Fadli Zon Pamer Foto SD, Netizen: 'Negeselin dari Kecil'

Foto jadul Fadli Zon ini langsung dibanjiri komentar netizen.

Agung Pratnyawan | Husna Rahmayunita
Rabu, 18 Desember 2019 | 15:07 WIB
Fadli Zon. (suara.com/Ria Rizki)

Fadli Zon. (suara.com/Ria Rizki)

Hitekno.com - Wakil Ketua Umum Partai Gerindra, Fadli Zon sering membuat heboh netizen di media sosial. Termasuk baru-baru ini ia memamerkan foto jadul semasa Sekolah Dasar (SD).

Jelas saja, foto jadul Fadli Zon ini langsung menarik perhatian netizen hingga viral di media sosial. Ia mempostingkan foto SD ini lewat akun Twitter pribadinya @fadlizon, Selasa (17/12/2019).

Dalam keterangan yang dituliskan, Fadli Zon mengatakan foto tersebut telah diedit oleh seseorang. Ia juga menyebutkan, foto itu diabadikan ketika dirinya masih bersekolah di SD Negeri Cibeureum 3, Cisarua, Bogor.

Baca Juga: Pamer Penghargaan, Bahasa Inggris Fadli Zon Malah Dikritik Netizen

Fadli Zon menyampaikan terima kasih kepada pengedit, karena telah menjadikan foton jadul miliknya menjadi lebih berwarna.

"Terima kasih @barp1 atas sumbangan warnanya pada foto saya ketika jadi murid SD Negeri Cibeureum 3, Cisarua, Bogor," tulis @fadlizon.

Fadli Zon. (Suara.com/Ria Rizky)
Fadli Zon. (Suara.com/Ria Rizky)

Sementara dalam foto jadul yang dibagikan, Fadli Zon kecil memakai baju warna putih, rambutnya berponi dan telah memakai kacamata. Ketika difoto, Fadli menunjukkan wajah polos.

Baca Juga: Puji YouTuber Prank Ojol, Fadli Zon Disekakmat Netizen Pakai Screenshot Ini

Unggahan Fadli Zon menuai atensi netizen. Tak sedikit dari mereka yang justru memberikan komentar bernada sindiran.

"Dari kecil dah ngeselin ya mukanya," tulis @ded012.

"Dari kecil memang tampak corak wajah bermental tidak mau kalah dan narsism lawan dari anarcsym ya ga @Uki23? hahaha," kata @ajibata_

Baca Juga: Netizen Samakan Potret Muda Fadli Zon dengan 3 Artis Tampan Ini, Mirip?

Sementara, netizen lainnya memberikan pujian untuk foto jadul Fadli Zon.

"Cakepnya bang Fadli," kata @arissupriyadi63.

"Lucu, dulu mah boleh anak SD rambut gondrong," cuit @Kangozibdg.

Baca Juga: Potret Muda Fahri Hamzah dan Fadli Zon Beredar, Netizen: Sekarang Ku Didemo

Foto jadul Fadli Zon. (Twitter/@fadlizon)
Foto jadul Fadli Zon. (Twitter/@fadlizon)

Sebelumnya, Fadli Zon juga menuai sorotan setelah memamerkan penghargaan yang diterimanya.

Dalam cuitannya, Fadli Zon menyampaikan syukur karena telah menerima penghargaan Champion of Corruption Awards dari The African Parliamentarians Network Against Corruption (APNAC) di Doha, Qatar.

Bukannya banjir pujian karena penghargaan yang telah ia raih, netizen justru salah fokus dan mengkritik tulisan bahasa Inggris Fadli Zon dalam cuitannya.

Mereka menyoroti makna Champion dan Awards yang dinilai sama. Namun, Fadli Zon tidak membuat kesalahan dengan cuitannya tersebut.

Itulah foto jadul Fadli Zon yang viral di media sosial karena dibandiri pujian dan sindiran netizen. Bagaimana menurutmu foto SD politisi ini? (Suara.com).

Berita Terkait
TERKINI

Garmin Run ini akan berlangsung pada 29 September 2024 mendatang di ICE BSD, Tangerang....

internet | 10:25 WIB

Jaringan internet yang ditawarkan HSPnet berkapasitas tinggi hingga 6 Tb/s....

internet | 10:48 WIB

Intel juga mengumumkan jajaran sistem-sistem AI baru yang skalabel dan terbuka, produk-produk generasi berikutnya dan ko...

internet | 18:50 WIB

Seluruh transaksi di acara JakCloth Ramadan 2024 akan menggunakan QRIS dan transfer bank melalui BI FAST....

internet | 14:12 WIB

PointStar menyatakan dukungannya terhadap misi pemerintah dengan memungkinkan integrasi seluruh proses bisnis organisasi...

internet | 17:09 WIB

Grab menjadi perusahaan teknologi pertama yang menerima Sertifikat Penetapan Program Kepatuhan Persaingan Usaha dari KPP...

internet | 17:15 WIB

Seminar di UI memfokuskan pada perkembangan terkini dalam ilmu data, komputasi super, AI generatif, dan etika AI....

internet | 21:26 WIB

Dalam acara ini, peserta bertukar pendapat mengenai tren saat ini dan prospek masa depan AI dalam pendidikan....

internet | 16:31 WIB

Aplikasi Merchant BCA ini didesain sebagai solusi untuk memberdayakan bisnis dari berbagai skala....

internet | 09:36 WIB

Keberadaan CCTV selama ini nyatanya tak cukup mencegah aksi kejahatan....

internet | 12:24 WIB

Berdasarkan feedback pengguna, Samsung akan menyediakan opsi dan pengalaman yang semakin ditingkatkan melalui SamsungGal...

internet | 20:46 WIB

Nuon Digital Indonesia menjajakibisnis baru dan melakukan inovasi pada produk-produk andalannya....

internet | 17:48 WIB

Perubahan nama ini merupakan langkah strategis Google untuk menggabungkan chatbot Bard dan layanan AI lainnya di bawah s...

internet | 18:15 WIB

Program AI TEACH for Indonesia merupakan program pengembangan kapasitas yang bertujuan untuk mengembangkan lanskap pendi...

internet | 17:14 WIB

Pinhome mengumumkan kerja sama dengan BPJS Ketenagakerjaan dalam pengadaan proteksi keselamatan kerja bagi seluruh Rekan...

internet | 09:56 WIB

Didukung Kominfo dan universitas-universitas setempat, kampanye ini bertujuan mengeksplorasi lanskap AI dan mendiskusika...

internet | 11:44 WIB

Di 14 kota, ribuan driver Grab bersama keluarga nonton bareng film Srimulat: Hidup Memang Komedi...

internet | 08:56 WIB
Tampilkan lebih banyak