Kakak Jadi Anggota TNI, Driver Ojol Pamer Foto Ini

Sang kakak memilih menjadi anggota TNI, sedangkan sang adik memilih menjadi driver ojol.

Dinar Surya Oktarini | Amelia Prisilia
Rabu, 09 Oktober 2019 | 12:15 WIB
Driver ojol dan kakaknya. (instagram/keluhkesahojol.id)

Driver ojol dan kakaknya. (instagram/keluhkesahojol.id)

Hitekno.com - Seorang driver ojol belum lama ini dengan bangga memamerkan foto dirinya bersama sang kakak yang menjadi anggota TNI. Berfoto bersama, driver ojol ini tersenyum bahagia membagikan momen dirinya bersama sang kakak.

Unggahan driver ojol ini diunggah kembali oleh akun @keluhkesahojo.id dan menjadi viral di Instagram pada Selasa (8/10/2019) lalu.

Dalam unggahannya, driver ojol ini menjelaskan mengenai sosok berpakaian TNI yang berdiri di sampingnya. Berasal dari satu rahim, kakak dan adik ini rupanya berkecimpung dalam dunia pekerjaan yang berbeda.

Baca Juga: Takut Disuntik Gurunya, Bocah Ini Menangis Sampai Mengunci Diri di Rumah

''Satu darah satu rahim, tapi nasib kaga ada yang tahu bang. Beda nasib, abang dan ade'' tulis driver ojol tersebut dalam unggahannya.

Sang kakak memilih menjadi anggota TNI, sedangkan sang adik memilih menjadi driver ojol. Berfoto bersama, keduanya sama-sama mengenakan seragam masing-masing yang menunjukan pekerjaan yang digeluti.

Mengenakan seragam TNI lengkap dengan senjata laras panjang yang ia genggam, kakak driver ojol ini nampak gagah. Sedangkan tepat di sampingnya, sang adik tersenyum sambil mengenakan jaket ojek online berwarna hijau yang menjadi seragamnya.

Baca Juga: Ditinggal Begitu Saja, Kondisi Bilik Warnet Ini Mengenaskan

Ilustrasi driver ojol. (suara.com/Bowo Raharjo)
Ilustrasi driver ojol. (suara.com/Bowo Raharjo)

Cukup mencuri perhatian netizen pengguna Instagram, unggahan @keluhkesahojol.id ini langsung dibanjiri dengan berbagai komentar netizen.

''Gapapa, alhamdulillah masih bisa mencari uang yang halal, semoga berkah, selalu diberi kesehatan sama Allah'' tulis netizen dengan akun @rktaniyaaa.

''Yang satu tugasnya untuk menjaga negara yang satu tugasnya menjaga customer'' komentar pemilik akun @sultanramadani_ibrahim.

Baca Juga: Makan Kuda Kesayangannya Sendiri, Cewek Cantik Ini Dapat Ancaman Pembunuhan

''Walaupun beda kerjaan tapi rezeki ga ada yang tahu bang, bisa jadi abang ojol rezekinya lebih berlimpah'' ungkap akun @dhey_16.

Unggahan @keluhkesahojol.id mengenai driver ojol pamer foto bersama kakak yang jadi anggota TNI ini sudah mendapat 2.951 likes dan 62 balasan dari netizen.

Baca Juga: Ngaku Kaya Raya, Pria Ini Tinggalkan Utang Rp 1,6 M Usai Pesta Pernikahan

Berita Terkait
TERKINI

Garmin Run ini akan berlangsung pada 29 September 2024 mendatang di ICE BSD, Tangerang....

internet | 10:25 WIB

Jaringan internet yang ditawarkan HSPnet berkapasitas tinggi hingga 6 Tb/s....

internet | 10:48 WIB

Intel juga mengumumkan jajaran sistem-sistem AI baru yang skalabel dan terbuka, produk-produk generasi berikutnya dan ko...

internet | 18:50 WIB

Seluruh transaksi di acara JakCloth Ramadan 2024 akan menggunakan QRIS dan transfer bank melalui BI FAST....

internet | 14:12 WIB

PointStar menyatakan dukungannya terhadap misi pemerintah dengan memungkinkan integrasi seluruh proses bisnis organisasi...

internet | 17:09 WIB

Grab menjadi perusahaan teknologi pertama yang menerima Sertifikat Penetapan Program Kepatuhan Persaingan Usaha dari KPP...

internet | 17:15 WIB

Seminar di UI memfokuskan pada perkembangan terkini dalam ilmu data, komputasi super, AI generatif, dan etika AI....

internet | 21:26 WIB

Dalam acara ini, peserta bertukar pendapat mengenai tren saat ini dan prospek masa depan AI dalam pendidikan....

internet | 16:31 WIB

Aplikasi Merchant BCA ini didesain sebagai solusi untuk memberdayakan bisnis dari berbagai skala....

internet | 09:36 WIB

Keberadaan CCTV selama ini nyatanya tak cukup mencegah aksi kejahatan....

internet | 12:24 WIB

Berdasarkan feedback pengguna, Samsung akan menyediakan opsi dan pengalaman yang semakin ditingkatkan melalui SamsungGal...

internet | 20:46 WIB

Nuon Digital Indonesia menjajakibisnis baru dan melakukan inovasi pada produk-produk andalannya....

internet | 17:48 WIB

Perubahan nama ini merupakan langkah strategis Google untuk menggabungkan chatbot Bard dan layanan AI lainnya di bawah s...

internet | 18:15 WIB

Program AI TEACH for Indonesia merupakan program pengembangan kapasitas yang bertujuan untuk mengembangkan lanskap pendi...

internet | 17:14 WIB

Pinhome mengumumkan kerja sama dengan BPJS Ketenagakerjaan dalam pengadaan proteksi keselamatan kerja bagi seluruh Rekan...

internet | 09:56 WIB

Didukung Kominfo dan universitas-universitas setempat, kampanye ini bertujuan mengeksplorasi lanskap AI dan mendiskusika...

internet | 11:44 WIB

Di 14 kota, ribuan driver Grab bersama keluarga nonton bareng film Srimulat: Hidup Memang Komedi...

internet | 08:56 WIB
Tampilkan lebih banyak