Prosesor Smartwatch dari Qualcomm Meluncur 10 September

Chipset terbaru dari Qualcomm akan membuat smartwatch baru kamu makin tipis.

Dinar Surya Oktarini | Rezza Dwi Rachmanta
Rabu, 08 Agustus 2018 | 16:30 WIB
Prosesor Smartwatch Qualcomm. (Digital Trends)

Prosesor Smartwatch Qualcomm. (Digital Trends)

Hitekno.com - Qualcomm diketahui telah memberikan undangan kepada awak media di sebuah acara pada tanggal 10 September. Melihat desain undangannya, banyak pihak menebak bahwa Qualcomm akan mengenalkan prosesor smartwatch baru.

Dalam undangan juga terdapat kalimat "Sudah tiba waktunya. Atur jam tangan kamu". Terdapat sebuah gambar jam tangan yang menunjukkan waktu 09.10.

Prosesor smartwatch memang cukup lambat perkembangannya jika dibandingkan dengan prosesor smartphone. Dalam kurun waktu setahun, Qualcomm atau MediaTek diketahui meluncurkan prosesor smartphonenya berulang kali.

Baca Juga: Kenalan dengan Ridha Audrey, Gamer Cantik yang Jago Merias Wajah

Terakhir Qualcomm meluncurkan prosesor untuk smartwatch adalah 2 tahun yang lalu. Dikutip dari Gizmochina, Snapdragon 2100 dari Qualcomm meluncur pada Februari tahun 2016.

Undangan Acara dari Qualcomm. (Qualcomm)
Undangan Acara dari Qualcomm. (Qualcomm)

Prosesor tersebut menjadi prosesor standar smartwatch pada 2 tahun yang lalu.

Sang penerus dikabarkan menyandang nama Snapdragon 3100 dan masih menggunakan sistem pemrosesan sama yaitu 28 nm.

Baca Juga: Menakjubkan, Ini Penampakan Permukaan Komet dari Dekat

Bulan Mei lalu, Direktur Senior dan pimpinan bisnis Qualcomm untuk perangkat smart wearable yang bernama Pankaj Kedia membuat sebuah pengumuman.

Kedia mengumumkan bahwa perusahaan akan merilis chipset baru untuk perangkat wearable pada musim gugur ini.

Seperti yang telah diketahui sebelumnya, terdapat sejumlah produsen yang akan meluncurkan smartwatch baru yang menjalankan OS Wear.

Baca Juga: Sepuluh Teknologi yang Diprediksi Akan Memusnahkan Manusia

Tweet dari Evan Blass. (Twitter.com/ @evleaks)

Terdapat beberapa produsen teknologi terkenal seperti Huawei, LG, dan Google yang akan bermain di pasar ini.

Baca Juga: Wajib Download, Ini Aplikasi Stop Motion Paling Keren di Android

Namun terdapat kabar bahwa Google akan memperkenalkan smartwatch-nya sendiri selama peluncuran Pixel 3 pada bulan Oktober.

Chipset baru milik Qualcomm dikabarkan akan membawa peningkatan yang signifikan pada kinerja smartwatch.

Mode ambient akan dibenamkan pada smartwatch sehingga akan menghemat daya tahan baterai. Mode tersebut akan aktif apabila smartwatch tidak digunakan oleh pengguna.

Prosesor smartwatch baru dari Qualcomm dikabarkan juga memungkinkan desain perangkat wearable lebih fleksibel dan tidak memakan ruang.

Berita Terkait
TERKINI

Western Digita menghadirkan solusi penyimpanan untuk industri media dan hiburan dengan kecepatan tinggi dan kapasitas be...

gadget | 10:59 WIB

Samsung Galaxy A15 dibekali fitur Smart Switch, memudahkan pindah data....

gadget | 11:06 WIB

Manfaatkan fitur AI di Samsung Galaxy Tab S9 series untuk memenuhi kebutuhan profesionalmu sehari-hari...

gadget | 10:21 WIB

Vivo V30 Series diklaim memiliki berbagai fitur yang mendukung perjalanan mudik lebih seru....

gadget | 10:20 WIB

Cek apa saja fitur andalan Realme 12 5G ini....

gadget | 10:11 WIB

Kamera FUJIFILM INSTAX mini 99TM ini merupakan seri premium terbaru dari kamera instan analog INSTAX sekaligus evolusi d...

gadget | 15:32 WIB

Cek berapa harga resmi dan spesifikasi yang ditawarkan Xiaomi 14....

gadget | 14:28 WIB

Ya, dengan HP Rp 1 jutaan sudah bisa jadi teman mudik dengan asyik....

gadget | 10:11 WIB

Jajaran Xiaomi 14, Xiaomi Watch 2, Xiaomi Watch S3, dan Xiaomi Smart Band 8 Pro ini telah resmi tersedia di pasaran....

gadget | 10:03 WIB

Xiaomi Indonesia resmi membawa jajaran produk terbarunya ini, cek apa saja....

gadget | 14:41 WIB

Xiaomi 14 dirancang dengan lensa optik Leica Summilux, desain compact dan performa handal....

gadget | 14:32 WIB

Pengguna Samsung Galaxy Z Flip5 dan Galaxy Z Fold5 bisa menikmatik kecanggihan Galaxy AI segera....

gadget | 17:08 WIB

Momen Lebaran yang sudah dekat bisa menjadi kesempatan bagi kita untuk bersama-sama mengarsipkan foto, video, hingga dok...

gadget | 15:46 WIB

PayDay Sale Maret 2024 menawarkan harga spesial HP POCO....

gadget | 11:29 WIB

Cek apa yang ditawarkan Huawei MateBook D 14 sebagai laptop premium....

gadget | 20:25 WIB

Lonjakan signifikan dalam laba bersih tersebut melebihi harapan pasar dan menandai tingkat profitabilitas tertinggi kedu...

gadget | 16:03 WIB

Berapa harga Huawei MatePad 11.5 PaperMatte Edition ini?...

gadget | 15:55 WIB

Catat tanggalnya, Xiaomi 14 siap rilis ke Indonesia....

gadget | 15:18 WIB
Tampilkan lebih banyak