Sekuat Tenaga Menahan Stand Agar Tak Diterjang Angin, Perjuangan Pekerja Ini Bikin Salut

"Semangat pejuang rupiah! Semoga berkah," kata netizen.

Rezza Dwi Rachmanta
Senin, 10 Oktober 2022 | 16:03 WIB
Pekerja yang menahan stand agar tak terhempas angin kencang ini bikin netizen salut. (TikTok/ @awanethniccraft)

Pekerja yang menahan stand agar tak terhempas angin kencang ini bikin netizen salut. (TikTok/ @awanethniccraft)

Hitekno.com - Setiap pekerjaan biasanya memiliki tantangannya tersendiri. Aksi pekerja yang menahan stand agar tak terhempas angin ini sukses bikin netizen salut.

Pengguna TikTok dengan akun bernama @awanethniccraft membagikan momen mengenai beberapa stand pada bazar fashion di Solo.

Deretan stand atau booth nampak tak beraturan karena diterjang angin kencang. Tiga orang pekerja menahan stand agar tak terbang ketika diterpa angin.

Baca Juga: Selama Ini Jadi Misteri, Akhirnya Ilmuwan Ungkap Fungsi Penting dari Otak Kecil

Tak sedikit plastik yang beterbangan karena hembusan angin sangat kencang. Kita bisa melihat seorang pria bergelantungan sebagai pemberat agar stand tak terangkat.

Ia dibantu dua pekerja lain yang memegang bagian tiang. Salah satu momen yang disorot adalah ketika seorang cewek menjaga stand produk minuman sendirian.

Pekerja yang menahan stand agar tak terhempas angin kencang ini bikin netizen salut. (TikTok/ @awanethniccraft)
Pekerja yang menahan stand agar tak terhempas angin kencang ini bikin netizen salut. (TikTok/ @awanethniccraft)

Ia memegang tiang stand sekuat tenaga sembari menelepon seseorang. "Lagi bazar Jakcloth di Solo. Tiba-tiba angin kencang. Sampai-sampai booth hampir beterbangan. Bahkan ada yang tumbang. Lalu disusul hujan," tulis @awanethniccraft pada caption.

Baca Juga: Penumpang Kereta Berpakaian Seperti Ini, Netizen Terenyuh Lihat Perjuangan Sang Ayah

Postingan video yang dibagikan berhasil viral setelah ditonton lebih dari 3 juta kali dan memperoleh 215 ribu tanda suka.

Ribuan netizen mengaku salut saat melihat perjuangan pekerja yang menahan stand dengan sekuat tenaga tersebut.

Pekerja yang menahan stand agar tak terhempas angin kencang ini bikin netizen salut. (TikTok/ @awanethniccraft)
Pekerja yang menahan stand agar tak terhempas angin kencang ini bikin netizen salut. (TikTok/ @awanethniccraft)

Sehari setelahnya, akun @awanethniccraft mengungkap bahwa kondisi stand sudah kondusif meski sempat diterjang angin kencang. Unggahan video viral tersebut mendapat beragam komentar dari netizen.

Baca Juga: Gadis Bagikan Pengalaman Tinggal di Indonesia Tapi Kerja di Singapura, Netizen Penasaran Pekerjaannya

"Buat mbak baju ungu. Love banyak-banyak," kata @Mo**mad**sit.

"Duh kasihan banget," tulis @d**de**or.

"Semangat pejuang rupiah! Semoga berkah," ungkap @d**ja*a.

Pekerja yang menahan stand agar tak terhempas angin kencang ini bikin netizen salut. (TikTok/ @awanethniccraft)
Pekerja yang menahan stand agar tak terhempas angin kencang ini bikin netizen salut. (TikTok/ @awanethniccraft)

"Kalian semua hebat. Semoga jualannya nanti tambah laris," doa @bag**pr**ama.

"Melawan kekuatan angin harusnya dibarengi pengendalinya. Btw, yang jualan semoga sehat terus bro, kita musti berjuang apapun halangannya," pendapat @t**by*on.

Postingan video viral mengenai pekerja yang sekuat tenaga menahan stand agar tak terhempas angin kencang tersebut bisa dilihat melalui LINK INI.

Berita Terkait
TERKINI

Jaringan internet yang ditawarkan HSPnet berkapasitas tinggi hingga 6 Tb/s....

internet | 10:48 WIB

Intel juga mengumumkan jajaran sistem-sistem AI baru yang skalabel dan terbuka, produk-produk generasi berikutnya dan ko...

internet | 18:50 WIB

Seluruh transaksi di acara JakCloth Ramadan 2024 akan menggunakan QRIS dan transfer bank melalui BI FAST....

internet | 14:12 WIB

PointStar menyatakan dukungannya terhadap misi pemerintah dengan memungkinkan integrasi seluruh proses bisnis organisasi...

internet | 17:09 WIB

Grab menjadi perusahaan teknologi pertama yang menerima Sertifikat Penetapan Program Kepatuhan Persaingan Usaha dari KPP...

internet | 17:15 WIB

Seminar di UI memfokuskan pada perkembangan terkini dalam ilmu data, komputasi super, AI generatif, dan etika AI....

internet | 21:26 WIB

Dalam acara ini, peserta bertukar pendapat mengenai tren saat ini dan prospek masa depan AI dalam pendidikan....

internet | 16:31 WIB

Aplikasi Merchant BCA ini didesain sebagai solusi untuk memberdayakan bisnis dari berbagai skala....

internet | 09:36 WIB

Keberadaan CCTV selama ini nyatanya tak cukup mencegah aksi kejahatan....

internet | 12:24 WIB

Berdasarkan feedback pengguna, Samsung akan menyediakan opsi dan pengalaman yang semakin ditingkatkan melalui SamsungGal...

internet | 20:46 WIB

Nuon Digital Indonesia menjajakibisnis baru dan melakukan inovasi pada produk-produk andalannya....

internet | 17:48 WIB

Perubahan nama ini merupakan langkah strategis Google untuk menggabungkan chatbot Bard dan layanan AI lainnya di bawah s...

internet | 18:15 WIB

Program AI TEACH for Indonesia merupakan program pengembangan kapasitas yang bertujuan untuk mengembangkan lanskap pendi...

internet | 17:14 WIB

Pinhome mengumumkan kerja sama dengan BPJS Ketenagakerjaan dalam pengadaan proteksi keselamatan kerja bagi seluruh Rekan...

internet | 09:56 WIB

Didukung Kominfo dan universitas-universitas setempat, kampanye ini bertujuan mengeksplorasi lanskap AI dan mendiskusika...

internet | 11:44 WIB

Di 14 kota, ribuan driver Grab bersama keluarga nonton bareng film Srimulat: Hidup Memang Komedi...

internet | 08:56 WIB

Mengakses konten Premier League melalui situs web atau perangkat streaming tidak resmi akan membuat diri mereka rentan t...

internet | 08:46 WIB
Tampilkan lebih banyak