Rekomendasi Hero Mobile Legends: Wajib Pakai 5 Tanker Terkuat Ini

Mengemban tugas yang berat di tiap war, berikut rekomendasi hero Mobile Legends untuk role tanker.

Amelia Prisilia
Kamis, 05 Mei 2022 | 10:32 WIB
Johnson, Hero Mobile Legends. (Moonton)

Johnson, Hero Mobile Legends. (Moonton)

Hitekno.com - Sebagai role penting, inisiasi dari seorang tanker wajib dilakukan untuk membawa kemenangan bagi tim. Khusus untuk kamu, berikut rekomendasi hero Mobile Legends yang biasanya digunakan untuk role tanker.

Tanker memiliki tugas khusus untuk menahan segala serangan dari musuh dalam war yang terjadi. Tidak heran jika tanker kerap kali menjadi penerima damage paling banyak dalam tiap war.

Uniknya, di META Mobile Legends saat ini, sejumlah hero tank bisa digunakan untuk berbagai role. Di sepanjang MPL Season 9 lalu, para pro player kerap menggunakan hero tank sebagai jungler.

Baca Juga: Spoiler One Piece Chapter 1048: Jurus Baru Kaido Bikin Luffy Kewalahan

Mengemban tugas yang berat di tiap war, berikut rekomendasi hero Mobile Legends untuk role tanker. Tertarik untuk menggunakan hero yang mana?

1. Khufra

Khufra Mobile Legends. (HiTekno.com)
Khufra Mobile Legends. (HiTekno.com)

Hero montage seperti Khufra adalah pilihan yang tepat untuk menjadi counter untuk hero-hero gesit macam Ling hingga Fanny. Dengan skill 2 milik Khufra, hero ini mampu melakukan cancel dash dari hero-hero tersebut.

Baca Juga: Netizen Telusuri Lokasi KKN Desa Penari Pakai Google Earth, Diduga di Jawa Timur?

2. Johnson

Duet Johnson dan Kadita yang disajikan di MPL Season 9 begitu mencuri perhatian. Hero satu ini memiliki skill ciamik dengan efek Crowd Control. Merepotkan, Johnson juga dikenal sebagai hero palign fleksibel untuk melakukan combo dengan hero lainnya.

3. Baxia

Baca Juga: Sempat Bikin Geger, CEO Tanggapi Rumor Zuxxy Tinggalkan Bigetron Red Aliens

Damage sakit dari Baxia membuat hero tank ini begitu fleksibel di META sekarang, dalam beberapa match, hero ini bahkan digunakan sebagai jungler. Darah tebal serta pergerakan yang cepat membuat Baxia begitu menakutkan.

4. Franco

Skin Special Franco bertema Halloween. (HiTekno.com)
Skin Special Franco bertema Halloween. (HiTekno.com)

Usai dibuff di META sekarang, Franco adalah hero tepat untuk kamu gunakan sebagai tanker. Hero ini memiliki efek Crowd Control yang apik dengan hook yang on point.

Baca Juga: Bocoran Spesifikasi Oppo Reno 8 Lite, Mirip Seri Pendahulu?

5. Atlas

Sebagai tanker, Atlas dengan efek Crowd Control yang mematikan sangat handal digunakan untuk digunakan saat war. Stun dari skill 2 Atlas dipastikan akan sangat mengerikan jika terkena dua player lawan.

Patut dicoba saat bermain game tersebut, itu tadi rekomendasi hero Mobile Legends untuk role tanker. Dari 5 hero di atas, kamu tertarik mencoba yang mana?

Berita Terkait
TERKINI

Acara Khusus Fan Art Genshin Impact HoYoFair2024 akan disiarkan secara langsung pada 13 April 2024....

games | 10:21 WIB

Astra Carnival: The Prince Cup 2024 digelar dengan sistem kompetisi yang telah diperbarui....

games | 11:44 WIB

HoYoverse akan menghadirkan event menarik dan keseruan lainnya di Tears of Themis....

games | 09:50 WIB

Kota mana saja gelaran Genshin Impact ini berlangsung....

games | 10:16 WIB

Setelah rilis di Xbox Series X/S dan PC, kini Hi-Fi RUSH dihadirkan ke PS5....

games | 14:10 WIB

Tak hanya update, HoYoverse juga perayakan anniversary pertama Honkai Star Rail....

games | 10:29 WIB

Jangan lewatkan tes amplifikasi Zenless Zone Zero....

games | 12:37 WIB

Film dokumenter "Suara Alam" merupakan Genshin Impact dan Discovery Channel bertujuan untuk meningkatkan kesadaran akan ...

games | 15:51 WIB

Garena CODM Indonesia memberikan hadiah spesial untuk para pemain yang bisa didapatkan melalui event spesial Ramadan Ral...

games | 15:16 WIB

Chiori, karakter baru yang dikenalakan HoYoverse untuk Genshin Impact....

games | 16:35 WIB

Serangkaian event waktu terbatas dan bonus dalam game akan hadir untuk menyambut perilisan Honkai Impact 3 Bagian 2....

games | 08:31 WIB

Seperti apa game PC ini? Nightingale adalah game survival-crafting PVE....

games | 18:13 WIB

Early access game Nightingale ini akan segera hadir di PC melalui Steam dan Epic Game Store....

games | 21:19 WIB

Brasil akan menjadi tuan rumah kompetisi Free Fire tertinggi dunia untuk kedua kalinya....

games | 15:54 WIB

Undawn akan mendapatkan petualangan baru dengan hadirnya map Dragon Gate Street....

games | 20:51 WIB

Zenless Zone Zero adalah ARPG fantasi urban terbaru dari HoYoverse....

games | 13:38 WIB

Banyak hadiah menarik dan alur cerita seru yang sayang untuk dilewatkan dari event terbatas Tears of Themis ini....

games | 13:31 WIB

Selama periode 31 Januari 14 Februari, pengguna pertama dapat berlangganan PC Game Pass hanya dengan Rp. 14,999! Penawa...

games | 09:49 WIB
Tampilkan lebih banyak