Top 4 Berita Terkini: Harbolnas 11.11 dan Pendaftaran CPNS 2019

11 November 2019 jadi hari yang ramai, dari Harbolnas 11.11 hingga pendaftaran CPNS 2019.

Agung Pratnyawan

Posted: Senin, 11 November 2019 | 11:23 WIB
Ilustrasi Toko Online. (Pixabay/JurnalMin)

Ilustrasi Toko Online. (Pixabay/JurnalMin)

Hitekno.com - 11 November 2019 bukan cuma menjadi hari belanja online nasional atau Harbolnas 11.11, namun juga pembukaan pendaftaran CPNS 2019.

Bukan cuma toko online dan market place online berburu menggaet pelanggan untuk pesta belanja online Harbolnas 11.11 ini.

Berbagai macam brand pun ikutan menggelar promo dan event Harbolnas 11.11. Sehingga 11 November 2019 ini ramai akan belanja online.

Baca Juga: KSI Kalahkan Logan Paul dalam Ring Tinju, Duel Youtuber Ternama!

Keramaian 11.11 juga dimeriahkan oleh pembukaan pendaftaran CPNS 2019 yang dilakukan secara online pula.

Kabar Harbolnas 11.11 dan pendaftaran CPNS 2019 ini masuk dalam berita terkini pilihan redaksi HiTekno.com untuk hari ini, Senin (11/11/2019).

Lebih lengkapnya, berikut ini daftar berita terkini pilihan redaksi HiTekno.com.

Baca Juga: 9 Tips Aman Belanja Online Harbolnas 11.11, Baca Sebelum Kalap

1. 9 Tips Aman Belanja Online Harbolnas 11.11

Ilustrasi situs belanja online. (Pixabay)
Ilustrasi situs belanja online. (Pixabay)

Beragam toko online atau marketplace online menggelar pesta belanja online Harbolnas 11.11 dengan beragam promo dan diskon.

Namun sebelum Harbolnas 11.11, pastikan keamanan data kamu. Baca selengkapnya...

Baca Juga: Tata Cara Pendaftaran CPNS 2019 di Sscasn.bkn.go.id, Apa yang Diperlukan?

2. Tata Cara Pendaftaran CPNS 2019 Secara Online

Alur dan tata cara Pendaftaran CPNS 2019. (BKN)
Alur dan tata cara Pendaftaran CPNS 2019. (BKN)

Menurut akun Twitter resmi BKN, disebutkan kalau proses pendaftaran CPNS ini akan dimulai pada 11 November 2019 tepat pukul 23.11 atau 11.11 malam.

Pendaftaran CPNS 2019 kali ini akan dilakukan melalui SSCASN BKN. Baca selengkapnya....

Baca Juga: Game Buatan Indonesia, Lokapala Mulai Buka Pre-Register

3. KSI Kalahkan Logan Paul dalam Duel Tinju

Duel tinju Youtuber ternama, KSI (kanan) kalahkan Logan Paul (kiri). (Instagram/ @ksi)
Duel tinju Youtuber ternama, KSI (kanan) kalahkan Logan Paul (kiri). (Instagram/ @ksi)

Kembali terlaksana, duel tinju antar Youtuber ternama. Kali ini KSI, Youtuber Inggris berhasil mengalahkan rivalnya asal Amerika Serikat Paul Logan.

Duel tinju antar Youtuber ternama ini telah digelar Sabtu malam (9/11/2019) waktu setempat. Baca selengkapnya...

4. Game Buatan Indonesia, Lokapala Mulai Buka Pre-Register

Lokapala Saga Of Six Realms, game buatan Indonesia. (Anantarupa Studios)
Lokapala Saga Of Six Realms, game buatan Indonesia. (Anantarupa Studios)

Lokapala Saga Of Six Realms, game buatan Indonesia ini sudah memulai membuka masa pre-register di Google Play Store.

Game MOBA buatan Anantarupa Studios ini telah lama dinantikan kehadirannya. Baca selengkapnya....

Itulah empat berita terkini pilihan redaksi HiTekno.com dari pendaftaran CPNS 2019 hingga belanja online Harbolnas 11.11.

Berita Terkait
Berita Terkini

Asia Tenggara Menunjukkan Kesadaran Keamanan Email Lebih Tinggi Dibanding Kawasan Berkembang Lainnya...

internet | 13:27 WIB

NVIDIA bekerja sama dengan Komputer Medan menggandeng tiga perguruan tinggi terkemuka di Kota Medan....

internet | 13:58 WIB

Melalui RUPS, Arkadia Digital Media melaporkan peningkatan pendapatan hingga 40 persen selama 2023....

internet | 11:18 WIB

pentingnya memahami tentang bahaya yang mengancam pusat data dan bagaimana penanggulangannya....

internet | 11:34 WIB

Ingin mencoba trading kripto? Berikut adalah 5 opsi crypto wallet yang layak dicoba....

internet | 16:37 WIB