Tembus 1 Juta Subscriber, Ultraman Dapatkan YouTube Gold Play Button

"Terima kasih saya akan kembali lagi!" ucap Ultraman.

Agung Pratnyawan
Jum'at, 21 Agustus 2020 | 19:30 WIB
Ultraman dapatkan YouTube Gold Play Button. (Tsuburaya production)

Ultraman dapatkan YouTube Gold Play Button. (Tsuburaya production)

Hitekno.com - Ultraman, sosok superhero raksasa ini telah membuka channel YouTube resminya. Di sana pula tempat beragam episode Tokusatsu ini tayang secara legal.

Tentu saja, langkah menayangkan Ultraman di YouTube secara legal mendapatkan sambutan positif. Bahkan channel YouTube ini mendapatkan lebih dari 1 juta subscriber.

Channel YouTube ULTRAMAN OFFICIAL by TSUBURAYA PROD. tempat ditayangkannya episode-episode dari Tokusatsu raksasa ini.

Baca Juga: Mudah Nonton Tokusatsu Jadul Secara Legal, dari Winspektor hingga Jiban

Karena telah tembus lebih dari 1 juta subscriber, Ultraman akhirnya mendapatkan penghargaan berupa plakat YouTube Gold Play Button.

Untuk merayakan pencapaiannya ini, dibuatlah video khusus yang menampilkan para Tokusatsu raksasa ini mengucapkan terima kasih dalam berbagai bahasa.

Dari bahasa Jepang, Inggris, Spanyol, Thailand, Vietnam, dan dan masih banyak lainnya. Tidak ketinggalan diucapkan terima kasih dalam bahasa Indonesia.

Baca Juga: Heboh Iklan Khong Guan, Ala Anime Tapi Indonesia Banget

"Terima kasih saya akan kembali lagi!" ucap Ultraman.

Ultraman dapatkan YouTube Gold Play Button. (Tsuburaya production)
Ultraman dapatkan YouTube Gold Play Button. (Tsuburaya production)

Tentu saja, Ditampilkan YouTube Gold Play Button yang dibawa Ultraman setelah channel tersebut mencapati 1 juta subscriber.

Beberapa waktu ini, banyak rumah produksi Jepang yang mulai mengunggah membuat channel YouTube dan menayangkan karyanya secara cuma-cuma.

Baca Juga: 4 Website Streaming Anime Legal, Nonton Seru saat Ngabuburit

Tsuburaya Production yang menggarap Ultraman hanyalah salah satunya. Langkah ini juga diikuti TOEI dengan membawa Tokusatsu mereka ke YouTube.

Tidak seperti Tsuburaya yang membawa beberapa Ultraman baru, Toei hanya memberikan seri-seri Tokusatsu lawas mereka di channel YouTube.

Kita bisa menonton lagi seri-seri lawas seperti Goranger, Winspector, Gavan, Jiban, dan sederet tayangan dari era 80-an 90-an, bahkan 60-an.

Baca Juga: Begini Jika Najwa Shihab Dijadikan Anime, Cantikan Mana Sama Aslinya?

Akankah rumah produksi lain akan mengikuti langkah Tsuburaya dan Toei untuk membuat channel YouTube dan mengunggah karya mereka di sana?

Berita Terkait
TERKINI

Seluruh transaksi di acara JakCloth Ramadan 2024 akan menggunakan QRIS dan transfer bank melalui BI FAST....

internet | 14:12 WIB

PointStar menyatakan dukungannya terhadap misi pemerintah dengan memungkinkan integrasi seluruh proses bisnis organisasi...

internet | 17:09 WIB

Grab menjadi perusahaan teknologi pertama yang menerima Sertifikat Penetapan Program Kepatuhan Persaingan Usaha dari KPP...

internet | 17:15 WIB

Seminar di UI memfokuskan pada perkembangan terkini dalam ilmu data, komputasi super, AI generatif, dan etika AI....

internet | 21:26 WIB

Dalam acara ini, peserta bertukar pendapat mengenai tren saat ini dan prospek masa depan AI dalam pendidikan....

internet | 16:31 WIB

Aplikasi Merchant BCA ini didesain sebagai solusi untuk memberdayakan bisnis dari berbagai skala....

internet | 09:36 WIB

Keberadaan CCTV selama ini nyatanya tak cukup mencegah aksi kejahatan....

internet | 12:24 WIB

Berdasarkan feedback pengguna, Samsung akan menyediakan opsi dan pengalaman yang semakin ditingkatkan melalui SamsungGal...

internet | 20:46 WIB

Nuon Digital Indonesia menjajakibisnis baru dan melakukan inovasi pada produk-produk andalannya....

internet | 17:48 WIB

Perubahan nama ini merupakan langkah strategis Google untuk menggabungkan chatbot Bard dan layanan AI lainnya di bawah s...

internet | 18:15 WIB

Program AI TEACH for Indonesia merupakan program pengembangan kapasitas yang bertujuan untuk mengembangkan lanskap pendi...

internet | 17:14 WIB

Pinhome mengumumkan kerja sama dengan BPJS Ketenagakerjaan dalam pengadaan proteksi keselamatan kerja bagi seluruh Rekan...

internet | 09:56 WIB

Didukung Kominfo dan universitas-universitas setempat, kampanye ini bertujuan mengeksplorasi lanskap AI dan mendiskusika...

internet | 11:44 WIB

Di 14 kota, ribuan driver Grab bersama keluarga nonton bareng film Srimulat: Hidup Memang Komedi...

internet | 08:56 WIB

Mengakses konten Premier League melalui situs web atau perangkat streaming tidak resmi akan membuat diri mereka rentan t...

internet | 08:46 WIB

Dell Technologies menyoroti tren-tren baru yang akan membentuk industri teknologi pada tahun 2024 dan di masa depan....

internet | 12:06 WIB

Meningkatkan sistem keamanan menjadi langkah yang baik, tetapi upaya tersebut hanya menjangkau permukaan penyalahgunaan ...

internet | 07:24 WIB
Tampilkan lebih banyak