Nyaris Mati Demi Bikin Konten TikTok, Pria Ini Jadi Sorotan Netizen

Semua demi konten TikTok.

Agung Pratnyawan
Senin, 02 Maret 2020 | 12:00 WIB
Demi Konten Tiktok, Pria Ini Nyaris Mati Terjebak Es (instagram.com/jasontodolist)

Demi Konten Tiktok, Pria Ini Nyaris Mati Terjebak Es (instagram.com/jasontodolist)

Hitekno.com - Popularitas TikTok yang terus naik, membuat banyak orang berbondong-bondong ikutan meramaikannya. Bahkan ada yang berbuat nekat demi konten TikTok.

Salah satu yang menjadi sorotan adalah pengguna TikTok bernama Jason Clark. Dihimpun dari The Sun, Jason nyaris saja mati di tengah membuat konten TikTok.

Dalam aksinya membuat konten, Jason Clark diketahui berencana untuk berenang di bawah permukaan danau beku di daerah Utah.

Baca Juga: Wulan Guritno Menghibur Diri dengan Main TikTok, Begini Kisahnya

Aksi ini sendiri dilakukannya sebagai bagian dari tantangan untuk ditunjukkan ke 415.000 pengikut di TikTok.

Sayangnya, tantang tersebut tak berjalan lancar. Segera setelah Jason masuk ke dalam danau lewat lubang es di permukaan, lelaki tersebut mendapati dirinya terjebak di bawah es.

Demi Konten Tiktok, Pria Ini Nyaris Mati Terjebak Es (instagram.com/jasontodolist)
Demi Konten Tiktok, Pria Ini Nyaris Mati Terjebak Es (instagram.com/jasontodolist)

Lewat video yang lantas diunggahnya ke Instagram, terlihat jika Jason Clark berenang dengan panik mencari jalan keluar.

Baca Juga: Ketahuan Main TikTok di Kantor, Ponsel Wanita Ini Dibanting Atasan

Di sisi lain, pacarnya yang juga berada di sana tidak menyadari bahwa Jason sedang dalam bahaya dan nyaris mati.

"Aku tidak pernah sedekat ini dengan kematian. Aku tidak berpikir jika bola mataku akan membeku secepat itu. Permukaan air tempat lubang itu berada terlihat sama dengan bagian bawah es," kisahnya lewat akun Instagram @jasontodolist.

"Aku mencoba untuk memecah es dengan punggungku. Aku tidak tahu apa yang membuatku berenang kembali di saat terakhir. Aku sudah kehabisan napas dan tidak bisa melihat."

Baca Juga: Bajak CCTV Jalan Buat Main TikTok, Aksi Kocak Bocah Ini Jadi Sorotan

Sebagai tambahan, Jason Clark bahkan mengaku sudah menyerah dan menerima nasibnya. Untunglah, saat itu tangannya menemukan lubang di es dan dia bisa kembali menghirup udara.

Demi Konten Tiktok, Pria Ini Nyaris Mati Terjebak Es (instagram.com/jasontodolist)
Demi Konten Tiktok, Pria Ini Nyaris Mati Terjebak Es (instagram.com/jasontodolist)

Parahnya, pria ini sama sekali tidak kapok. Meski mengalami kejadian yang membuatnya nyaris mati. Jason Clark tetap bertekad mengulangi aksi nekat tadi.

"Percobaan kedua berjalan lebih baik. Kau harus mencobanya dua kali! Aku menambahkan sedikit pengaman. Dan lubang keluar lebih besar," imbuhnya.

Baca Juga: Sophia Latjuba Main TikTok Bareng Eva Celia, Netizen: Gemas Banget!

Bahkan, di akhir video, Jason Clark menyebutkan bahwa dirinya merasa lebih baik karena telah berhasil melakukan tantangan itu meski nyaris mati sebelumnya.

Itulah aksi nekat Jason Clark demi konten TikTok sampai membahayakan nyawanya. (Guideku.com/ Amertiya Saraswati).

Berita Terkait
TERKINI

Seluruh transaksi di acara JakCloth Ramadan 2024 akan menggunakan QRIS dan transfer bank melalui BI FAST....

internet | 14:12 WIB

PointStar menyatakan dukungannya terhadap misi pemerintah dengan memungkinkan integrasi seluruh proses bisnis organisasi...

internet | 17:09 WIB

Grab menjadi perusahaan teknologi pertama yang menerima Sertifikat Penetapan Program Kepatuhan Persaingan Usaha dari KPP...

internet | 17:15 WIB

Seminar di UI memfokuskan pada perkembangan terkini dalam ilmu data, komputasi super, AI generatif, dan etika AI....

internet | 21:26 WIB

Dalam acara ini, peserta bertukar pendapat mengenai tren saat ini dan prospek masa depan AI dalam pendidikan....

internet | 16:31 WIB

Aplikasi Merchant BCA ini didesain sebagai solusi untuk memberdayakan bisnis dari berbagai skala....

internet | 09:36 WIB

Keberadaan CCTV selama ini nyatanya tak cukup mencegah aksi kejahatan....

internet | 12:24 WIB

Berdasarkan feedback pengguna, Samsung akan menyediakan opsi dan pengalaman yang semakin ditingkatkan melalui SamsungGal...

internet | 20:46 WIB

Nuon Digital Indonesia menjajakibisnis baru dan melakukan inovasi pada produk-produk andalannya....

internet | 17:48 WIB

Perubahan nama ini merupakan langkah strategis Google untuk menggabungkan chatbot Bard dan layanan AI lainnya di bawah s...

internet | 18:15 WIB

Program AI TEACH for Indonesia merupakan program pengembangan kapasitas yang bertujuan untuk mengembangkan lanskap pendi...

internet | 17:14 WIB

Pinhome mengumumkan kerja sama dengan BPJS Ketenagakerjaan dalam pengadaan proteksi keselamatan kerja bagi seluruh Rekan...

internet | 09:56 WIB

Didukung Kominfo dan universitas-universitas setempat, kampanye ini bertujuan mengeksplorasi lanskap AI dan mendiskusika...

internet | 11:44 WIB

Di 14 kota, ribuan driver Grab bersama keluarga nonton bareng film Srimulat: Hidup Memang Komedi...

internet | 08:56 WIB

Mengakses konten Premier League melalui situs web atau perangkat streaming tidak resmi akan membuat diri mereka rentan t...

internet | 08:46 WIB

Dell Technologies menyoroti tren-tren baru yang akan membentuk industri teknologi pada tahun 2024 dan di masa depan....

internet | 12:06 WIB

Meningkatkan sistem keamanan menjadi langkah yang baik, tetapi upaya tersebut hanya menjangkau permukaan penyalahgunaan ...

internet | 07:24 WIB
Tampilkan lebih banyak