Siwon Cuitkan Mie Sadaab di Twitter, Netizen: Mie Sedap Ganti Nama!

Sepakat nih mulai sekarang sebutannya Mie Sadaab biar samaan dengan mas Siwon?

Dinar Surya Oktarini
Selasa, 10 Maret 2020 | 19:31 WIB
Choi Siwon. (Twitter/ siwonchoi)

Choi Siwon. (Twitter/ siwonchoi)

Hitekno.com - Belum lama ini boy band Super Junior, Choi Siwon mengunggah cuitannya di Twitter dan jadi trending topik di Twitter. Pria yang jadi brand ambassador salah satu mi instan di Indonesia ini salah sebut merek. 

Dalam unggahannya, Choi Swion menyebutkan bahwa ia tengah ke supemarket dan membeli mi instan yang menunjukkan brand ambassador. 

"Saya pergi ke supermarket di Jakarta untuk membeli Miesadaab," tulisnya di akun twitternya @siwonchoi.

Baca Juga: Telkomsel Hadirkan Layanan Komunikasi di Pulau Sebaru

Tweet Siwon trending. (Twitter)
Tweet Siwon trending. (Twitter)

Entah di sengaja atau tidak, netizen un sebut skill marketing Siwon sudah tingkat dewa. 

"Seru nih, yang salah ketik dia. Yang ganti nama Mie Sedaap nya."

"Marketingnya tuan Choi memang luar biasa yaa, auto trending mie Sedaap beserta mie Sedaab nya
ANYUUUUU."

Siwon makan mie. (Twitter)
Siwon makan mie. (Twitter)

"From now on, I no longer know Mie Sedaap."

Baca Juga: Sukabumi Diguncang Gempa, Netizen Gaungkan #gempa di Twitter

"Siwon nggak salah, Mie Sedaap yang salah dan harus ganti nama Mie Sadaaap. Apapun ketikan siwon, udah harga mati!!

"Dont Try This At Home,Twips..Sometime I Eat Mie Sedaap Like This Way When Already Hungry. In Indonesia We Called Mie Remes."

"Omg who is Miesadaab i only know Mie Sedaap, marketing tingkat dewa."

"Mie Sedaap trending topik dunia! terimakasih mas agung."

Meme Siwon. (Twitter)
Meme Siwon. (Twitter)

Bahkan ada yang membuat meme Siwon menjadi sampul Mie Sedaap untuk sambut Ramadan. "Siapa nih yang nungguin picture Siwon di dalam bungkus Mie Sedaap." sebut Netizen.  

Baca Juga: Rela Gendong Kulkas Selama 8 Jam Demi Muridnya, Aksi Guru Ini Banjir Pujian

Jadi sepakat nih mulai sekarang sebutannya Mie Sadaab biar samaan dengan mas Siwon.(Guideku.com/Silfa Humairah)

Berita Terkait
TERKINI

Jaringan internet yang ditawarkan HSPnet berkapasitas tinggi hingga 6 Tb/s....

internet | 10:48 WIB

Intel juga mengumumkan jajaran sistem-sistem AI baru yang skalabel dan terbuka, produk-produk generasi berikutnya dan ko...

internet | 18:50 WIB

Seluruh transaksi di acara JakCloth Ramadan 2024 akan menggunakan QRIS dan transfer bank melalui BI FAST....

internet | 14:12 WIB

PointStar menyatakan dukungannya terhadap misi pemerintah dengan memungkinkan integrasi seluruh proses bisnis organisasi...

internet | 17:09 WIB

Grab menjadi perusahaan teknologi pertama yang menerima Sertifikat Penetapan Program Kepatuhan Persaingan Usaha dari KPP...

internet | 17:15 WIB

Seminar di UI memfokuskan pada perkembangan terkini dalam ilmu data, komputasi super, AI generatif, dan etika AI....

internet | 21:26 WIB

Dalam acara ini, peserta bertukar pendapat mengenai tren saat ini dan prospek masa depan AI dalam pendidikan....

internet | 16:31 WIB

Aplikasi Merchant BCA ini didesain sebagai solusi untuk memberdayakan bisnis dari berbagai skala....

internet | 09:36 WIB

Keberadaan CCTV selama ini nyatanya tak cukup mencegah aksi kejahatan....

internet | 12:24 WIB

Berdasarkan feedback pengguna, Samsung akan menyediakan opsi dan pengalaman yang semakin ditingkatkan melalui SamsungGal...

internet | 20:46 WIB

Nuon Digital Indonesia menjajakibisnis baru dan melakukan inovasi pada produk-produk andalannya....

internet | 17:48 WIB

Perubahan nama ini merupakan langkah strategis Google untuk menggabungkan chatbot Bard dan layanan AI lainnya di bawah s...

internet | 18:15 WIB

Program AI TEACH for Indonesia merupakan program pengembangan kapasitas yang bertujuan untuk mengembangkan lanskap pendi...

internet | 17:14 WIB

Pinhome mengumumkan kerja sama dengan BPJS Ketenagakerjaan dalam pengadaan proteksi keselamatan kerja bagi seluruh Rekan...

internet | 09:56 WIB

Didukung Kominfo dan universitas-universitas setempat, kampanye ini bertujuan mengeksplorasi lanskap AI dan mendiskusika...

internet | 11:44 WIB

Di 14 kota, ribuan driver Grab bersama keluarga nonton bareng film Srimulat: Hidup Memang Komedi...

internet | 08:56 WIB

Mengakses konten Premier League melalui situs web atau perangkat streaming tidak resmi akan membuat diri mereka rentan t...

internet | 08:46 WIB
Tampilkan lebih banyak