Hingga Rp 37 Juta, Total Sekali Makan di Restoran Ini Bisa Buat Cicil Rumah

Terlihat dalam struk makanan ini deretan menu steak daging khas restoran tersebut yang dibanderol dengan harga fantastis.

Agung Pratnyawan | Amelia Prisilia
Rabu, 28 Agustus 2019 | 16:00 WIB
Total sekali makan Rp 37 juta. (instagram/receh.id)

Total sekali makan Rp 37 juta. (instagram/receh.id)

Hitekno.com - Sebuah potret struk makan di restoran steak Jepang belum lama ini menjadi viral di Instagram dan membuat heboh netizen. Dalam sekali makan, pengunjung restoran ini menghabiskan total biaya hingga Rp 37 juta.

Unggahan ini menjadi viral di Instagram usai pertama kali diunggah oleh @receh.id pada Minggu (25/8/2019) lalu.

''Bisa buat nyicil rumah..'' tulis @receh.id dalam unggahannya.

Baca Juga: Anak IT Banget, Cara Cowok Ini Nembak Gebetannya Viral

Terlihat dalam struk makanan ini deretan menu steak daging khas restoran tersebut yang dibanderol dengan harga fantastis.

Beberapa makanan dan minuman yang dipesan antara lain jus mangga, jus orange, jus melon, jus alpukat, mixed juice, fresh lemon soda, green tea, black coffee, equil natural, steam rice, rice set, beberapa rokok, sendai sirloin, unagi don, edamane, frozen yogurt, wagyu, hingga seafood shabu.

Ilustrasi steak. (unsplash/Loija Nguyen)
Ilustrasi steak. (unsplash/Loija Nguyen)

9 set sendai sirloin menghabiskan biaya paling mahal dalam struk makan ini. Untuk menu ini, si pemesan perlu membayar hingga Rp 19.980.000.

Baca Juga: Pindah ke Kalimantan Timur, Netizen Buat Meme Kocak Ibu Kota Baru

Total pesanan makanan menghabiskan Rp 30.759.000 yang belum ditambahkan dengan pajak sebesar Rp 3.393.490 dan service sebesar Rp 3.075.900 sehingga total makan keseluruhan menjadi Rp 30.759.000.

Membuat terkejut banyak orang, unggahan mengenai struk total makan hingga Rp 37 juta ini lalu banjir komentar netizen.

Total sekali makan Rp 37 juta. (instagram/receh.id)
Total sekali makan Rp 37 juta. (instagram/receh.id)

''Jual ginjal, hati empedu, paru-paru, usus buntu, sama jual otak ehh jangan dah otak mah kaga guna bego gua soalnya'' tulis akun @s_aisyah0414.

Baca Juga: Cara Gamer Cewek Main Game Ini Bikin Netizen Takjub, Jarang Ada yang Bisa

''Yang mampu kubeli hanya sampoerna mild'' komentar pemilik akun @atppratiwi menyebut satu-satunya menu yang bisa ia beli.

''Totalnya buat bayar kuliah gua langsung lunas anj**'' ungkap akun @xianlun_.

Sempat membuat terkejut banyak orang dengan total sekali makan yang fantastis, rupanya menu ini dipesan untuk total 25 pemesan. Wajar jika menghabiskan biaya yang fantastis ya.

Baca Juga: Tengku Zul Sebut Ibu Kota Baru Mudah Dirudal China, Begini Balasan Netizen

Hingga artikel ini dibuat, unggahan @receh.id mengenai struk makan dengan total sekali makan Rp 37 juta ini sudah mendapat lebih dari 23 ribu likes dan 334 komentar netizen.

Berita Terkait
TERKINI

Seluruh transaksi di acara JakCloth Ramadan 2024 akan menggunakan QRIS dan transfer bank melalui BI FAST....

internet | 14:12 WIB

PointStar menyatakan dukungannya terhadap misi pemerintah dengan memungkinkan integrasi seluruh proses bisnis organisasi...

internet | 17:09 WIB

Grab menjadi perusahaan teknologi pertama yang menerima Sertifikat Penetapan Program Kepatuhan Persaingan Usaha dari KPP...

internet | 17:15 WIB

Seminar di UI memfokuskan pada perkembangan terkini dalam ilmu data, komputasi super, AI generatif, dan etika AI....

internet | 21:26 WIB

Dalam acara ini, peserta bertukar pendapat mengenai tren saat ini dan prospek masa depan AI dalam pendidikan....

internet | 16:31 WIB

Aplikasi Merchant BCA ini didesain sebagai solusi untuk memberdayakan bisnis dari berbagai skala....

internet | 09:36 WIB

Keberadaan CCTV selama ini nyatanya tak cukup mencegah aksi kejahatan....

internet | 12:24 WIB

Berdasarkan feedback pengguna, Samsung akan menyediakan opsi dan pengalaman yang semakin ditingkatkan melalui SamsungGal...

internet | 20:46 WIB

Nuon Digital Indonesia menjajakibisnis baru dan melakukan inovasi pada produk-produk andalannya....

internet | 17:48 WIB

Perubahan nama ini merupakan langkah strategis Google untuk menggabungkan chatbot Bard dan layanan AI lainnya di bawah s...

internet | 18:15 WIB

Program AI TEACH for Indonesia merupakan program pengembangan kapasitas yang bertujuan untuk mengembangkan lanskap pendi...

internet | 17:14 WIB

Pinhome mengumumkan kerja sama dengan BPJS Ketenagakerjaan dalam pengadaan proteksi keselamatan kerja bagi seluruh Rekan...

internet | 09:56 WIB

Didukung Kominfo dan universitas-universitas setempat, kampanye ini bertujuan mengeksplorasi lanskap AI dan mendiskusika...

internet | 11:44 WIB

Di 14 kota, ribuan driver Grab bersama keluarga nonton bareng film Srimulat: Hidup Memang Komedi...

internet | 08:56 WIB

Mengakses konten Premier League melalui situs web atau perangkat streaming tidak resmi akan membuat diri mereka rentan t...

internet | 08:46 WIB

Dell Technologies menyoroti tren-tren baru yang akan membentuk industri teknologi pada tahun 2024 dan di masa depan....

internet | 12:06 WIB

Meningkatkan sistem keamanan menjadi langkah yang baik, tetapi upaya tersebut hanya menjangkau permukaan penyalahgunaan ...

internet | 07:24 WIB
Tampilkan lebih banyak