Marak SMS Penipuan, Laporkan ke OJK dengan Cara Ini

Aduan tersebut bisa langsung dilaporkan dengan berbagai cara.

Dinar Surya Oktarini
Rabu, 12 Juni 2019 | 16:19 WIB
Ilustrasi pengguna smartphone. (Unsplash/freestocks.org)

Ilustrasi pengguna smartphone. (Unsplash/freestocks.org)

Hitekno.com - Beberapa waktu lalu Kominfo memberlakukan Registrasi Nomor Seluler Prabayar menggunakan Nomor Induk Kependudukan (NIK) dan Nomor Kartu Keluarga (KK) agar identitas pemilik nomor tersebut dapat dilacak dengan mudah.

Sejak April tahun lalu peraturan tersebut sudah diberlakukan untuk masyarakat Indonesia. Pasalnya dalam beberapa tahun belakang, Indonesia marak dengan SMS penipuan hingga telepon.

SMS dari nomor yang tidak dikenal, berisi permintaan untuk mentransfer sejumlah dana ke nomor rekening tertentu. Pengguna telepon perlu waspada, siapa saja bisa dijadikan target korban penipuan dengan modus transfer dana.

Baca Juga: Fenomena Setiap Lebaran, Tren Pencarian "Menikah dengan Sepupu" Selalu Naik

Dilansir dari website OJK, kebanyakan pelaku penipuan sengaja membuat rekening palsu dengan menggunakan identitas tidak benar/ palsu agar kemudian hari tidak dapat ditangkap pihak kepolisian atas laporan tindak penipuan.

Meski sudah diberlakukan registrasi nomor yang terbatas, SMS penipuan kini masih saja tersebar kemana-mana.

Untuk itu, Otoritas Jasa Keuangan Indonesia membuka layanan laporan FCC OJK.

Baca Juga: Nintendo Mencuri Banyak Perhatian di E3 2019, Ini Penyebabnya

SMS Palsu. (OJK)
SMS Palsu. (OJK)

Aduan tersebut bisa langsung dilaporkan dengan berbagai cara, yang pertama apabila menerima SMS dengan bentuk penipuan tersebut hubungi nomor 1-500-655 untuk melaporkan penipuan yang terjadi.

Cara yang kedua, apabila mendapatkan SMS berupa penipuan segera screen capture atau ambil tangkapan layar isi penipuan tersebut lalu kirim ke email [email protected].

Jadi, mulai sekarang lebih perhatikan isi SMS palsu dan penipuan yang masuk di nomor telepon kamu ya.

Baca Juga: Final Fantasy VII Remake, Penampilan Baru Tifa Malah Tuai Pro-Kontra

Jangan lupa laporkan ya di OJK!

Berita Terkait
TERKINI

Jaringan internet yang ditawarkan HSPnet berkapasitas tinggi hingga 6 Tb/s....

internet | 10:48 WIB

Intel juga mengumumkan jajaran sistem-sistem AI baru yang skalabel dan terbuka, produk-produk generasi berikutnya dan ko...

internet | 18:50 WIB

Seluruh transaksi di acara JakCloth Ramadan 2024 akan menggunakan QRIS dan transfer bank melalui BI FAST....

internet | 14:12 WIB

PointStar menyatakan dukungannya terhadap misi pemerintah dengan memungkinkan integrasi seluruh proses bisnis organisasi...

internet | 17:09 WIB

Grab menjadi perusahaan teknologi pertama yang menerima Sertifikat Penetapan Program Kepatuhan Persaingan Usaha dari KPP...

internet | 17:15 WIB

Seminar di UI memfokuskan pada perkembangan terkini dalam ilmu data, komputasi super, AI generatif, dan etika AI....

internet | 21:26 WIB

Dalam acara ini, peserta bertukar pendapat mengenai tren saat ini dan prospek masa depan AI dalam pendidikan....

internet | 16:31 WIB

Aplikasi Merchant BCA ini didesain sebagai solusi untuk memberdayakan bisnis dari berbagai skala....

internet | 09:36 WIB

Keberadaan CCTV selama ini nyatanya tak cukup mencegah aksi kejahatan....

internet | 12:24 WIB

Berdasarkan feedback pengguna, Samsung akan menyediakan opsi dan pengalaman yang semakin ditingkatkan melalui SamsungGal...

internet | 20:46 WIB

Nuon Digital Indonesia menjajakibisnis baru dan melakukan inovasi pada produk-produk andalannya....

internet | 17:48 WIB

Perubahan nama ini merupakan langkah strategis Google untuk menggabungkan chatbot Bard dan layanan AI lainnya di bawah s...

internet | 18:15 WIB

Program AI TEACH for Indonesia merupakan program pengembangan kapasitas yang bertujuan untuk mengembangkan lanskap pendi...

internet | 17:14 WIB

Pinhome mengumumkan kerja sama dengan BPJS Ketenagakerjaan dalam pengadaan proteksi keselamatan kerja bagi seluruh Rekan...

internet | 09:56 WIB

Didukung Kominfo dan universitas-universitas setempat, kampanye ini bertujuan mengeksplorasi lanskap AI dan mendiskusika...

internet | 11:44 WIB

Di 14 kota, ribuan driver Grab bersama keluarga nonton bareng film Srimulat: Hidup Memang Komedi...

internet | 08:56 WIB

Mengakses konten Premier League melalui situs web atau perangkat streaming tidak resmi akan membuat diri mereka rentan t...

internet | 08:46 WIB
Tampilkan lebih banyak