa wajah iblis yang ada di lengannya.

Baca Juga: Cewek Bertato Bagikan Penampilannya Saat Berhijab, Netizen Auto Mendoakan

Tato iblis itu pun tampak seram dan diakuinya cukup membuatnya terkesan sangar.

Tapi kemudian, pria itu menggerutu karena tatonya akan berubah jika ia mengubah posisi.

Seperti dalam video viral di media sosial ini, ia pun berdiri sehingga posisi lengannya tampak lebih santai.

Baca Juga: Nekat Tato Nama Pacar, Ending Kisah Cinta Remaja In Bikin Nyesek

Di posisi itu lah, tato wajah iblisnya berubah bentuk. Bentuk tanduk iblis itu menonjol sebelah membuat wajah sangar itu jadi miring dan kehilangan kesangarannya.

Kontan, penampakan tato itu membuat si perekam tak bisa berhenti menahan tawa.

Tato sangar tapi nyeleneh [Instagram/@jakarta.keras]
Tato sangar tapi nyeleneh [Instagram/@jakarta.keras]

Pria yang berpenampilan machi dengan kalung rantai dan kumis itu pun tampak pasrah dengan hasil tatonya.

Baca Juga: Ngaku Dihina Meski Ingin Tobat, Cowok Bertato Ini Disemangati Netizen

Video tato nyeleneh itu pun membuat netizen ikut tak habis pikir dan melempar komentar mereka.

"Gini kalau bikin tato pakai BPJS," komentar @slw***.

"Tatoan doang, ketemu Kang Mus sungkem," canda @aditya*****.

"Ya Allah, ngapa jadi sedih tapi ngakak ya," ujar @xtr****.

Itulah video viral di media sosial, seorang pria pamer tato yang awalnya terlihat seram malah berujung bikin netizen ngakak. (SuaraJabar.id/ Farah Nabilla).

Berita Terkait
TERKINI

Seminar di UI memfokuskan pada perkembangan terkini dalam ilmu data, komputasi super, AI generatif, dan etika AI....

internet | 21:26 WIB

Dalam acara ini, peserta bertukar pendapat mengenai tren saat ini dan prospek masa depan AI dalam pendidikan....

internet | 16:31 WIB

Aplikasi Merchant BCA ini didesain sebagai solusi untuk memberdayakan bisnis dari berbagai skala....

internet | 09:36 WIB

Keberadaan CCTV selama ini nyatanya tak cukup mencegah aksi kejahatan....

internet | 12:24 WIB

Berdasarkan feedback pengguna, Samsung akan menyediakan opsi dan pengalaman yang semakin ditingkatkan melalui SamsungGal...

internet | 20:46 WIB

Nuon Digital Indonesia menjajakibisnis baru dan melakukan inovasi pada produk-produk andalannya....

internet | 17:48 WIB

Perubahan nama ini merupakan langkah strategis Google untuk menggabungkan chatbot Bard dan layanan AI lainnya di bawah s...

internet | 18:15 WIB

Program AI TEACH for Indonesia merupakan program pengembangan kapasitas yang bertujuan untuk mengembangkan lanskap pendi...

internet | 17:14 WIB

Pinhome mengumumkan kerja sama dengan BPJS Ketenagakerjaan dalam pengadaan proteksi keselamatan kerja bagi seluruh Rekan...

internet | 09:56 WIB

Didukung Kominfo dan universitas-universitas setempat, kampanye ini bertujuan mengeksplorasi lanskap AI dan mendiskusika...

internet | 11:44 WIB

Di 14 kota, ribuan driver Grab bersama keluarga nonton bareng film Srimulat: Hidup Memang Komedi...

internet | 08:56 WIB

Mengakses konten Premier League melalui situs web atau perangkat streaming tidak resmi akan membuat diri mereka rentan t...

internet | 08:46 WIB

Dell Technologies menyoroti tren-tren baru yang akan membentuk industri teknologi pada tahun 2024 dan di masa depan....

internet | 12:06 WIB

Meningkatkan sistem keamanan menjadi langkah yang baik, tetapi upaya tersebut hanya menjangkau permukaan penyalahgunaan ...

internet | 07:24 WIB

Di tengah tingginya frekuensi insiden keamanan siber di Indonesia, hanya 53 persen yang siap untuk mencegah insiden ters...

internet | 07:25 WIB

Berikut adalah beberapa kata kunci yang perlu kita pahami, agar kita dapat lebih mengenali istilah AI....

internet | 09:45 WIB

Nokia Bell Labs mendemonstrasikan teknologi proof-of-concept ini untuk pertama kalinya....

internet | 08:53 WIB
Tampilkan lebih banyak