Lihat Potret Masker Pria Ini, Malah Bikin Netizen Teringat Masa Kecil

Mungkin kamu tidak asing dengan masker ini.

Agung Pratnyawan
Senin, 05 Oktober 2020 | 13:54 WIB
Ilustrasi masker kesehatan. (Pixabay)

Ilustrasi masker kesehatan. (Pixabay)

Hitekno.com - Masker jadi barang penting dan wajib dikenakan semua orang. Karena dituntut untuk mematuhi protokol kesehatan dalam meminimalisir penularan saat pandemi ini.

Saat ini, masker cukup mudah didapatkan, apalagi masker kain. Namun, ketika memilih masker, sebaiknya harus sesuai dengan standar yang sudah ditetapkan.

Masker yang dipakai pria dengan helm ojol satu ini adalah contoh nyeleneh yang lebih baik tidak usah ditiru. Belum lama, sebuah potret pria menggunakan masker aneh viral di media sosial.

Baca Juga: Terima Sosialisasi Penggunaan Masker, Respon Emak-emak Ini Bikin Salfok

Potret yang dibagikan oleh akun Instagram @newdramaojol.id ini memperlihatkan bentuk masker yang cukup unik dipakai oleh seorang pria dengan helm ojol.

Masker tersebut terbuat dari bahan kertas, bukan kain. Beberapa dari kalian, mungkin pernah membuat masker dengan bentuk seperti itu saat masih anak-anak.

Masker tersebut seperti layaknya topeng yang mampu menutup semua wajah kecuali mata. Jadi, seperti prajurit yang siap berperang kalau di zaman Romawi Kuno.

Baca Juga: Mitra Gojek Solo Raya Bagikan Masker dan Edukasi Protokol Kesehatan

"Ini baru masker," tulis akun @newdramaojol.id dalam unggahannya yang viral di media sosial, beberapa waktu lalu.

Masker ojol yang antimainstream (Instagram)
Masker ojol yang antimainstream (Instagram)

Potret pria dengan masker yang sebaiknya tidak ditiru ini pun mengundang reaksi dari netizen di kolom komentar.

Hingga Minggu (4/10/2020), unggahan terkait juga telah disukai sebanyak lebih dari seribu kali.

Baca Juga: PSBB Kembali Diterapkan di Jakarta, Google Doodle Ingatkan Pakai Masker

Berikut ini beberapa komentar netizen pada postingan potret pria dengan masker bentuk unik.

"Haha...inget jaman kecil dulu..," tulis @felantinorummex di kolom komentar.

"Wkwkwk sampe masih ingat buatnya," cuit netizen lain dengan akun @andreandave04.

Baca Juga: Unik! Peringatan Penggunaan Masker Ini Bikin Merinding

"Wkwkw dulu bikin ginian diomelin emak ngabisin buku doang, udah berasa kaya IRON MAN," celetuk netizen lain, @elyasa17.

Itulah penampakan pria dengan masker antimaistream yang mendapatkan beragam komentar netizen. Saking ramainya jadi viral di media sosial. (Suara.com/ Gagah Radhitya Widiaseno).

Berita Terkait
TERKINI

Jaringan internet yang ditawarkan HSPnet berkapasitas tinggi hingga 6 Tb/s....

internet | 10:48 WIB

Intel juga mengumumkan jajaran sistem-sistem AI baru yang skalabel dan terbuka, produk-produk generasi berikutnya dan ko...

internet | 18:50 WIB

Seluruh transaksi di acara JakCloth Ramadan 2024 akan menggunakan QRIS dan transfer bank melalui BI FAST....

internet | 14:12 WIB

PointStar menyatakan dukungannya terhadap misi pemerintah dengan memungkinkan integrasi seluruh proses bisnis organisasi...

internet | 17:09 WIB

Grab menjadi perusahaan teknologi pertama yang menerima Sertifikat Penetapan Program Kepatuhan Persaingan Usaha dari KPP...

internet | 17:15 WIB

Seminar di UI memfokuskan pada perkembangan terkini dalam ilmu data, komputasi super, AI generatif, dan etika AI....

internet | 21:26 WIB

Dalam acara ini, peserta bertukar pendapat mengenai tren saat ini dan prospek masa depan AI dalam pendidikan....

internet | 16:31 WIB

Aplikasi Merchant BCA ini didesain sebagai solusi untuk memberdayakan bisnis dari berbagai skala....

internet | 09:36 WIB

Keberadaan CCTV selama ini nyatanya tak cukup mencegah aksi kejahatan....

internet | 12:24 WIB

Berdasarkan feedback pengguna, Samsung akan menyediakan opsi dan pengalaman yang semakin ditingkatkan melalui SamsungGal...

internet | 20:46 WIB

Nuon Digital Indonesia menjajakibisnis baru dan melakukan inovasi pada produk-produk andalannya....

internet | 17:48 WIB

Perubahan nama ini merupakan langkah strategis Google untuk menggabungkan chatbot Bard dan layanan AI lainnya di bawah s...

internet | 18:15 WIB

Program AI TEACH for Indonesia merupakan program pengembangan kapasitas yang bertujuan untuk mengembangkan lanskap pendi...

internet | 17:14 WIB

Pinhome mengumumkan kerja sama dengan BPJS Ketenagakerjaan dalam pengadaan proteksi keselamatan kerja bagi seluruh Rekan...

internet | 09:56 WIB

Didukung Kominfo dan universitas-universitas setempat, kampanye ini bertujuan mengeksplorasi lanskap AI dan mendiskusika...

internet | 11:44 WIB

Di 14 kota, ribuan driver Grab bersama keluarga nonton bareng film Srimulat: Hidup Memang Komedi...

internet | 08:56 WIB

Mengakses konten Premier League melalui situs web atau perangkat streaming tidak resmi akan membuat diri mereka rentan t...

internet | 08:46 WIB
Tampilkan lebih banyak