Perawat Cantik Jodoh di Tinder, Ini Syarat Jadi Pasangannya

Syarat jadi pasangan perawat cantik ini bikin bingung.

Agung Pratnyawan
Kamis, 28 Februari 2019 | 07:30 WIB
Tinder. (Screenshot Play Store)

Tinder. (Screenshot Play Store)

Hitekno.com - Seorang perawat cantik bernama Nicole tengah mencari pasangan kencan lewat aplikasi kencan Tinder. Ia menuliskan syarat dan kriteria cowok yang jadi idamannya.

Awalnya, perawat cantik ini menuliskan kriteria umum selayaknya wanita cari pasangan cowok. Nicole menuliskan pekerja keras, rendah hati, sehat dan terpercaya.

Namun di bagian bawah, Nicole kemudian memberikan definisi 'sehat' yang dia sebutkan sebelumnya. Di bagian inilah mulai menarik apa yang dituliskan jika pria ingin jadi pasangan kencannya.

Baca Juga: Tak Cuma Manusia, Aplikasi Tudder Ini Bantu Hewan Cari Teman Kencan

Berhubung Nicole adalah seorang perawat, maka dia hapal betul dengan seluk beluk kesehatan dan ini yang membuat persyaratan kesehatan bagi calon pasangannya jadi sangat spesifik.

''Dia harus punya sepasang paru dan ginjal, jantung dengan irama sinus,'' tulisnya di aplikasi kencan Tinder.

Nicole, perawat yang cari jodoh lewat Tinder. (Tinder)
Nicole, perawat yang cari jodoh di Tinder. (Tinder)

Irama sinus atau sinus rhytm adalah istilah untuk menyebut denyut jantung yang normal dalam bahasa medis.

Baca Juga: Sambut Valentine, Aplikasi Ini Tawarkan Teman Kencan

Perawat cantik ini juga menuliskan jika dia menghindari laki-laki perokok. Meski begitu, Nicole bisa mentoleransi cowok yang mengkonsumsi alkohol asalkan tidak berlebihan karena kebiasaan ini merusak hati.

Karena kriteria kesehatan yang cukup tinggi, maka profil Tinder Nicole beredar di Twitter. Netizen ramai-ramai mengomentari hal ini.

Nicole, perawat yang cari jodoh lewat Tinder. (Tinder)
Nicole, perawat yang cari jodoh di Tinder. (Tinder)

''Aku akan memulai kencanku dengan lampiran hasil sinar X,'' tulis salah satu netizen.

Baca Juga: Ketemu Lewat Aplikasi Tinder, Pria Ini Berikan Ginjalnya

Ada juga yang berkomentar jika sebagian kriteria 'sehat' versi Nicole hanya bisa dilihat dari hasil pemeriksaan medis di rumah sakit.

Jadi gimana? Apakah kamu memiliki jantung yang sehat seperti kriteria perawat cantik ini? Jika iya, silahkan 'swipe right' Nicole ya! (Dewiku.com/ Rima Suliastini)

Baca Juga: Parah, Rahasia Jet Tempur Inggris Bocor di Tinder

Berita Terkait
TERKINI

Jaringan internet yang ditawarkan HSPnet berkapasitas tinggi hingga 6 Tb/s....

internet | 10:48 WIB

Intel juga mengumumkan jajaran sistem-sistem AI baru yang skalabel dan terbuka, produk-produk generasi berikutnya dan ko...

internet | 18:50 WIB

Seluruh transaksi di acara JakCloth Ramadan 2024 akan menggunakan QRIS dan transfer bank melalui BI FAST....

internet | 14:12 WIB

PointStar menyatakan dukungannya terhadap misi pemerintah dengan memungkinkan integrasi seluruh proses bisnis organisasi...

internet | 17:09 WIB

Grab menjadi perusahaan teknologi pertama yang menerima Sertifikat Penetapan Program Kepatuhan Persaingan Usaha dari KPP...

internet | 17:15 WIB

Seminar di UI memfokuskan pada perkembangan terkini dalam ilmu data, komputasi super, AI generatif, dan etika AI....

internet | 21:26 WIB

Dalam acara ini, peserta bertukar pendapat mengenai tren saat ini dan prospek masa depan AI dalam pendidikan....

internet | 16:31 WIB

Aplikasi Merchant BCA ini didesain sebagai solusi untuk memberdayakan bisnis dari berbagai skala....

internet | 09:36 WIB

Keberadaan CCTV selama ini nyatanya tak cukup mencegah aksi kejahatan....

internet | 12:24 WIB

Berdasarkan feedback pengguna, Samsung akan menyediakan opsi dan pengalaman yang semakin ditingkatkan melalui SamsungGal...

internet | 20:46 WIB

Nuon Digital Indonesia menjajakibisnis baru dan melakukan inovasi pada produk-produk andalannya....

internet | 17:48 WIB

Perubahan nama ini merupakan langkah strategis Google untuk menggabungkan chatbot Bard dan layanan AI lainnya di bawah s...

internet | 18:15 WIB

Program AI TEACH for Indonesia merupakan program pengembangan kapasitas yang bertujuan untuk mengembangkan lanskap pendi...

internet | 17:14 WIB

Pinhome mengumumkan kerja sama dengan BPJS Ketenagakerjaan dalam pengadaan proteksi keselamatan kerja bagi seluruh Rekan...

internet | 09:56 WIB

Didukung Kominfo dan universitas-universitas setempat, kampanye ini bertujuan mengeksplorasi lanskap AI dan mendiskusika...

internet | 11:44 WIB

Di 14 kota, ribuan driver Grab bersama keluarga nonton bareng film Srimulat: Hidup Memang Komedi...

internet | 08:56 WIB

Mengakses konten Premier League melalui situs web atau perangkat streaming tidak resmi akan membuat diri mereka rentan t...

internet | 08:46 WIB
Tampilkan lebih banyak