Pindah ke Kalimantan Timur, Netizen Buat Meme Kocak Ibu Kota Baru

Netizen Twitter menanggapi keputusan pemindahan ibu kota ke Kalimantan Timur ini dengan berbagai meme kocak.

Dinar Surya Oktarini | Amelia Prisilia
Rabu, 28 Agustus 2019 | 09:15 WIB
Kawasan Monas, Jakarta. (Suara.com/ Risna Halidi)

Kawasan Monas, Jakarta. (Suara.com/ Risna Halidi)

Hitekno.com - Ibu kota Indonesia diketahui akan segera berpindah ke Kalimantan Timur, yaitu Kabupaten Penajam Paser Utara dan sebagian wilayah Kutai Kartanegara. Menanggapi hal ini, netizen ramai-ramai membuat meme kocak terkait ibu kota baru ini.

Pengumuman mengenai pemindahan ibu kota ini dilakukan oleh Presiden RI, Jokowi pada Senin (26/8/2019) lalu di Istana Kepresidenan. Menurut Jokowi, lokasi Kalimantan Timur ini dipilih karena dianggap paling ideal sebagai ibu kota baru.

Keputusan ini cukup membuat banyak orang terkejut dan memberikan berbagai tanggapan. Hal ini terbukti dari memuncaknya hashtag #IbuKotaBaru sesaat setelah pengumuman tersebut disampaikan.

Baca Juga: 4 Desain Unik Wiper Mobil Pecinta Kucing, yang Terakhir Bikin Ngakak

Punya reaksi yang cukup kocak dan menghibur, netizen Twitter menanggapi keputusan pemindahan ibu kota ke Kalimantan Timur ini dengan berbagai meme kocak. Berikut beberapa di antaranya yang sudah tim HiTekno rangkum untuk kamu.

1. Ikon ibu kota, Monumen Nasional atau Monas juga akan ikutan pindah nih ke ibu kota baru. Kira-kira begini lah jadinya jika beberapa orang saling bantu memindahkan Monas.

Meme kocak ibu kota baru. (twitter/Toperr17)
Meme kocak ibu kota baru. (twitter/Toperr17)

2. Menggunakan helikopter dengan bentuk mirip angkot, begini penampakan saat Monas diangkut untuk pindah ke Kalimantan Timur.

Baca Juga: Tengku Zul Sebut Ibu Kota Baru Mudah Dirudal China, Begini Balasan Netizen

Meme kocak ibu kota baru. (twitter/LiliSuparli18)
Meme kocak ibu kota baru. (twitter/LiliSuparli18)

3. Jika daerah sekitar Jakarta bernama Jabodetabek, ibu kota baru kemungkinan akan memiliki singkatan kocak ini.

Meme kocak ibu kota baru. (twitter/melianach)
Meme kocak ibu kota baru. (twitter/melianach)

4. Enggak ikutan pindah layaknya ibu kota, netizen ini memilih untuk ikut si bapak. Ada-ada aja netizen ini.

Meme kocak ibu kota baru. (twitter/sadheyptr)
Meme kocak ibu kota baru. (twitter/sadheyptr)

Mengenai rencana kepindahan ibu kota dari Jakarta ke ibu kota baru di Kalimantan Timur ini memang cukup menghebohkan. Pasalnya, sudah bertahun-tahun Jakarta menjadi ibu kota Indonesia.

Baca Juga: Asyik Tidur dengan Posisi Unik, Bocah Ini Jadi Bintang Meme

Banyaknya meme kocak yang ramai dibuat netizen rupanya berjalan beriringan dengan rencana pemerintah untuk mempersiapkan pembangunan ibu kota baru di Kalimantan Timur. Jadi, mari dinantikan ya.

Berita Terkait
TERKINI

Jaringan internet yang ditawarkan HSPnet berkapasitas tinggi hingga 6 Tb/s....

internet | 10:48 WIB

Intel juga mengumumkan jajaran sistem-sistem AI baru yang skalabel dan terbuka, produk-produk generasi berikutnya dan ko...

internet | 18:50 WIB

Seluruh transaksi di acara JakCloth Ramadan 2024 akan menggunakan QRIS dan transfer bank melalui BI FAST....

internet | 14:12 WIB

PointStar menyatakan dukungannya terhadap misi pemerintah dengan memungkinkan integrasi seluruh proses bisnis organisasi...

internet | 17:09 WIB

Grab menjadi perusahaan teknologi pertama yang menerima Sertifikat Penetapan Program Kepatuhan Persaingan Usaha dari KPP...

internet | 17:15 WIB

Seminar di UI memfokuskan pada perkembangan terkini dalam ilmu data, komputasi super, AI generatif, dan etika AI....

internet | 21:26 WIB

Dalam acara ini, peserta bertukar pendapat mengenai tren saat ini dan prospek masa depan AI dalam pendidikan....

internet | 16:31 WIB

Aplikasi Merchant BCA ini didesain sebagai solusi untuk memberdayakan bisnis dari berbagai skala....

internet | 09:36 WIB

Keberadaan CCTV selama ini nyatanya tak cukup mencegah aksi kejahatan....

internet | 12:24 WIB

Berdasarkan feedback pengguna, Samsung akan menyediakan opsi dan pengalaman yang semakin ditingkatkan melalui SamsungGal...

internet | 20:46 WIB

Nuon Digital Indonesia menjajakibisnis baru dan melakukan inovasi pada produk-produk andalannya....

internet | 17:48 WIB

Perubahan nama ini merupakan langkah strategis Google untuk menggabungkan chatbot Bard dan layanan AI lainnya di bawah s...

internet | 18:15 WIB

Program AI TEACH for Indonesia merupakan program pengembangan kapasitas yang bertujuan untuk mengembangkan lanskap pendi...

internet | 17:14 WIB

Pinhome mengumumkan kerja sama dengan BPJS Ketenagakerjaan dalam pengadaan proteksi keselamatan kerja bagi seluruh Rekan...

internet | 09:56 WIB

Didukung Kominfo dan universitas-universitas setempat, kampanye ini bertujuan mengeksplorasi lanskap AI dan mendiskusika...

internet | 11:44 WIB

Di 14 kota, ribuan driver Grab bersama keluarga nonton bareng film Srimulat: Hidup Memang Komedi...

internet | 08:56 WIB

Mengakses konten Premier League melalui situs web atau perangkat streaming tidak resmi akan membuat diri mereka rentan t...

internet | 08:46 WIB
Tampilkan lebih banyak