Sopir Truk Santai Terendam Banjir, Ternyata Begini Isi Kabinnya

Bukannya menyelamatkan diri, sopir truk malah satai di dalam kabin. Ngapain?

Agung Pratnyawan
Kamis, 07 Januari 2021 | 07:00 WIB
Ilustrasi truk. (Pixabay)

Ilustrasi truk. (Pixabay)

Hitekno.com - Seorang sopir truk mencuri perhatian netizen dengan aksi santainya saat terendam banjir yang bikin geleng kepala. Bukannya menyelamatkan diri dan kendaraannya, ia malah bertahan di sana.

Di tengah banjir yang menggenangi jalan dan truknya, ia justru sibuk melakukan hal yang sebenarnya mustahil pula dilakukaan saat situasi sedang normal.

Ketika banjir yang cukup parah, rata-rata orang bakal panik dan menyelamatkan diri. Namun ternyata tidak berlaku untuk pria yang satu ini.

Baca Juga: Lukisan Bak Truk Bergambar Karakter GTA V, Tapi Kok Gini Ya?

Dalam kisah viral di media sosial, sopir truk tersebut justru menyulap kabin truknya jadi sebuah dapur mini. Segala kebutuhannya tercukupi di sana.

Dilansir dari World of Buzz, terlihat seorang pria tengah terjebak banjir di dalam truk. Banjir tersebut dinilai cukup parah karena ketinggian sudah mencapai dada manusia.

Air banjir tersebut juga sudah masuk ke dalam kabin truk. Namun, pria ini justru dengan santainya selonjoran di jok truk.

Baca Juga: Kaitkan Kasus Gisel, Tulisan di Belakang Truk Ini Bikin Netizen Mikir

Sembari selonjoran, pria ini terlihat sedang memasak air dalam panci. Tampak dari kompor dan panci berisi air.

Terjebak banjir, pria ini justru memilih memasak di dalam truk (TikTok)
Terjebak banjir, pria ini justru memilih memasak di dalam truk (TikTok)

Di sekelilingnya pun terdapat beberapa bahan makanan yang diduga mie instant. Pria tersebut lalu didatangi petugas pemadam kebakaran yang mengenakan pelampung.

Petugas pemadam kebakaran tersebut justru diajak makan oleh pria yang terjebak banjir dalam truk.

Baca Juga: Setelah Viral Video Dinosaurus Naik Truk, Kini Muncul T-Rex di Mall

"Cakkk! Abang bomba. Majulah! Makan Maggi dulu. Lapar atau tidak?" begitu terdengar dia memanggil orang lain.

Dia sempat ditanya oleh petugas pemadam kebakaran atau disebut abang bomba, apakah ingin pindah ke tempat yang lebih nyaman. Tapi rupanya dia tampak sangat nyaman berada di dalam truknya.

Tidak diketahui bagaimana kelanjutan dari aksi pria yang viral di media sosial satu ini.

Baca Juga: Sempat Viral Video Dinosaurus Diturunkan dari Truk, Ini Fakta di Baliknya

Untuk melihat video selengkapnya, klik DI SINI!

Itulah kisah viral di media sosial bagaimana santainya sopir truk yang terendam banjir, bukannya menyelamatkan diri malah asyik di dalam kabin. (SuaraSumsel.id/ Gagah Radhitya Widiaseno).

Berita Terkait
TERKINI

Seluruh transaksi di acara JakCloth Ramadan 2024 akan menggunakan QRIS dan transfer bank melalui BI FAST....

internet | 14:12 WIB

PointStar menyatakan dukungannya terhadap misi pemerintah dengan memungkinkan integrasi seluruh proses bisnis organisasi...

internet | 17:09 WIB

Grab menjadi perusahaan teknologi pertama yang menerima Sertifikat Penetapan Program Kepatuhan Persaingan Usaha dari KPP...

internet | 17:15 WIB

Seminar di UI memfokuskan pada perkembangan terkini dalam ilmu data, komputasi super, AI generatif, dan etika AI....

internet | 21:26 WIB

Dalam acara ini, peserta bertukar pendapat mengenai tren saat ini dan prospek masa depan AI dalam pendidikan....

internet | 16:31 WIB

Aplikasi Merchant BCA ini didesain sebagai solusi untuk memberdayakan bisnis dari berbagai skala....

internet | 09:36 WIB

Keberadaan CCTV selama ini nyatanya tak cukup mencegah aksi kejahatan....

internet | 12:24 WIB

Berdasarkan feedback pengguna, Samsung akan menyediakan opsi dan pengalaman yang semakin ditingkatkan melalui SamsungGal...

internet | 20:46 WIB

Nuon Digital Indonesia menjajakibisnis baru dan melakukan inovasi pada produk-produk andalannya....

internet | 17:48 WIB

Perubahan nama ini merupakan langkah strategis Google untuk menggabungkan chatbot Bard dan layanan AI lainnya di bawah s...

internet | 18:15 WIB

Program AI TEACH for Indonesia merupakan program pengembangan kapasitas yang bertujuan untuk mengembangkan lanskap pendi...

internet | 17:14 WIB

Pinhome mengumumkan kerja sama dengan BPJS Ketenagakerjaan dalam pengadaan proteksi keselamatan kerja bagi seluruh Rekan...

internet | 09:56 WIB

Didukung Kominfo dan universitas-universitas setempat, kampanye ini bertujuan mengeksplorasi lanskap AI dan mendiskusika...

internet | 11:44 WIB

Di 14 kota, ribuan driver Grab bersama keluarga nonton bareng film Srimulat: Hidup Memang Komedi...

internet | 08:56 WIB

Mengakses konten Premier League melalui situs web atau perangkat streaming tidak resmi akan membuat diri mereka rentan t...

internet | 08:46 WIB

Dell Technologies menyoroti tren-tren baru yang akan membentuk industri teknologi pada tahun 2024 dan di masa depan....

internet | 12:06 WIB

Meningkatkan sistem keamanan menjadi langkah yang baik, tetapi upaya tersebut hanya menjangkau permukaan penyalahgunaan ...

internet | 07:24 WIB
Tampilkan lebih banyak